Room kamar Restaurant, Bar, dan Outlet Lainnya

Fitri Dwinanda Sari Nasution : Pendayagunaan Catatan Sejarah Kunjungan Tamu Dalam Upaya Membantu Meningkatkan Jumlah Kunjungan Repeater Guest di Hotel Danau Toba International Medan, 2009. USU Repository © 2009 Hotel Danau Toba International Medan memiliki fasilitas yang cukup lengkap sesuai dengan fasilitas hotel berbintang empat. Adapun fasilitas-fasilitas yang dimiliki oleh Hotel Danau Toba International Medan adalah sebagai berikut:

A. Room kamar

Hotel Danau Toba International Medan memiliki 271 kamar yang terdiri dari beberapa tipe yang dilengkapi dengan berbagai fasilitas, yaitu: AC Air Conditioner, bathroom dengan shower, lantai yang dilapisi dengan karpet, TV berwarna, Video, mini bar dan IDD telepon sistem. Kesemua harga kamar tersebut sudah termasuk 10 service dan 11 government tax pajak pemerintah.

B. Restaurant, Bar, dan Outlet Lainnya

Hotel Danau Toba International Medan mempunyai beberapa outlet sebagai tempat penjualan makanan dan minumann dimana outlet tersebut terdiri dari restoran, bar, dan sejenis lainnya: a. The Café Terrace Menyajikan makanan Indonesia, Eropa serta Oriental untuk breakfast, lunch dan dinner. The Café Terrace ini buka 24 jam dan sistem penyajiannya dilaksanakan dengan buffetprasmanan, yaitu tersedianya beberapa jenis makanan yang dapat dipilih oleh tamu sesuai dengan seleranya dan penyediaan makanan ini juga yang Ala Carte Menu dan Set Group untuk tamu Group. Sistem buffet selalu diadakan pada saat breakfast karena tamu hotel biasanya Fitri Dwinanda Sari Nasution : Pendayagunaan Catatan Sejarah Kunjungan Tamu Dalam Upaya Membantu Meningkatkan Jumlah Kunjungan Repeater Guest di Hotel Danau Toba International Medan, 2009. USU Repository © 2009 makan di restoran sehingga dengan mengadakan buffet ini menambah daya tarik agar tamu makan di tempat ini, juga memudahkan penyajiannya, dan service. Karena harga kamar banyak yang sudah termasuk breakfast Breakfast inclusive dan juga untuk menghindari tamu akan breakfast di kamar. Dan yang tidak kalah pentingnya untuk memudahkan perhitungan mencharge makanan tamu. Untuk lunch dan dinner dapat diadakan Buffet jika ada pemesanan dari tamu group. b. Osaka Japanese Restaurant Restorant ini menyediakan berbagai makanan khas Jepang seperti Tempura, Teppanyaki, Shabu-shabu, dan lain-lain. Tamu-tamu dilayani dengan baik oleh waitress yang memakai pakaian Jepang kimono. Tamu yang datang ke restoran ini dapat memilih sendiri tempat duduknya, baik duduk bersila ataupun duduk di kursi. Tamu juga dapat meminta beberapa jenis makanan yang dapat dimasak di depan tamu. Restoram ini dibuka dari pukul 11.00 – 15.00 WIB untuk lunch, sedangkan untuk dinner pukul 18.00 – 23.00 WIB. c. Sundanese Javanese Restaurant Restoran ini menyediakan makanan dan minuman khas Sunda atau Jawa. Nama lain dari restoran ini adalah “Riung Lembur” yang berasal dari bahasa Jawa. Restoran ini dibuka mulai pukul 11.00-23.00 WIB. Bangunan restoran berbentuk pondok-pondok yang terbuat dari bambu serta perlengkapan makan yang juga terbuat dari bambu seperti dari keranjang nasi, tempat lauk pauk, tetapi piring makanan terbuat dari tanah liat. Tamu-tamu dilayani oleh waiter waitress yang mengenakan pakaian tradisional seperti kebaya dan blangkon yang menunjukkan ciri khas Sunda dan Jawa. Fitri Dwinanda Sari Nasution : Pendayagunaan Catatan Sejarah Kunjungan Tamu Dalam Upaya Membantu Meningkatkan Jumlah Kunjungan Repeater Guest di Hotel Danau Toba International Medan, 2009. USU Repository © 2009 d. The Tavern The Tavern ini adalah tempat hiburan pub yang menyediakan makanan, khususnya dari daging yang dipanggang. Hiburan yang terdapat di tavern ini biasanya berasal dari Negara Philipina. e. Piano Lounge Piano Lounge adalah tempat untuk menikmati hiburan dengan suasana romantis di malam hari. Tamu-tamu dihibur dengan penyanyi artis dan pianis dari luar negeri dengan membawakan lagu-lagu berirama jazz dan sentimen. Pada Piano Lounge ini juga menjual makanan dan minuman ringan snack seperti emping, kacang goreng, kerupuk, dan