Obyek Dan Daya Tarik Wisata Alam Antara Lain : Obyek Dan Daya Tarik Wisata Buatan Antara Lain:

2. Obyek Dan Daya Tarik Wisata Alam Antara Lain :

1 Grojokan Sewu, tempat wisata di gunung Lawu yang dapat ditempuh sekitar 1 jam perjalanan dari Surakarta. Menawarkan kesejukan hawa pengunungan, dengan keindahan air terjun, juga terdapat kolam renang serta atraksi lain seperti flying fox. 2 Umbul Pengging, pemandian umbul pengging terletak di Banyudono, sekitar 12 km ketimur dari arah Boyolali. 3 Selo Pass, perjalanan antara Magelang, Selo, dan Boyolali bisa menyaksikan keindahan alam sekitar lereng merapi, merbabu. Puncak merapi dapat dilihat dari pusat observasi gunung berapi di desa Jirakan, Selo. 4 Gajah Mungkur, terletak 35 km dari arah solo, Waduk Gajah Mungkur adalah sebuah bendungan yang berfungsi menampung luapan air hujan setiap tahunnya, dan juga sebagai sumber pengairan sawah. Panorama alam sekitar bendungan yang indah dan dilengkapi berbagai sarana hiburan , seperti memancing, olahraga, jet ski, naik perahu atau papan peluncur dll. DISBUDPAR Kota Surakarta

3. Obyek Dan Daya Tarik Wisata Buatan Antara Lain:

1 Kebun binatang Jurug Surakarta, Berlokasi di kota Surakarta bagian timur yang berada ditepi sungai Bengawan Solo merupakan kebun binatang ternama di Indonesia dengan koleksi satwa, tanaman, serta sarana hiburan dan rekreasi. 2 Sepur Kluthuk Jala Dara, daya tarik wisata yang relatif masih baru di kota Surakarta dengan menyajikan nuansa kolonial menaiki kereta uap tua peninggalan Belanda dari stasiun Purwosari menuju stasiun Sagkrah dengan melintasi tengah-tengah kota Surakarta serta adanya beberapa atraksi wisata seperti jathilan, dan kunjungan ke obyak dan daya tarik wisata yang dilitasi. 3 Pandawa Water World, arena bermain air dengan menampilkan kemasan khas Jawa yaitu Pandawa tokoh dalam pewayangan berada di kawasan Solo Baru kurang lebih 5 km kearah selatan kota Surakarta. DISBUDPAR Kota Surakarta

4. Daya Tarik Wisata Kuliner Antara Lain :