Deskripsi Hasil Penelitian HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.1.4. Cara Akuntan Publik Menjual Jasanya

Akuntan tidak diperkenankan untuk menawarkan jasanya secara tertulis kepada calon klien. Akuntan dilarang untuk mengiklankan nama atau jasa yang diberikannya. Hal ini sesuai dengan kode etik akuntan public pasal 20 dan 21. Adapun cara Kantor Akuntan publik untuk menjual jasanya yaitu dengan cara: 1. Mengikuti seminar yang berhubungan dengan bidang akuntansi Accounting 2. Menjadi pembicara seminar. 3. Menulis hasil audit laporan keuangan suatu perusahaan yang diperiksa dengan mencantumkan nama akuntan akuntan public sebagai auditornya. 4. Menulis suatu analisa atau konsultasi di luar jasa audit yang diberikannya. 5. Menjadi Dosen di perguruan tinggi.

4.2. Deskripsi Hasil Penelitian

Sumber data yang digunakan dalam penelitian berasal dari jawaban kuesioner yang disebar pada 52 responden auditor dan staff auditor yang bekerja pada KAP di Surabaya Pusat dan Timur minimal selama 3 tiga tahun, tetapi dari 52 kuesioner yang disebarkan ke responden tersebut, hanya 32 yang kembali. Kuesioner yang disebarkan ke responden tersebut terdiri dari 37 item pernyataan yang dibagi menjadi 4 bagian Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Untuk memperjelas uraian tersebut diatas, maka berikut ini adalah hasil dari jawaban kuisioner untuk masing masing variabel, yaitu sebagai berikut: 1 Bagian I berkaitan dengan pernyataan mengenai “Pengalaman Kerja X 1 ” Variabel ini diukur dengan menggunakan instrumen yang digunakan dalam Sukriah dkk 2009, dengan 8 delapan item pertanyaan. Berdasarkan dari hasil jawaban kuisioner mengenai pengalaman kerja ini, dapat dilihat pada tabel 4.1, yaitu sebagai berikut : Tabel. 4.1. Rekapitulasi Jawaban Responden Mengenai : Pengalaman Kerja X 1 Jawaban Kuesioner 1 2 3 4 5 6 7 Item Resp Resp Resp Resp Resp Resp Resp 1 4 12.50 2 6.25 2 6.25 4 12.50 10 31.25 3 9.38 7 21.88 2 2 6.25 5 15.63 1 3.13 6 18.75 11 34.38 2 6.25 5 15.63 3 4 12.50 2 6.25 2 6.25 7 21.88 6 18.75 2 6.25 9 28.13 4 8 25.00 4 12.50 1 3.13 2 6.25 5 15.63 2 6.25 10 31.25 5 4 12.50 7 21.88 3 9.38 4 12.50 2 6.25 4 12.50 8 25.00 6 2 6.25 6 18.75 5 15.63 2 6.25 4 12.50 4 12.50 9 28.13 7 4 12.50 4 12.50 4 12.50 2 6.25 5 15.63 4 12.50 9 28.13 8 7 21.88 2 6.25 2 6.25 2 6.25 7 21.88 3 9.38 9 28.13 Mean 13.67 12.50 7.81 11.33 19.53 9.38 25.78 Sumber : Lampiran. 1 Berdasarkan dari tabel 4.1 di atas, dapat diketahui bahwa nilai rata – rata mean tertinggi berada pada skor 7 atau jawaban sangat setuju yaitu sebesar 25,78 yang artinya bahwa tingkat pengalaman kerja yang dimiliki oleh auditor dan staff auditor yang bekerja pada KAP di Surabaya Pusat dan Timur tersebut adalah baik.. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 2 Bagian II berkaitan dengan pernyataan mengenai “Kompetensi X 2 ” Variabel ini diukur dengan menggunakan instrumen yang digunakan dalam Sukriah dkk 2009, dengan menggunakan 10 sepuluh item pertanyaan. Berdasarkan dari hasil jawaban kuisioner mengenai kompetensi ini, dapat dilihat pada tabel 4.2, yaitu sebagai berikut : Tabel. 