lain-lain. f. T.D Pardede Lounge Lobby Bar Lobby bar ini menyediakan minuman beralkohol dan non alcohol. Tamu- tamu dapat menikmati minuman sambil menikmati siaran televisi. Lobby bar ini juga menyediakan minuman Compliment berupa orange juice bagi tamu-tamu group. g. Music Lounge Music Lounge ini adalah tempat yang unik dengan gaya Inggris. Di dalam Music Lounge ini tersedia bar yang menyediakan minuman beralkohol. Suasananya sangat cocok digunakan sebagai tempat bersantai bagi para tamu diiringi dengan pertunjukan band dari luar negeri. h. Room Service Room Service ini adalah bagian yang bertugas untuk melayani pemesanan makanan dan minuman serta mengantarkannya ke kamar-kamar Fitri Dwinanda Sari Nasution : Pendayagunaan Catatan Sejarah Kunjungan Tamu Dalam Upaya Membantu Meningkatkan Jumlah Kunjungan Repeater Guest di Hotel Danau Toba International Medan, 2009. USU Repository © 2009 tamu. Room Service ini beroperasi selama 24 jam. Tamu dapat memesan makanan sesuai dengan menu yang terdapat di “Room Service Menu” yang disediakan di setiap kamar. i. Fasilitas Meeting Convention Hotel Danau Toba International Medan memiliki tiga ruang function yang dapat disewakan untuk bisnis, konferensi, maupun party. Ketiga function room tersebut adalah: 3.4 Convention Hall Ruangan ini banyak digunakan untuk kegiatan wedding party, business party, cocktail party, dan berbagai jenis pertemuan. Ruangan ini berkapasitas 2000 orang. 3.5 Deli Room Ruangan ini dalam jenis penggunaannya sama dengan Convention hall perbedaannya hanya pada performance saja. Ruangan ini berkapasitas hingga 1000 orang. 3.6 Royal Room Ruangan ini dipakai untuk kegiatan konferensi, seminar, eksebisi atau trade luncheon. Berkapasitas mulai dari 50-400 orang. Royal room ini terdiri dari: Royal Room I Royal Room II Royal Room III Royal Room IV Fitri Dwinanda Sari Nasution : Pendayagunaan Catatan Sejarah Kunjungan Tamu Dalam Upaya Membantu Meningkatkan Jumlah Kunjungan Repeater Guest di Hotel Danau Toba International Medan, 2009. USU Repository © 2009 Royal Room V Ruangan tersebut dapat ditata sedemikian rupa sesuai dengan jenis kegiatan dan permintaan tamu, seperti Theatre Style, U Shape, dan Table Buffet. Kesemua ruangan tersebut dilengkapi dengan peralatan audio visual, slide proyektor serta peralatan sound system. 3.7 Health and Fitness Centre Health and Fitness Centre adalah gedung olah raga sebagai fasilitas yang disediakan hotel untuk melekukan kegiatan olah raga seperti bola basket, tennis lapangan, squash court, mandi uap yang dilakukan untuk meningkatkan kebugaran dan kesehatan tamu. Gedung olah raga ini dilengkapi dengan alat-alat olahraga yang modern. Untuk olah raga renang Hotel DanauToba International Medan diberi nama “ Hermina Lagoon Swimming Pool ” 3.8 Danau Toba Executive Residence Berupa apartemen yang disewakan bagi para tamu yang akan menginap dalam waktu lama seperti 1 bulan ke atas. Tetapi pada saat ini, apartemen ini juga disewakan bagi tamu-tamu yang menginap hanya 1 malam. Hal ini dilakukan untuk mencegah tingkat occupancy yang rendah yang akan mengakibatkan kerugian pada pihak manajemen hotel. Apartemen ini terdiri dari 41 kamar yang dilengkapi dengan peralatan yang serba mewah, alat-alat masak yang lengkap, dan juga taman tempat anak-anak bermain. Apartemen ini selesai dibangun pada tanggal 2 Februari 1992. Fitri Dwinanda Sari Nasution : Pendayagunaan Catatan Sejarah Kunjungan Tamu Dalam Upaya Membantu Meningkatkan Jumlah Kunjungan Repeater Guest di Hotel Danau Toba International Medan, 2009. USU Repository © 2009 memiliki fasilitas yang mewah. Misalnya: sofa, ruang makan, ruang tidur, kamar mandi, ruang tamu, televisi, peralatan makan, dan peralatan memasak. 3.9 Other Facilities Adapun fasilitas- fasilitas lain adalah Billyard Centre, Shopping Archade, dan Charte Bank, Beauty and Barber Shop, Star Message, Cake Shop, Mutiara Tour and Travel service, Malaysia Airlines MAS, Laundry, Karaoke, Pool Bar, Parking Area, Dangdut Internasional, Tobasa, dan Rock Café.

3.4. Departement Kantor Depan Hotel Danau Toba International Medan