Paradigma Penelitian Hipotesis Penelitian

2 Kompensasi nonfinansial. Kompensasi nonfinansial dapat diukur dengan tanggung jawab pekerjaan, promosi jabatan dan lingkungan kerja yang baik pada PT. Sport Glove Indonesia.

D. Populasi dan Sampel

Menurut Sugiyono 2008, “Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas: objek subjek yang mempunyai kuantitas dan karakteristik tertentu yang diterapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya”. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan unit cutting pada PT. Sport Glove Indonesia yaitu sebanyak 200 orang karyawan. Menurut Sugiyono 2008 yang dimaksud dengan sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi. Untuk menentukan sampel dari suatu populasi yang telah ditetapkan perlu dilakukan pengukuran untuk mengetahui jumlah n. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini yaitu s imple random sampling. Simple random sampling adalah suatu tipe sampling probabilitas, di mana peneliti dalam memilih sampel dengan memberikan kesempatan yang sama kepada semua anggota populasi yaitu karyawan unit cutting PT. Sport Glove Indonesia untuk ditetapkan sebagai anggota sampel. Dengan teknik semacam itu maka terpilihnya individu menjadi anggota sampel bernar-benar atas dasar faktor kesempatan yang sama, bukan karena adanya faktor subyektif dari peneliti. Teknik ini merupakan teknik yang paling objektif dibandingkan dengan teknik-teknik sampling yang lain Umar 2002 menyebutkan bahwa “ukuran sampel dari suatu populasi dapat menggunakan bermacam-macam cara, salah satunya adalah dengan menggunakan teknik slovin. Untuk menentukan jumlah sampel yang populasinya lebih dari 100 dengan teknik slovin, rumusnya sebagai berikut: Keterangan: n = ukuran sampel N = ukuran populasi e = taraf kesalahan dalam pengambilan sampel e = 0,05 Berdasarkan rumus di atas didapatkan sampel sebesar 133 orang karyawan. E. Teknik Pengumpulan Data Dalam penelitian ini peneliti menggunakan questionaire angket. Questionaire angket adalah daftar pertanyaan yang mencakup semua pertanyaan yang akan digunakan untuk mendapatkan data, baik yang dilakukan melalui telepon, surat atau bertatap muka Ferdinand, 2006. Daftar pertanyaan dalam angket ini mencakup permasalahan yang berkaitan dengan kepemimpinan transformasional, kompensasi, dan produktivitas kerja pada karyawan PT. Sport Glove Indonesia. Dalam penelitian ini, digunakan angket yang memiliki indeks skala Likert 1-4 dengan penjelasan sebagai berikut: 1 = Sangat Tidak Setuju 2 = TidakSetuju 3= Setuju 4= Sangat Setuju

Dokumen yang terkait

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA KOMPENSASI GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Lingkungan Kerja Kompensasi Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan.

0 3 12

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA KOMPENSASI GAYA Pengaruh Lingkungan Kerja Kompensasi Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan.

0 2 14

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, KOMPENSASI, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Kompensasi, Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan (Studi Kasus Pada PT Personel Alih Daya Kota Jambi).

0 1 16

HUBUNGAN ANTARA KEPEMIMPINAN TRANFORMASIONAL DENGAN KEPUASAN KERJA PADA KARYAWAN Hubungan Antara Kepemimpinan Tranformasional Dengan Kepuasan Kerja Pada Karyawan.

0 1 14

HUBUNGAN ANTARA KEPEMIMPINAN TRANFORMASIONAL DENGAN KEPUASAN KERJA PADA KARYAWAN Hubungan Antara Kepemimpinan Tranformasional Dengan Kepuasan Kerja Pada Karyawan.

0 1 17

Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Produktivitas Kerja Karyawan PT. Sumber Rejeki Jabar.

0 0 23

Pengaruh kompensasi, lingkungan kerja, dan gaya kepemimpinan terhadap loyalitas karyawan.

6 40 179

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN KOMPENSASI TERHADAP TURNOVER INTENTION KARYAWAN PT. VERONIQUE INDONESIA.

4 9 135

PENGARUH KOMPENSASI DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. SPORT GLOVE INDONESIA.

0 0 139

PENGARUH KOMPENSASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN DIVISI COLD ROLLING MILL PADA PT KRAKATAU STEEL (PERSERO) TBK.

4 14 186