4.2. Rekapitulasi Jawaban Responden Mengenai : Kompetensi X 2 Jawaban Kuesioner 1 2 3 4 5 6 7 Item Resp Resp Resp Resp Resp Resp Resp 1 13 40.63 7 21.88 2 6.25 3 9.38 1 3.13 3 9.38 3 9.38 2 13 40.63 6 18.75 2 6.25 1 3.13 5 15.63 2 6.25 3 9.38 3 10 31.25 8 25.00 2 6.25 2 6.25 2 6.25 3 9.38 5 15.63 4 15 46.88 2 6.25 4 12.50 2 6.25 2 6.25 2 6.25 5 15.63 5 11 34.38 10 31.25 0 - 2 6.25 1 3.13 4 12.50 4 12.50 6 12 37.50 5 15.63 3 9.38 3 9.38 2 6.25 3 9.38 4 12.50 7 7 21.88 8 25.00 7 21.88 1 3.13 1 3.13 4 12.50 4 12.50 8 14 43.75 3 9.38 7 21.88 1 3.13 2 6.25 2 6.25 3 9.38 9 11 34.38 7 21.88 3 9.38 1 3.13 3 9.38 0 - 7 21.88 10 11 34.38 6 18.75 6 18.75 - 2 6.25 2 6.25 5 15.63 Mean 36.56 19.38 11.25 5.00 6.56 7.81 13.44 Sumber : Lampiran. 2 Berdasarkan dari tabel 4.2 di atas, dapat diketahui bahwa nilai rata – rata mean tertinggi berada pada skor 1 atau jawaban sangat tidak setuju yaitu sebesar 36,56 yang artinya bahwa tingkat kompetensi yang dimiliki oleh auditor dan staff auditor yang bekerja pada KAP di Surabaya Pusat dan Timur adalah sangat rendah.. 3 Bagian III berkaitan dengan pernyataan mengenai “Independensi X 3 ” Variabel ini diukur dengan menggunakan instrumen yang digunakan dalam Sukriah dkk 2009 dengan 9 sembilan item pertanyaan. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Berdasarkan dari hasil jawaban kuisioner mengenai independensi ini, dapat dilihat pada tabel 4.3, yaitu sebagai berikut : Tabel. 4.3. Rekapitulasi Jawaban Responden Mengenai : Independensi X 3 Jawaban Kuesioner 1 2 3 4 5 6 7 Item Resp Resp Resp Resp Resp Resp Resp 1 3 9.38 1 3.13 6 18.75 8 25.00 6 18.75 0 - 8 25.00 2 3 9.38 2 6.25 5 15.63 7 21.88 6 18.75 2 6.25 7 21.88 3 3 9.38 2 6.25 6 18.75 6 18.75 7 21.88 3 9.38 5 15.63 4 3 9.38 3 9.38 1 3.13 9 28.13 7 21.88 4 12.50 5 15.63 5 3 9.38 3 9.38 5 15.63 9 28.13 6 18.75 2 6.25 4 12.50 6 4 12.50 4 12.50 2 6.25 7 21.88 4 12.50 6 18.75 5 15.63 7 1 3.13 4 12.50 7 21.88 6 18.75 11 34.38 1 3.13 2 6.25 8 2 6.25 4 12.50 5 15.63 8 25.00 5 15.63 2 6.25 6 18.75 9 5 15.63 1 3.13 3 9.38 1 3.13 3 9.38 7 21.88 12 37.50 Mean 9.38 8.33 13.89 21.18 19.10 9.38 18.75 Sumber : Lampiran. 3 Berdasarkan dari tabel 4.3 di atas, dapat diketahui bahwa nilai rata – rata mean tertinggi berada pada skor 4 atau jawaban ragu – ragu yaitu sebesar 21,18 yang artinya bahwa tingkat independensi yang dimiliki oleh auditor dan staff auditor yang bekerja pada KAP di Surabaya Pusat dan Timur dalam melakukan pemeriksaan terhadap kliennya adalah cukup.. 4 Bagian IV berkaitan dengan pernyataan mengenai “Kualitas Hasil Pemeriksaan Y” Variabel ini diukur dengan menggunakan instrumen yang digunakan dalam Sukriah dkk 2009 dengan menggunakan 10 sepuluh item pertanyaan. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Berdasarkan dari hasil jawaban kuisioner mengenai kualitas hasil pemeriksaan ini, dapat dilihat pada tabel 4.4, yaitu sebagai berikut : Tabel. 4.4. Rekapitulasi Jawaban Responden Mengenai : Kualitas Hasil Pemeriksaan Y Jawaban Kuesioner 1 2 3 4 5 6 7 Item Resp Resp Resp Resp Resp Resp Resp 1 3 9.38 1 3.13 6 18.75 8 25.00 6 18.75 0 - 8 25.00 2 3 9.38 2 6.25 5 15.63 7 21.88 6 18.75 2 6.25 7 21.88 3 3 9.38 2 6.25 6 18.75 6 18.75 7 21.88 3 9.38 5 15.63 4 5 15.63 4 12.50 2 6.25 3 9.38 6 18.75 3 9.38 9 28.13 5 9 28.13 2 6.25 1 3.13 2 6.25 4 12.50 4 12.50 10 31.25 6 3 9.38 3 9.38 1 3.13 9 28.13 7 21.88 4 12.50 5 15.63 7 3 9.38 3 9.38 5 15.63 6 18.75 6 18.75 2 6.25 7 21.88 8 4 12.50 4 12.50 2 6.25 7 21.88 4 12.50 6 18.75 5 15.63 9 1 3.13 4 12.50 7 21.88 6 18.75 11 34.38 1 3.13 2 6.25 10 2 6.25 4 12.50 6 18.75 8 25.00 5 15.63 2 6.25 5 15.63 Mean 11.25 9.06 12.81 19.38

