Pendapatan dan Wilayah Pemasaran Levi’s Strauss Co Merek Dagang Distribusi Ritel Lisensi Merek Dagang

2. Masculine Levi’s memiliki kepribadian yang maskulin, dimana pada awalnya celana jeans Levi’s didesain untuk para pekerja kasar sehingga menimbulkan kesan pria yang tangguh dan keren bagi orang yang memakainya. 3. Sexy Levi’s menimbulkan kesan pria dan wanita lebih menarik dan menimbulkan karisma dan rasa percaya diri yang membuat konsumen terlihat lebih menarik. 4. Youthful Levi’s mulai dikenakan oleh anak – anak muda di Amerika sehingga produk ini diidentikkan dengan kesan muda bagi pemakainya. 5. Individual Levi’s memiliki potensi untuk dapat berdiri sendiri dengan originalitas dan integritas yang dimiliknya. 6. Free Levi’s mencerminkan symbol kebebasan bagi orang yang memakainya. 7. American Levi’s berasal dari Amerika dan mencerminkan aksen dan gaya hidup negara Amerika.

4.1.2 Profil Perusahaan

4.1.2.1 Pendapatan dan Wilayah Pemasaran Levi’s Strauss Co

Pendapatan bersih dari Levi’s Strauss Co sekitar 4,4 Miliar pada tahun 2010 dengan penjualan lebih dari 110 negara di seluruh dunia. Levi’s berencana dalam tahun – tahun mendatang hendak memperluas usahanya di India, Cina, Rusia, Brazil, dan negara berkembang lainnya. Levi’s Strauss Co memiliki enam divisi geografis yaitu: 1. Levi Strauss Amerika LSA 2. Levi Strauss Eropa 3. Timur Tengah 4. Afrika Utara LSEMA 5. Divisi Asia Pasifik APD dengan kantor pusat berlokasi di San Fransisco, Brussels dan Singapura.

4.1.2.2 Merek Dagang

Levi’s Strauss Co memiliki beberapa merek dagang sebagai aset yang berharga. Beberapa diantaranya yaitu Levi’s, Dockers and 501, The Arcuate Stitching Design, The Tab Device, The Two Horse Design and The Wings and Anchor Design. Levi’s Strauss Co telah memiliki lebih dari 5.000 merek dagang yang sudah terdaftar namun masih terkendala kondisi di sekitar 180 negara di seluruh dunia, dan Levi’s tengah bekerja keras untuk menegakkan dan melindungi hak – hak merek dagang mereka. Beberapa usaha yang dilakukan antara lain dengan membantu otoritas penegak hukum setempat untuk mendeteksi dan menuntut pemalsuan merek dagang mereka.

4.1.2.3 Distribusi Ritel

Levi’s Strauss Co menjual produk mereka melalui berbagai format ritel di seluruh dunia, termasuk toko – toko, department store, 15.000 toko waralaba didedikasikan untuk menjual produk mereka, jaringan ritel Levi’s Strauss Co yang dioperasikan oleh perusahaan sendiri, toko – toko yang menjual berbagai macam merek khusus, grosir, dan penjualan melalui website Levi’s Strauss Co sendiri. Ada sekitar 2.000 ritel yang didedikasikan untuk menjual produk Levi’s Strauss Co di seluruh dunia.

4.1.2.4 Lisensi Merek Dagang

Levi’s, Dockers dan Signature merupakan beberapa merek dagang dari Levi’s Strauss Co yang memiliki lisensi untuk menjual produk dan aksesoris termasuk diantaranya sepatu dan kaus kaki, ikat pinggang, dompet, tas, kacamata, sweater, kemeja, pakaian anak – anak, kaos, dan koper.

4.1.2.5 Karyawan

Dokumen yang terkait

Pengaruh Motivasi, Persepsi, Pembelajaran, Kepercayaan Dan Sikap Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Produk Laptop Merek Asus Pada Pengunjung Plaza Medan Fair

5 188 120

Pengaruh Bauran Pemasaran terhadap Sikap dan Keputusan Pembelian Produk Levi’s pada Levi’s Store Medan Fair Plaza

5 74 181

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi konsumen dalam pengambilan keputusan pembelian sepeda motor Honda (studi kasus pengguna sepeda motor Honda di wilayah kelurahan Bintaro Jakarta Selatan)

0 11 190

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA KONSUMEN Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Harga Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Pada Konsumen Produk Oriflame Studi Kasus pada Konsumen Pengguna Pro

0 2 14

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA KONSUMEN Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Harga Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Pada Konsumen Produk Oriflame Studi Kasus pada Konsumen Pengguna Pro

1 6 21

Pengaruh Citra Merek, Harga Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Konsumen Melakukan Pembelian Produk Levi’s Pada Pengunjung Plaza Medan Fair

0 2 16

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2 .1 Teori Tentang Merek 2.1.1 Pengertian Merek - Pengaruh Citra Merek, Harga Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Konsumen Melakukan Pembelian Produk Levi’s Pada Pengunjung Plaza Medan Fair

0 4 29

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Pengaruh Citra Merek, Harga Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Konsumen Melakukan Pembelian Produk Levi’s Pada Pengunjung Plaza Medan Fair

0 2 9

Pengaruh Citra Merek, Harga Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Konsumen Melakukan Pembelian Produk Levi’s Pada Pengunjung Plaza Medan Fair

0 2 10

ABSTRAK Pengaruh Bauran Pemasaran terhadap Sikap dan Keputusan Pembelian Produk Levi’s pada Levi’s Store Medan Fair Plaza

0 0 12