Variabel Pertumbuhan Ekonomi X1 Variabel Inflasi X2 Variabel Suku Bunga SBI X3

Resi Hana Ester Silaban : Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Dana Masyarakat Oleh Bank Umum Di Indonesia, 2009. USU Repository © 2009 Ha: 2 ≠ 0 Ha diterima, artinya variabel independen secara parsial berpengaruh nyata terhadap variabel independen t t-tabel.

1. Variabel Pertumbuhan Ekonomi X1

Dari analisa regresi diketahui t-hitung = 8,459444 = 1, df = n-k-1 = 19-3-1 df = 15 maka t-tabel = 2,602 Dari hasil estimasi diatas dapat diketahui pertumbuhan ekonomi X 1 signifikan pada = 1 dengan t-hitung t-tabel 8,46 2,602. Dengan demikian Ha diterima, artinya variabel pertumbuhan ekonomi X 1 berpengaruh nyata terhadap variabel Y pertumbuhan dana masyarakat dana masyarakat pada tingkat kepercayaan 99. Ha diterima Ho diterima -2,602 2,602 8,46 Gambar 4.2 Uji t-statistik terhadap Pertumbuhan Ekonomi

2. Variabel Inflasi X2

Dari analisa regresi diketahui t-hitung = 3,347294 Resi Hana Ester Silaban : Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Dana Masyarakat Oleh Bank Umum Di Indonesia, 2009. USU Repository © 2009 = 1, df = n-k-1 = 19-3-1 df = 15 maka t-tabel = 2,602 Dari hasil estimasi diatas dapat diketahui inflasi X 2 signifikan pada = 1 dengan t-hitung t-tabel 3,35 2,602. Dengan demikian Ha diterima, artinya variabel inflasi X 2 berpengaruh nyata terhadap variabel Y pertumbuhan dana masyarakat pada tingkat kepercayaan 99. Ha diterima Ho diterima -2,602 2,602 3,35 Gambar 4.3 Uji t-statistik terhadap Inflasi

3. Variabel Suku Bunga SBI X3

Dari analisa regresi diketahui t-hitung = 2,369234 = 5, df = n-k-1 = 19-3-1 Resi Hana Ester Silaban : Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Dana Masyarakat Oleh Bank Umum Di Indonesia, 2009. USU Repository © 2009 df = 15 maka t-tabel = 1,753 Dari hasil estimasi diatas dapat diketahui PDB X 3 signifikan pada = 5 dengan t-hitung t-tabel 2,37 1,753. Dengan demikian Ha diterima, artinya variabel suku bunga SBI X 3 berpengaruh nyata terhadap variabel Y pertumbuhan dana masyarakat pada tingkat kepercayaan 95. Ha diterima Ho diterima -1,753 1,753 2,37 Gambar 4.4 Uji t-statistik terhadap Suku Bunga SBI

4.6.4 Uji Penyimpangan Asumsi Klasik 1. Multikolinearitas