Desain Penelitian METODE PENELITIAN

Alur pelaksanaan tindakan pertama, sebelum peneliti melaksanakan tindakan terlebih dahulu harus direncanakan secara seksama jenis tindakan yang akan dilakuakan. Kedua, setelah rencana disusun secara matang barulah tindakan itu dilakukan. Ketiga, bersamaan dengan dilaksanakannya tindakan peneliti mengamati proses pelaksanaan tindakan itu sendiri dan akibat yang ditimbulkannya. Keempat, berdasarkan hasil pengamatan tersebut peneliti kemudian melakukan refleksi atas tindakan yang telah dilakukan. Jika hasil refleksi menunjukkan perlu disempurnakan lagi agar tindakan yang dilaksanakan berikutnya tidak sekedar mengulang dari yang telah dilakukan sebelumnya.

B. Tempat dan Waktu Penelitian

Tempat penelitian yang dipilih dalam penelitian ini yaitu SMK Sahid Surakarta kelas X Jasa Boga 1. Jangka waktu penelitian sampai pengambilan data pada bulan Februari sampai April 2011 .

C. Subjek dan Objek Penelitian 1. Subjek Penelitian

Siswa yang menjadi subjek penelitian adalah kelas X Jasa Boga 1 SMK Sahid Surakarta. Penentuan kelas didasarkan pada tingkatan permasalahan yang dimiliki berdasarkan hasil wawancara dengan guru yang dilakukan sebelum penelitian, yaitu masih kurangnya kemampuan kerjasama serta partisipasi siswa ketika berdiskusi dan praktek, hanya sebagian siswa yang aktif mengemukakan pendapatnya dan cenderung dominan.

2. Obyek Penelitian

Pengambilan objek penelitian ini mencakup proses dan hasil. Objek penelitian yang berupa proses adalah pelaksanaan proses pembelajaran penyelidikan yang berlangsung pada siswa kelas satu SMK Sahid Surakarta dengan penerapan melalui metode pembelajaran Group Investigation. Objek hasil atau produk penelitian adalah skor kerjasama yang diperoleh siswa selama pelaksanaan pembelajaran ketika penyelidikan dengan menggunakan metode Group Investigation.

D. Rencana Penelitian

Perencanaan Penelitian Tindakan Kelas dilakukan secara umum dan khusus. Perencanaan umum meliputi keseluruhan penelitian, sedangkan yang khusus mencakup tiap siklus penelitian yang selalu dilakukan di awal siklus. Selanjutnya pemberian tindakan dan observasi selama tindakan. Akhir siklus dilakukan refleksi untuk melihat kecapaian hasil pada tiap siklus. Secara lebih rinci prosedur penelitian tindakan kelas untuk tiap siklus adalah sebagai berikut: 1. Siklus 1 a. Perencanaan Peneliti dan guru melakukan diskusi dan berkoordinasi untuk merencanakan tindakan yang akan dilakukan pada siklus terkait dengan masalah yang ditemukan dan aspek-aspek yang ditingkatkan dalam kerjasama. Adapun rencana yang akan dilaksanakan sebagai berikut:

Dokumen yang terkait

pengaruh penggunaan lembar kerja siswa berbasis Group investigation terhadap hasil belajar siswa pada konsep fluida statis

2 37 235

PENINGKATAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS MELALUI STRATEGI GROUP INVESTIGATION Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematis Melalui Strategi Group Investigation ( Ptk Pada Siswa Kelas Viii B Semester Genap Smp Al Islam Tahun 2015/2016).

0 1 15

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN DAN HASIL BELAJAR MELALUI METODE PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION Peningkatan Kemampuan Penalaran dan Hasil Belajar Melalui Metode Pembelajaran Group Investigation (PTK pada Siswa Kelas X Multimedia B SMK Negeri 9 Surakart

0 2 15

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN DAN HASIL BELAJAR MELALUI METODE PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION Peningkatan Kemampuan Penalaran dan Hasil Belajar Melalui Metode Pembelajaran Group Investigation (PTK pada Siswa Kelas X Multimedia B SMK Negeri 9 Surakart

0 2 17

Persepsi Siswa Terhadap Penerapan Program Remedial Pada Mata Pelajaran Pengolahan Makanan Kontinental Siswa Kelas X Di SMK N 3 Wonosari.

0 0 161

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO VISUAL UNTUK PELAJARAN PENGOLAHAN MAKANAN KONTINENTAL SISWA KELAS XI SMK N 3 KLATEN.

0 2 99

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI PADA MATA PELAJARAN PENGENDALI DAYA TEGANGAN RENDAH SMK 1 SEDAYU MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE GI (GROUP INVESTIGATION).

0 0 117

ANALISIS KEBUTUHAN PERALATAN PRAKTIK MENGOLAH MAKANAN KONTINENTAL PADA JURUSAN USAHA JASA BOGA SMK SAHID SURAKARTA.

0 1 110

UPAYA PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MELALUI PENERAPAN METODE BERBASIS PROYEK PADA MATA PELAJARAN PENGOLAHAN MAKANAN INDONESIA DI SMK SAHID SURAKARTA.

0 0 247

ANALISIS MATA KULIAH MAKANAN KONTINENTAL DI PRODI PENDIDIKAN TATA BOGA FPTK UPI DENGAN MATA PELAJARAN PENGOLAHAN MAKANAN KONTINENTAL DI SMK - repository UPI S PKK 1102389 Title

0 0 3