Metode Pengumpulan Data Uji Validitas dan Uji Reliabilitas

57 Dalam penelitian ini, jumlah populasi sebanyak 30 orang oleh karena itu, semua anggota populasi dijadikan sampel penelitian. Sehingga sampel yang diambil pada penelitian ini sebanyak 30 orang.

3.7 Jenis Data

Peneliti menggunakan dua jenis data dalam melakukan penelitian ini yaitu: a. Data Primer Data primer primary data yaitu “data yang dikumpulkan sendiri oleh perorangansuatu organisasi secara langsung dari objek yang diteliti dan untuk kepentingan studi yang bersangkutan yang dapat berupa interviu, observasi”. Situmorang dan Lufti, 2014:3. b. Data Sekunder Data sekunder dikumpulkan dari sumber-sumber tercetak, dimana data itu telah dikumpulkan oleh pihak lain sebelumnya Erlina, 2011 : 31. Data sekunder ini diperoleh melalui studi dokumentasi dengan mempelajari berbagai tulisan melalui buku, jurnal, dan internet untuk mendukung penelitian ini.

3.8 Metode Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan beberapa teknik, yaitu: 1.Wawancara Penulis melakukan wawancara langsung dengan karyawan untuk mendapatkan informasi yang berhubungan dengan bidang yang diteliti. Universitas Sumatera Utara 58 2.Kuesioner Kuesioner merupakan daftar pertanyaan mengenai variabel yang diteliti dalam penelitian ini yang akan diisi oleh responden. Daftar pertanyaanquesioner yang diberikan kepada karyawan Goedang Coffee yang menjadi responden dalam penelitian.

3.9 Uji Validitas dan Uji Reliabilitas

3.9.1 Uji Validitas

Uji validitas digunakan untuk mengukur sah atau valid tidaknya suatu kuesioner. Suatu kuesioner dikatakan sah atau valid jika pertanyaan pada kuesioner tersebut mampu mengungkapkan sesuatu yang akan diukur oleh kuesioner itu Ghozali, 2001: 52. Uji validitas dilakukan di Cafe Chirrugie yang berada di Medan. Kriteria pengambilan keputusan dalam pengujian validitas data instrumen adalah sebagai berikut: a. Jika nilai r hitung r tabel maka pernyataan tersebut dinyatakan valid. b. Jika nilai r hitung r tabel maka pernyataan tersebut dinyatakan tidak valid. Universitas Sumatera Utara 59 Tabel 3.3 Validasi Tiap Pernyataan Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted Keterangan VAR00001 101.0000 86.759 .467 .944 Valid VAR00002 100.8667 87.154 .581 .943 Valid VAR00003 100.8333 85.799 .598 .942 Valid VAR00004 100.7000 85.459 .631 .942 Valid VAR00005 100.8000 87.062 .579 .943 Valid VAR00006 100.7333 85.651 .645 .942 Valid VAR00007 100.7333 84.823 .595 .942 Valid VAR00008 100.6667 84.989 .588 .943 Valid VAR00009 100.7667 83.426 .685 .941 Valid VAR00010 100.7333 84.064 .723 .941 Valid VAR00011 100.6667 85.057 .640 .942 Valid VAR00012 100.6000 83.559 .728 .941 Valid VAR00013 100.6667 83.885 .750 .940 Valid VAR00014 100.7000 84.493 .654 .942 Valid VAR00015 100.7667 87.082 .425 .945 Valid VAR00016 100.6333 87.137 .481 .944 Valid VAR00017 100.6333 87.344 .462 .944 Valid VAR00018 100.7333 87.789 .598 .943 Valid VAR00019 100.7000 87.528 .579 .943 Valid VAR00020 100.8000 87.338 .658 .942 Valid VAR00021 100.7667 87.495 .715 .942 Valid VAR00022 100.7333 87.306 .662 .942 Valid VAR00023 100.7667 87.151 .617 .942 Valid VAR00024 100.7667 83.426 .685 .941 Valid Universitas Sumatera Utara 60 Sumber : Hasil Pengelolahan SPSS 2016 Pada Tabel 3.3 diatas terlihat seluruh pernyataan valid, karena seluruh nilai Corrected Item-Total Correclation pada tiap pernyataaan memiliki nilai diatas 0,361 sehingga dapat dinyatakan 27 Dua puluh Tujuh butir pernyataan pada kuesioner dalam penelitian ini valid.

3.9.2 Uji Reliabilitas

Uji reliabilitas dilakukan terhadap item pertanyaan yang dinyatakan valid. Uji ini digunakan untuk mengukur suatu kuesioner yang merupakan indikator dari variabel atau konstruk. Suatu kuesioner dikatakan realibel atau handal jika jawaban seseorang terhadap pertanyaan adalah konsisten atau stabil dari waktu ke waktu. Pernyataan yang telah dinyatakan valid dalam uji validitas maka akan ditentukan realibilitasnya dengan kriteria sebagai berikut :Jika nilai Cronbachs Alpha 0,8 maka reliabilitas sangat baik0,7 Cronbachs Alpha 0,8 maka reliabilitas baikJika nilai Cronbachs Alpha 0,7 maka tidak reliable. Tabel 3.4 Reliabillity Statistic Sumber : Hasil Pengelolahan SPSS 2016 Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted Keterangan VAR00025 100.7333 84.064 .723 .941 Valid VAR00026 100.6667 85.057 .640 .942 Valid VAR00027 100.6467 83.217 .542 .951 Valid Reliability Statistics Cronbachs Alpha N of Items .924 27 Universitas Sumatera Utara 61 Tabel 3.4 menjelaskan bahwa semua butir pernyataan instrument kuesioner memiliki reliable sangat baik karena nilai Cronbachs Alphasebesar 0,924 lebih besar dari 0,80. 3.10 Uji Asumsi Klasik 3.10.1 Uji Normalitas

Dokumen yang terkait

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL DAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL DAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PROYEK KONSTRUKSI.

0 8 13

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN KECERDASAN EMOSIONAL HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN PRESTASI KERJA.

0 1 15

Pengaruh Kepemimpinan Transformasional, Kecerdasan Emosional, Pemberdayaan Karyawan, dan Kepuasan Kerja karyawan Lembaga Perkreditan Desa Adat Pecatu.

1 4 37

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Dan Kecerdasan Emosional Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Cafe Goedang Coffee Medan

0 0 10

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Dan Kecerdasan Emosional Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Cafe Goedang Coffee Medan

0 0 1

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Dan Kecerdasan Emosional Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Cafe Goedang Coffee Medan

0 0 9

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Dan Kecerdasan Emosional Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Cafe Goedang Coffee Medan

0 0 32

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Dan Kecerdasan Emosional Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Cafe Goedang Coffee Medan

0 0 3

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Dan Kecerdasan Emosional Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Cafe Goedang Coffee Medan

1 0 18

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN MEMPERTIMBANGKAN KECERDASAN EMOSIONAL KARYAWAN

0 1 16