Strategi Pembelajaran Aktif Kajian Teori

30 tujuan khususnya ditinjau dari prinsip ekonomis, seperti pemilihan strategi pembelajaran yang lebih sederhana, murah dan mudah, serta bervariasi tetapi mencapai tujuan yang optimal. Efisiensi haruslah memperhitungkan daya guna segi waktu, biaya dan tenaga namun tetap mencapai tujuan yang optimal. Berdasarkan beberapapendapat di atas, dapat peneliti simpulkan bahwastrategipembelajaran adalah segala daya upaya yang dilakukan oleh guru dalam pembelajaran agar siswa dapat mencapai tujuan pembelajaran yang telah ditentukan.

2.1.10 Strategi Pembelajaran Aktif

Menurut Silberman dalam Hamdani 2008: 49 strategi pembelajaran aktif active learning merupakan sebuah kesatuan sumber kumpulan strategi pembelajaran yang komprehensif, meliputi berbagai cara untuk membuat siswa menjadi aktif. Hamdani 2011: 49 menyatakan bahwa strategi active learning adalah salah satu cara atau strategi belajar mengajar yang menuntut keaktifan serta partisipasi siswa dalam setiap kegiatan belajar seoptimal mungkin sehingga siswa mampu mengubah tingkah lakunya secara efektif dan efisien. Prinsip-prinsip strategi active learningyaitu prinsip motivasi, prinsip latar konteks, prinsip keterahan pada titik pusat atau fokus tertentu, prinsip hubungan sosial, prinsip belajar sambil bekerja, prinsip perbedaan perseorangan, prinsip menemukan, prinsip pemecahan masalah Hamdani, 2011: 49. Menurut Hamdani 2011: 50-51 komponen-komponen strategi active learning terdiri atas: 1 pengalaman 2 interaksi; 3 komunikasi; 4 refleksi. 31 Komponen pertama strategi active learning yaitu pengalaman.Siswa akan belajar banyak melalui perbuatan pengalaman langsung mengaktifkan lebih banyak indra daripada hanya melalui pendengaran.Komponen yang kedua yaitu interaksi.Belajar akan berlangsung dengan baik dan meningkat kualitasnya apabila berdiskusi, saling bertanya dan mempertanyakan, dan atau saling menjelaskan. Pada saat siswa ditanyakan hal yang mereka kerjakan, mereka terpacu untuk berpikir menguraikan lebih jelas sehingga kualitas pendapat itu menjadi lebih baik. Komponen strategi active learning yaitu komunikasi. Pengungkapan pikiran dan perasaan, baik secara lisan maupun tertulis, merupakan kebutuhan siswa dalam mengungkakapkan dirinya ntuk mencapai kepuasan. Pengungkapan pikiran, baik dalam mengemukakan gagasan sendiri maupun menilai gagasan orang lain, akan memantapkan pemahamansiswa tentang sesuatu yang sedang dipikirkan atau dipelajari. Selanjutnya, komponen keempat strategi active learning yaitu refleksi. Apabila siswa mengungkapkan gagasannya kepada orang lain dan mendapat tanggapan, ia akan merenungkan kembali gagasannya, kemudian melakukan perbaikan sehingga memilki gagasan yang lebih mantap. Refleksi dapat terjadi sebagai akibat dari interaksi dan komunikasi. Umpan balik dari guru atau siswa lain terhadap hasil kerja seorang siswa, yang berupa pertanyaan yang matang membuat siswa lebih berpikir, dapat merupakan pemicu bagi siswa untuk melakukan refleksi tentang apa yang sedang dipikirkan atau dipelajari. 32 Dari penjelasan tersebut, dapat peneliti simpulkan bahwa strategi pembelajaran aktif adalah strategi pembelajaran yang menuntut siswa untuk aktif dalam merekonstruksi pengetahuannya sendiri.

2.1.11 Strategi Pembelajaran Aktif Tipe Giving Question and Getting

Dokumen yang terkait

Pengaruh Metode Giving Question And Getting Answer Terhadap Hasil Belajar Ski Kelas Viii Di Mts Pembangunan UIN Jakarta

1 9 167

Pengaruh strategi pembelajaran aktif teknik giving question and getting answer terhadap hasil blajar matematika siswa ; kuasi eksperimen di SMPN 8 Jakarta

4 19 177

KEEFEKTIFAN STRATEGI GIVING QUESTION AND GETTING ANSWER TERHADAP HASIL BELAJAR SUMBER DAYA ALAM SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI 06 PETARUKAN PEMALANG

0 10 208

KEEFEKTIFAN STRATEGI GIVING QUESTION AND GETTING ANSWER TERHADAP HASIL BELAJAR MEMBACA INTENSIF PADA KELAS IV SD NEGERI PESAREAN 01 KABUPATEN TEGAL

0 9 219

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STRATEGI GIVING QUESTION AND GETTING ANSWER Peningkatan Keaktifan Belajar Matematika Melalui Strategi Giving Question And Getting Answer Pada Siswa Kelas V A SD Muhammadiyah 1 Ketelan Surakarta Tahun Ajar

0 2 20

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI METODE GIVING QUESTION AND GETTING ANSWER PADA Peningkatan Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa Melalui Metode Giving Question And Getting Answer Pada Pembelajaran IPA Kelas IV SD Negeri Plupuh I Tahun Aja

0 1 19

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI METODE GIVING QUESTION AND GETTING ANSWER PADA Peningkatan Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa Melalui Metode Giving Question And Getting Answer Pada Pembelajaran IPA Kelas IV SD Negeri Plupuh I Tahun Aj

0 2 10

PENERAPAN STRATEGI GIVING QUESTION AND GETTING ANSWER UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PENERAPAN STRATEGI GIVING QUESTION AND GETTING ANSWER UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI OPERASI PERKALIAN DAN PEMBAGIAN SISWA KELAS IV

0 0 14

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE GIVING QUESTION Penerapan Strategi Pembelajaran Aktif Tipe Giving Question And Getting Answer Dengan Menggunakan Powerpoint Pada Mata Pelajaran Biologi Materi Tumbuhan Paku (Pteridophyta) Untuk Meningkatkan Hasi

0 0 15

HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM DENGAN STRATEGI GIVING QUESTION AND GETTING ANSWER PADA SISWA Meningkatkan Hasil Belajar IPA dengan Strategi Giving Question and Getting Answer pada Siswa Kelas IV SD Negeri I Ngandong Kecamatan Eromoko Kabupaten Wono

0 2 16