19.38 8.44 19.69

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pengalaman, Independensi dan Skeptisme Profesional, Auditor terhadap Pendeteksian Kecurangan (Studi Empiris pada KAP di Wilayah Jakarta)

9 46 147

PENGARUH KOMPETENSI, INDEPENDENSI DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KUALITAS AUDIT Pengaruh Kompetensi, Independensi dan Pengalaman Kerja Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Auditor di Kap Wilayah Surakarta dan DIY).

0 3 14

PENGARUH KOMPETENSI, INDEPENDENSI DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KUALITAS AUDIT Pengaruh Kompetensi, Independensi dan Pengalaman Kerja Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Auditor di Kap Wilayah Surakarta dan DIY).

0 4 16

PENDAHULUAN Pengaruh Kompetensi, Independensi dan Pengalaman Kerja Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Auditor di Kap Wilayah Surakarta dan DIY).

0 3 9

PENGARUH PENGALAMAN KERJA, INDEPENDENSI, OBYEKTIFITAS, INTEGRITAS, KOMPETENSI DAN AKUNTABILITAS TERHADAP KUALITAS HASIL AUDIT (Studi Empiris Pada Auditor di KAP Wilayah Surabaya Timur).

0 1 111

PENGARUH PENGALAMAN AUDIT, KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI TERHADAP OPINI AUDITOR (studi empiris pada KAP di wilayah Surabaya Timur dan Barat).

1 3 125

PENGARUH PENGALAMAN AUDIT, KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI TERHADAP OPINI AUDITOR ( Studi empiris pada KAP di wilayah Surabaya Timur dan Barat ).

0 1 127

PENGARUH PENGALAMAN KERJA, KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI AUDITOR TERHADAP KUALITAS HASIL PEMERIKSAAN (Studi Empiris Pada KAP di Wilayah Surabaya Pusat dan Surabaya Timur) SKRIPSI

0 1 17

PENGARUH PENGALAMAN AUDIT, KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI TERHADAP OPINI AUDITOR (studi empiris pada KAP di wilayah Surabaya Timur dan Barat) SKRIPSI

0 0 20

PENGARUH PENGALAMAN AUDIT, KOMPETENSI DAN INDEPENDENSI TERHADAP OPINI AUDITOR (studi empiris pada KAP di wilayah Surabaya Timur dan Barat) SKRIPSI

0 0 18