kelamin laki-laki yaitu 55.479 jiwa, dan dengan jenis kelamin perempuan yaitu  57.439  jiwa.    Jumlah  penduduk  dengan  jenis  kelamin  laki-laki
tebesar  terdapat  di  Kelurahan  Sunggal  15.199  jiwa  dan  terkecil  yaitu Kelurahan  Simpang  Tanjung  464  jiwa.  Sedangkan  jumlah  penduduk
dengan jenis kelamin perempuan terbesar  terdapat di Kelurahan Tanjung Rejo  16.002  jiwa  dan  terkecil  yaitu  Kelurahan  Simpang  Tanjung  397
jiwa. Untuk lebih jelas dapat dilihat pada Tabel 4.3. Tabel 4.3  Jumlah Penduduk Menurut Jenis Kelamin di Kecamatan
Medan Sunggal Tahun 2011
No. Kelurahan
Jumlah Penduduk Jumlah
Laki-Laki Jiwa
Perempuan Jiwa
1 Sunggal
15.199 15.388
30.587 2
Tanjung Rejo 15.081
16.002 31.083
3 Babura
4.519 4.689
9.208 4
Simpang Tanjung 464
397 861
5 Sei Sikambing B
11.308 11.828
23.136 6
Lalang 8.908
9.135 18.043
Jumlah 55.479
57.439 112.918
Sumber: Kecamatan Medan Sunggal Dalam Angka, BPS Tahun 2012
4.3 Fasilitas Umum dan Sosial
Semua  makhluk  hidup  memerlukan  fasilitas  umum  yang  memadai. Fasilitas  umum  merupakan  suatu  kebutuhan  dasar  dalam  kehidupan
Universitas Sumatera Utara
54 bermasyarakat.  Fasilitas  umum  terdiri  dari  fasilitas  pendidikan,  fasilitas
kesehatan, fasilitas peribadatan dan fasilitas perekonomian. a.
Fasilitas Pendidikan Fasilitas pendidikan di Kecamatan  Medan Sunggal   berbentuk  Taman
Kanak-KanaK  TK  sebanyak  21  unit  tersebar  di  seluruh  kelurahan. Fasilitas  Sekolah  Dasar  SD  sebanyak  44  unit.  Sekolah  Menengah
Lanjutan  Tingkat  Pertama  SLTP  sebanyak  22  unit  dan  Sekolah Menengah  Umum  SMU  sebanyak  25  unit.  Untuk  lebih  jelasnya
mengenai jumlah fasilitas pendidikan dapat dilihat pada Tabel 4.4. Tabel 4.4  Banyaknya Sarana Pendidikan Di Kecamatan Medan Sunggal
Tahun 2011
No Kelurahan
Taman Kanak
Kanak
Sekolah Dasar SD
SLTP SMU
1. Sunggal
5 11
7 9
2. Tanjung Rejo
5 13
3 2
3. Babura
1 4
4. Simpang Tanjung
1 1
1 3
5. Sei Sikambing B
5 8
5 6
6. Lalang
4 7
6 5
Jumlah 21
44 22
25
Sumber: Kecamatan Medan Sunggal Dalam Angka, BPS Tahun 2012 b.
Fasilitas Kesehatan Fasilitas  kesehatan  yang  terdapat  di  Kecamatan  Medan  Sunggal  terdiri  dari
Rumah  Sakit,  Puskesmas,  BPU,  BKIA,  dan  Posyandu.  Rumah  Sakit  hanya terdapat  di  Kelurahan  Sunggal,  Kelurahan  Babura,  dan  Kelurahan  Lalang
Universitas Sumatera Utara
masing-masing  sebanyak  1  unit.  Puskesmas  merupakan  pusat  pelayanan kesehatan  tingkat  kecamatan  terdapat  sebanyak  2  unit  sedangkan  BPU
sebanyak  10  unit.  Sedangkan  Posyandu  tersebar  di  keseluruh  kelurahan  di Kecamatan Medan Sunggal dengan jumlah 71 unit. Untuk lebih jelasnya dapat
dilihat pada Tabel  4.5.
Tabel 4.5  Banyaknya Sarana Kesehatan Di Kecamatan Medan Sunggal Tahun 2011
No. Kelurahan
Rumah Sakit
Puskesmas BPU
BKIA Posyandu
1. Sunggal
1 1
3 1
15 2.
Tanjung Rejo 4
1 19
3. Babura
1 1
5 4.
Simpang Tanjung 1
5. Sei Sikambing B
2 1
19 6.
Lalang 1
1 1
22
Jumlah 3
2 10
4 71
Sumber: Kecamatan Medan Sunggal Dalam Angka, BPS Tahun 2012 c.
Fasilitas Peribadatan Fasilitas  peribadatan yang terdapat di Kecamatan  Medan Sunggal terdiri dari
mesjid, langgar, gereja, dan vihara. Fasilitas masjid sebanyak 66 unit tersebar di  seluruh  kelurahan  di  Kecamatan  Medan  Sunggal.  Langgar  terdapat
sebanyak 21 unit, vihara sebanyak 15 unit sedangkan Gereja  sebanyak 25 unit. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada Tabel  4.6.
Universitas Sumatera Utara
56 Tabel 4.6  Banyaknya Sarana Peribadatan di Kecamatan Medan Sunggal
Tahun 2011
No. Kelurahan
Masjid Langgar
Gereja  Vihara
1. Sunggal
15 6
6 5
2. Tanjung Rejo
18 3
11 -
3. Babura
6 4
3 -
4. Simpang Tanjung
2 1
- -
5. Sei Sikambing B
17 4
2 -
6. Lalang
8 3
3 10
Jumlah 66
21 25
15
Sumber: Kecamatan Medan Sunggal Dalam Angka, BPS Tahun 2012 d.
Fasilitas Perekonomian Fasilitas  perekonomian  di  Kecamatan  Medan  Sunggal  terdiri  dari  Pasar
sebanyak 3 unit, kelompok pertokoan sebanyak 8 unit, Mini Market sebanyak 17 unit dan SwalayanMallPlaza sebanyak 4 unit. Untuk lebih jelasnya dapat
dilihat pada Tabel  4.7. Tabel 4.7 Banyaknya Sarana Perekonomian di Kecamatan Medan Sunggal
Tahun 2011
No. Kelurahan
Pasar Kelompok
Pertokoan Mini
Market Swalayan
MallPlaza
1. Sunggal
1 2
4 1
2. Tanjung Rejo
1 2
4 2
3. Babura
- 1
1 -
4. Simpang Tanjung
- -
- -
5. Sei Sikambing B
- 2
4 -
6. Lalang
1 1
4 1
Jumlah 3
8 17
4
Sumber: Kecamatan Medan Sunggal Dalam Angka, BPS Tahun 2012
Universitas Sumatera Utara
4.4 Kondisi Eksisting Wilayah Penelitian