Pengaruh Keterampilan Kewirausahaan X2 Terhadap Motivasi

hal ini dibuktikan dengan Pengetahuan Kewirausahaan berpengaruh positif, tetapi pengaruhnya jauh lebih rendah dibandingkan dengan variabel Keterampilan Kewirausahaan dan juga tidak signifikan terhadap Motivasi Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi USU untuk menjadi Young Entrepreneur. Hasil penelitian ini berbeda dengan penelitian terdahulu yang dilakukan oleh Anita 2010 dimana Pengetahuan Kewirausahaan menunjukkan adanya hubungan yang kuat dan searah terhadap Kinerja Pengusaha. Selanjutnya dilakukan oleh Hasanah 2011 dimana hubungan Pengetahuan Kewirausahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Pengusaha. Perbedaan ini karena responden dalam penelitian terdahulu adalah kelompok pengusaha sedangkan responden pada penelitian ini adalah kelompok mahasiswa.

4.7.2 Pengaruh Keterampilan Kewirausahaan X2 Terhadap Motivasi

Mahasiswa untuk Menjadi Young Entrepreneur Y Berdasarkan uji serempak dapat dilihat bahwa nilai F hitung adalah 31,167 dengan tingkat signifikansi 0,000. Sedangkan F tabel pada alpha 5 adalah 2,72. Oleh karena F hitung 31,167 F tabel 2,72 dan tingkat signifikansinya 0,000 0,05 menunjukkan bahwa pengaruh variabel independen yaitu Keterampilan Kewirausahaan X2 secara serempak adalah positif dan signifikan terhadap Universitas Sumatera Utara Motivasi Mahasiswa untuk Menjadi Young Entrepreneur Y pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi USU. Berdasarkan uji t, maka variabel Keterampilan Kewirausahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Motivasi Mahasiswa untuk Menjadi Young Entrepreneur. Hal ini terlihat dari nilai signifikan 0,000 0,05 dan nilai t hitung 4,837 t tabel 1,990. Dari hasil tersebut dapat dinyatakan bahwa secara parsial variabel Keterampilan Kewirausahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Motivasi Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi USU untuk menjadi Young Entrepreneur. Hal ini bisa disebabkan karena adanya pengaruh lingkungan dimana saat ini lebih banyak praktek-praktek bisnis yang dilakukan oleh responden. Seorang wirausaha memerlukan banyak keterampilan untuk dapat menjalankan bisnis dengan sukses. Kemampuan yang baik dalam menerapkan pengetahuan yang diperoleh dan membuktikan kemampuannya dalam menjalankan sebuah bisnis, menunjukkan tingkat keterampilan yang diperoleh oleh seorang wirausaha agroindustry.wordpress.com20110426pengetahuan- dan-keterampilan-usaha-ukm. Hasil penelitian sesuai bila dibandingkan dengan teori, dimana dibuktikan bahwa Keterampilan Kewirausahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Motivasi Mahasiswa untuk Menjadi Young Entrepreneur. Universitas Sumatera Utara Hasil penelitian ini tidak dapat dibandingkan dengan penelitian-penelitian terdahulu karena Keterampilan Kewirausahaan merupakan hal yang baru yang sedang diteliti. Berdasarkan uji F uji serempak Pengetahuan Kewirausahaan dan Keterampilan Kewirausahaan secara bersama-sama berpengaruh terhadap Motivasi Mahasiswa Fakultas Ekonomi USU untuk Menjadi Young Entrepreneur. Dan berdasarkan Uji t uji parsial Pengetahuan Kewirausahaan berpengaruh positif searah dan Keterampilan Kewirausahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Motivasi Mahasiswa Fakultas Ekonomi USU untuk Menjadi Young Entrepreneur. Maka variabel Pengetahuan Kewirausahaan tidak dapat berdiri sendiri, tetapi secara bersama-sama dengan Keterampilan Kewirausahaan untuk mempengaruhi Motivasi Mahasiswa Fakultas Ekonomi USU untuk Menjadi Young Entrepreneur. Universitas Sumatera Utara

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Berdasarkan hasil analisis dan evaluasi terhadap Pengetahuan dan Keterampilan Kewirausahaan Terhadap Motivasi Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi USU untuk Menjadi Young Entrepreneur. Maka peneliti menarik kesimpulan atas penelitian ini sebagai berikut :

5.1 Kesimpulan

1. Pengetahuan dan Keterampilan Kewirausahaan secara serempak berpengaruh positif dan signifikan Terhadap Motivasi Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi USU untuk Menjadi Young Entrepreneur. 2. Secara parsial Keterampilan Kewirausahaan berpengaruh positif dan signifikan Terhadap Motivasi Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi USU untuk Menjadi Young Entrepreneur, sedangkan Pengetahuan Kewirausahaan berpengaruh positif tetapi sangat kecil dan tidak signifikan Terhadap Motivasi Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi USU untuk Menjadi Young Entrepreneur. 3. Berdasarkan perhitungan koefisien determinasi R 2 menunjukkan bahwa Pengetahuan dan Keterampilan Kewirausahaan memiliki hubungan yang erat Terhadap Motivasi Mahasiswa untuk Menjadi Young Entrepreneur . Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Pengaruh Konsep Diri dan Pembelajaran Kewirausahaan Terhadap Minat Untuk Menjadi Young Entrepreneur Pada Mahasiswa Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis USU

1 4 109

Pengetahuan dan Keterampilan Kewirausahaan Terhadap Motivasi Mahasiswa untuk Menjadi Young Entrepreneur (Studi Kasus Pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi USU)

0 0 10

Pengetahuan dan Keterampilan Kewirausahaan Terhadap Motivasi Mahasiswa untuk Menjadi Young Entrepreneur (Studi Kasus Pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi USU)

0 0 2

Pengetahuan dan Keterampilan Kewirausahaan Terhadap Motivasi Mahasiswa untuk Menjadi Young Entrepreneur (Studi Kasus Pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi USU)

0 0 6

Pengetahuan dan Keterampilan Kewirausahaan Terhadap Motivasi Mahasiswa untuk Menjadi Young Entrepreneur (Studi Kasus Pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi USU)

0 0 37

Pengetahuan dan Keterampilan Kewirausahaan Terhadap Motivasi Mahasiswa untuk Menjadi Young Entrepreneur (Studi Kasus Pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi USU)

0 0 2

Pengetahuan dan Keterampilan Kewirausahaan Terhadap Motivasi Mahasiswa untuk Menjadi Young Entrepreneur (Studi Kasus Pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi USU)

0 0 23

Pengaruh Konsep Diri dan Pembelajaran Kewirausahaan Terhadap Minat Untuk Menjadi Young Entrepreneur Pada Mahasiswa Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis USU

0 0 11

Pengaruh Konsep Diri dan Pembelajaran Kewirausahaan Terhadap Minat Untuk Menjadi Young Entrepreneur Pada Mahasiswa Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis USU

0 0 2

Pengaruh Konsep Diri dan Pembelajaran Kewirausahaan Terhadap Minat Untuk Menjadi Young Entrepreneur Pada Mahasiswa Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis USU

0 0 8