Unsur-Unsur Komunikasi Tinjauan Pustaka

commit to user 7 lambang dalam bentuk kata-kata untuk merubah tingkah laku orang lain komunikan. Sastropoetra dalam Pratikto 1987, mendifinisikan komunikasi merupakan suatu pernyataan antar manusia yang bersifat umum yang menggunakan lambing-lambang bahasa, isyarat, tanda-tanda, dan gambar. Sedangkan Turner 2008, menyatakan komunikasi adalah proses sosial di mana individu-individu menggunakan simbol-simbol untuk menciptakan dan menginterpretasikan makna dalam lingkungan mereka. Scheidel dalam Mulyana 2005, menyatakan bahwa komunikasi untuk menyatakan dan mendukung identitas diri, untuk membangun kontak sosial dengan orang di sekitar kita, dan untuk mempengaruhi orang lain agar merasa, berpikir, atau berprilaku sesuai dengan yang kita inginkan. Menurut Effendy 2002, komunikasi adalah proses penyampaian suatu pesan oleh seseorang kepada orang lain untuk memberitahu atau merubah sikap, pendapat atau perilaku baik langsung maupun tidak langsung melalui media. Dalam definisi tersebut tujuannya untuk memberitahu atau merubah sikap attitude, pendapat opinion, atau perilau behaviour. Dari berbagai teori yang ada di atas dapat disimpulkan bahwa, komunikasi adalah suatu proses penyampaian pesan dari pengirim kepada sasarannya dengan menggunakan media tertentu sehingga pesan yang disampaiakan dapat diterima sesuai dengan harapan pengirim umpan balik.

2. Unsur-Unsur Komunikasi

Berlo dalam Cangara 2009, membuat formula komunikasi yang lebih sederhana. Formula itu dikenal dengan nama “SMCR”, yaitu: Source pengirim, Message pesan, Channel saluran-media, dan Receiver penerima. a. Receiver penerima Sasaran atau penerima merupakan pihak yang menjadi sasaran pesan yang dikirim dari sumber. Penerima terdiri dari satu orang atau commit to user 8 lebih dalam bentuk kelompok. Menurut Berlo dalam Mardikanto 1987, penerima dalam menyerap pesan harus dilihat sebagai suatu proses kegiatan yang aktif dengan memanfaatkan saluran-saluran organic dan mekanik yang ada. Derajat pesan yang dapat diserap oleh penerima dipengaruhi oleh banyak hal, antara lain ketrampilan berkomunikasi, tingkat pengetahuan, sikap, dan posisi dalam sistem sosial budaya. Rogers dalam Sutarto 1991 menyatakan bahwa Source sumber adalah Pembuat sandi, pengirim warta, sumber komunikasi, atau komunikator, yaitu pihak yang memiliki warta yang ingin disampaikan kepada pihak lain. Menurut Soekartawi 1988, komunikator adalah orang atau petugas yang tugasnya menyampaikan pesan kepada komunikan agar pesan tersebut dapat diterima dan dilaksanakan oleh komunikan dalam kehidupan sehari-hari. b. Message pesan Pesan merupakan suatau yang disampaikan pengirim kepada penerima. Pesan dapat disampaikan dengan cara tatap muka atau melalui media komunikasi. Sastropoetra dalam Pratikto 1987, mendefinisikan pesan berupa gagasan, pendapat, dan sebagainya yang sudah dituangkan dalam bentuk, dan melalui lambang komunikasi yang diteruskan kepada orang lain atau komunikan. Menurut Soekartawi 1988, pesan dalam komunikasi pertanian adalah semua informasi yang terkait dengan bidang pertanian. Rogers dalam Sutarto 1991 menyatakan bahwa Suatu peristiwa yang akan disampaikan oleh pengirim warta kepada penerima warta. c. Channel saluran-media Menurut Cangara 2004, media adalah alat atau sarana yang digunakan untuk menyampaikan pesan dari sumber kepada penerima. Sedangkan menurut Effendy 2003, media merupakan saluran komunikasi tempat berlangsungnya pesan dari komunikator kepada komunikan. Pihak yang memperoleh warta dari pengirim warta. Penerima warta dilakukan oleh seseorang, kelompok, atau organisasi. commit to user 9 Komunikan adalah orang yang menerima pesan Soekartawi, 1988. Menurut Mardikanto 1982, saluran adalah suatu media atau alat pembawa pesan, sebagai sarana penghubung antara komunikator selaku sumber informasi dengan penerima informasi sebagai sasaran komunikasi. d. Source pengirim Semua peristiwa komunikasi akan melibatkan sumber sebagai pembuat atau pengirim informasi. Menurut Effendy 2003, ditinjau dari komunikator, untuk melaksanakan komunikasi efektif terdapat dua faktor penting pada diri komunikator yaitu, pada daya tarik komunikator dan kepercayaan komunikator. Rogers dalam Sutarto 1991 menyatakan bahwa Alat untuk menyampaikan warta dari sumber warta kepada penerima warta. Menurut Soekartawi 1988, komunikator adalah orang atau petugas yang tugasnya menyampaikan pesan kepada komunikan agar pesan tersebut dapat diterima dan dilaksanakan oleh komunikan dalam kehidupan sehari-hari.sedangkan menurut Rogers dalam Sutarto 1991 menyatakan bahwa, Source sumber adalah Pembuat sandi, pengirim warta, sumber komunikasi, atau komunikator, yaitu pihak yang memiliki warta yang ingin disampaikan kepada pihak lain. Menurut Mardikanto 1982, saluran adalah suatu media atau alat pembawa pesan, sebagai sarana penghubung antara komunikator selaku sumber informasi dengan penerima informasi sebagai sasaran komunikasi. Dari berbagai teori yang ada di atas dapat disimpulkan bahwa, unsur-unsur komunikasi terdiri dari, source pengirim, channel saluran- media, receiver penerima, dan message pesan. commit to user 10

3. Tujuan Komunikasi