Struktur Organisasi KPP Pratama Medan Belawan

data, penyusunan strategi yang tepat, peningkatan kerjasama dengan pihak ketiga terkait dan perbaikan system teknologi informasi yang akurat. MISI FISKAL Menghimpun penerimaan dalam negeri dari sector pajak yang mampu menunjang kemandirian pembiayaan pemerintah berdasarkan undang-undang perpajakan dengan tingkat efektivitas dan efesiensi yang tinggi. EKONOMI Mendukung kebijaksanan pemerintah dalam mengatasi permasalahan ekonomi bangsa dengan kebijakan perpajakan yang meminimalkan distorsi. POLITIK Mendukung proses demokratisasi bangsa KELEMBAGAAN Senantiasa memperbaharui diri, selaras dengan aspirasi masyarakat dan teknokrasi perpajakan serta administrasi perpajakan mutakhir.

II.2 Struktur Organisasi KPP Pratama Medan Belawan

Di setiap perusahaan mempunyai struktur organisasi untuk menggambarkan secara jelas unsur-unsur yang membantu pimpinan dalam menjalankan perusahaan. Universitas Sumatera Utara Dengan adanya struktur organisasi yang jelas dapat diketahui posisi, tugas, dan wewenang setiap anggota. Tujuan adanya struktur organisasi adalah untuk pencapaian kerja dalam organisasi yang berdasarkan pada pola hubungan kerja serta lalu lintas wewenang dan tanggung jawab. Jenis struktur organisasi yang digunakan oleh KPP Pratama Medan Belawan adalah menggunakn jenis struktur line and staff organization atau gabungan dari jenis struktur organisasi garis dan organisasi fungsional. Struktur organisasi KPP Pratama Medan Belawan berdasarkan fungsi pajak bukan jenis pajak. Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan membawahi 10 sepuluh Seksi Sub Bagian Umum dan Kelompok Fungsional Pemeriksa Pajak dan Penilai PBB yang mana setiap Seksi Waskon terdiri dari beberapa orang Account Representative AR dibantu pelaksana. KPP Pratama dipimpin oleh Seorang Kepala Kantor sedangkan setiap seksi dipimpin oleh Kepala SeksiKepala Sub Bagian Umum dan dibantu oleh Account Representative AR dan Pelaksana. Adapun seksi sub bagian umum dan kelompok fungsional tersebut adalah sebagai berikut : 1. Sub Bagian Umum 2. Seksi Pengolahan Data dan Informasi Perpajakan 3. Seksi Pelayanan 4. Seksi Pemeriksaan 5. Seksi Penagihan 6. Seksi Ekstensifikasi 7. Seksi Pengawasan dan Konsultasi 1 Universitas Sumatera Utara 8. Seksi Pengawasan dan Konsultasi 2 9. Seksi Pengawasan dan Konsultasi 3 10. Seksi Pengawasan dan Konsultasi 4 11. Kelompok Fungsional Pemeriksa Pajak dan Penilai PBB Jumlah sumber daya manusia di lingkungan KPP Pratama Medan Belawan berjumlah 88 orang yang terdiri dari pegawai sebanyak 77 orang dan pegawai honorer petugas security yang dibiayai dari dana DIPA sebanyak 8 orang. Adapun Perincian Jumlah Pegawai adalah sebagai berikut : 1. Berdasarkan Pegawai per seksibagian kelompok NO Seksi Bagian Jumlah Pegawai 1 Sub Bagian Umum 6 2 Pengolahan data dan informasi 7 3 Pelayanan 11 4 Penagihan 5 5 Pemeriksaan 2 6 Ekstensifikasi 4 7 Pengawasan dan konsultasi 1 8 8 Pengawasan dan konsultasi 2 7 9 Pengawasan dan konsultasi 3 7 10 Pengawasan dan konsultasi 4 7 11 Fungsional pemeriksa penilai 15 Universitas Sumatera Utara Jumlah 80 2. Berdasarkan Jabatan NO Jabatan Jumlah Pegawai 1 Eselon III 1 2 Eselon IV 8 3 Account Representative 20 4 Fungsional Pemeriksa Pajak 15 5 Pelaksana 36 Jumlah 80 3. Berdasarkan Tingkat Pendidikan NO Tingkat Pendidikan Jumlah Pegawai 1 Strata 2 S2 4 2 Strata 1 S1 26 3 Diploma IIISederajat D3 15 4 Diploma I Sederajat D1 20 5 Sekolah Menengah Atas SMA 13 6 Sekolah Menengah Pertama SMP 2 7 Sekolah Dasar SD Jumlah 80 Universitas Sumatera Utara 4. Berdasarkan Agama NO Agama Jumlah Pegawai 1 Islam 49 2 Kristen Protestan 29 3 Kristen Katolik 2 Jumlah 80 5. Berdasarkan Jenis Kelamin NO Jenis Kelamin Jumlah Pegawai 1 Laki – Laki 60 2 Perempuan 20 Jumlah 80

2.3 Deskripsi dan Aktifitas Kerja KPP Pratama Medan Belawan I. Kepala KPP Kepala Kantor

Dokumen yang terkait

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Polonia

5 85 130

Upaya Meningkatkan Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Penghasilan Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan

2 61 59

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI PEKERJA BEBAS DALAM MEMBAYAR PAJAK PENGHASILAN

0 12 20

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN MEMBAYAR PAJAK WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kemauan Membayar Pajak Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Empiris Pada Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Surakarta).

0 5 16

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN MEMBAYAR PAJAK WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kemauan Membayar Pajak Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Empiris Pada Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Surakarta).

0 6 16

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN WAJIB PAJAK DALAM MEMBAYAR PAJAK PENGHASILAN ORANG PRIBADI.

0 1 29

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DALAM MEMBAYAR Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Dalam Membayar Pajak Penghasilan (Studi Kasus Pada Wajib pajak Orang Pribadi Yang Te

0 0 13

PENDAHULUAN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Dalam Membayar Pajak Penghasilan (Studi Kasus Pada Wajib pajak Orang Pribadi Yang Terdaftar di KPP Pratama Suraka.

0 0 8

Analisis Faktor - faktor yang Mempengaruhi Kesediaan Wajib Pajak Orang Pribadi dalam Membayar Pajak ( Studi Kasus pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Padang).

0 0 6

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Polonia

0 1 17