Rajungan Air Es batu Bahan-bahan kimia

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

3.1. Materi Penelitian

3.1.1. Rajungan

Rajungan Portunus pelagicus Linn yang digunakan berasal dari perairan Tambak Lorok, berukuran konsumsi 1 kg berisi ± 8-10 ekor rajungan dan merupakan campuran jantan dan betina.

3.1.2. Air

Air yang digunakan untuk proses pengolahan rajungan berasal dari air PAM.

3.1.3. Es batu

Es batu yang digunakan adalah es balok yang dihancurkan terlebih dahulu.

3.1.4. Bahan-bahan kimia

Bahan-bahan kimia yang digunakan dalam penelitian ini tercantum dalam tabel 5. Tabel 5. Bahan-bahan Kimia yang Digunakan dalam Penelitian Bahan-bahan kimia Kegunaan Klorin cair 15 ppm Untuk sterilisasi peralatan Uji penentuan bakteri Coli dalam air : a. Kaldu Laktosa b. Kaldu Empedu Laktosa c. Plate Count Agar d. Eosin Biru Metilen atau Cawan Endo e. Medium pepton f. Reagen Metil Merah Indikator g. Reagen Voges Proskaur VP h. Sitrat broth Media dan Regensia Uji penentuan Coliform dan E. Coli a. Larutan butterfield’s buffered phosphate b. Brilliant green lactose bile broth 2 BGLB c. Lauryl tryptose broth LTB d. EC broth e. Levine’s eosin methylene blue agar L- EMB f. Tryptone atau trypticase broth 1 g. MR-VP broth h. Koser’s citrate broth i. Plate Count Agar PCA j. Reagen kovac’s k. Reagen Voges Proskaur VP l. Reagen Pewarnaan gram m. Reagen Methyl Red indikator Media dan Regensia Uji TPC ALT a. Plate Count Agar b. Larutan butterfield’s buffered phosphate Media dan Regensia Uji Proksimat, meliputi : A. Penentuan Kadar Protein a. Asam sulfat H 2 SO 4 bebas nitrogen b. Kupri sulfat CuSO 4 bebas nitrogen, anhidrous c. Natrium sulfat Na 2 SO 4 bebas nitrogen, anhidrous d. Natrium hidroksida NaOH - Larutan NaOH 50 beratvolume - Larutan NaOH standar 0,1 atau 0,2 N Batu didih Media dan Regensia Lanjutan Bahan-bahan kimia Kegunaan e. Asam khlorida HCl Larutan HCl standar 0,1 N, HCl yang distandarkan dengan larutan standar NaOH 0,1 atau 0,2 N. f. Indikator conway : - Larutan stock Campuran antara 200 ml larutan metil merah 0,1 dalam etanol 50 dengan 50 ml larutan metilin biru 0,1 dalam etanol 50 - Larutan kerja Campuran antara larutan stock, larutan etanol absolut, dan aquadest dengan perbandingan 1 : 1 : 2 B. Penentuan Kadar Lemak Total Dietil eter, anhidrous Media dan Regensia C. Penentuan Kadar Abu Total Larutan HCl 10 Keterangan : - Uji penentuan bakteri Coli dalam air berdasarkan uji yang dilakukan oleh Dinas Kesehatan Volk dan Margaret, 1990 - Uji penentuan Coliform dan E. coli berdasarkan SNI 01-2332-1991 - Uji TPCALT berdasarkan SNI 01-2339-1991 - Uji proksimat, meliputi : a. Penentuan kadar protein berdasarkan SNI 01-2365-1991 b. Penentuan kadar lemak total berdasarkan SNI 01-2363-1991 c. Penentuan kadar abu total berdasarkan SNI 01-2354-1991

3.1.5. Peralatan penelitian