Sejarah Singkat Perusahaan Gambaran Umum Perusahaan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.1. Gambaran Umum Perusahaan

4.1.1 Sejarah Singkat Perusahaan

Sebelum menjadi atau berubah status sebagai Politeknik, Politeknik Unggul LP3M dahulu bernama Lembaga Pendidikan dan Pengembangan ProfesiMedan yang didirikan pada tanggal 20 Februari 1998 di Medan. Lembaga inidibina oleh tokoh pendidikan, tokoh masyarakat dan pemerintah. Seluruh programstudi yang diselenggarakan telah diakui oleh pemerintah Depdikbud danDepnaker sebagai konsep program yang terbaik. Adapun programprogram studi yang ada di Lembaga Pendidikan PengembanganProfesi Medan LP3M terdiri dari 1. Komputer Akutansi 2. Informatika Komputer 3. Bisnis Administrasi 4. Perhotelan 5. Akutansi Perpajakan Seiring dinamika pendidikan dan mengakomodir aspirasi mahasiswa LP3M serta masyarakat, akhirnya LP3M berubah status menjadi Politeknik Unggul LP3M Medan dengan izin SK Mendiknas No. 25DO2001. KampusPoliteknik Unggul LP3M berlokasi di Jl Iskandar Muda No. 3 CDEF. Politeknik Unggul LP3M Medan sebagai kampus yang revolusioner dibidang pendidikan Diploma Tiga D-III di kota Medan terus menerusmeningkatkan pelayanan dan kualitas pendidikan khususnya kualitas lulusannya.Program Diploma Tiga D-III dapat diselesaikan hanya dengan waktu 2tahun tetap 6 semester dengan tetap mengutamakan pelayanan dan kualitasproses pendidikan yang berkualitas dan berakhlak. Kurikulum yang diberikanadalah integrasi dari perpaduan IQ, EQ, dan SQ yang terus di-update minimal tigatahun sekali dan terus membina hubungan kerjasama dengan lebih dari 250 perusahaan dan institusi. Tujuannya agar lulusanPoliteknik Unggul LP3M Medan sesuai dengan kebutuhan dunia usaha setiap lulusan selain mempunyai ijazah Diploma Tiga Ahli Madya harusmempunyai minimal tiga sertifikat lokal dan dua sertifikat internasional.Dengan konsep tersebut, diharapkan semua lulusan Politeknik Unggul LP3MMedan mempunyai skill atau keterampilan sesuai dengan jurusannya danmemiliki akhlak moral yang baik serta taat kepada Tuhan Yang Maha Esa. Akhirnya, sukses setelah terjun ke dunia kerja dalam mendidik mahasiswa-mahasiswi lainnya, kampus Politeknik Unggul LP3M Medan memposisikan kampus lebih unggul dibandingkanperguruan tinggi yang lain dengan melakukan cara-cara yang khusus untuk menciptakan generasi unggul pada era yang akan datang. Adapun bentuk keunggulan tersebut adalah: 1. Ruang Kuliah Laboratorium 2. full AC 25-30 mahasiswakelas 3. Gratis laptopbaru bagi setiap mahasiswa baru 4. Ruang pertemuan aula yangrepresentatif

4.1.2 Visi dan Misi Perusahaan Visi