Penduduk berdasarkan Jenis Kelamin Penduduk berdasarkan Agama Penduduk berdasarkan Pendidikan

4.5.1. Penduduk berdasarkan Jenis Kelamin

Penduduk Kelurahan Gedung Johor terdiri dari jenis kelamin laki- laki dan perempuan baik anak-anak maupun orang dewasa. Hal ini dapat dilihat pada tabel 2 berikut ini : Tabel 2. Jumlah Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin Sumber: Profil Kelurahan Gedung Johor 2007 Pada tabel diatas diperoleh gambaran bahwa jenis kelamin perempuan lebih banyak dibanding dengan jenis kelamin laki-laki. Perempuan berjumlah 12.681 jiwa 56,52 dan laki-laki berjumlah 9.756 jiwa 43,48. Jadi ada selisih sekitar 2925 jiwa 13,04 antara perempuan dengan laki-laki.

4.5.2. Penduduk berdasarkan Agama

Ditinjau dari segi agama yang dianut penduduk Kelurahan Gedung Johor dapat di lihat pada tabel 3 berikut ini : No. Jenis Kelamin Jumlah Jiwa Persentase 1. Laki-laki 9.756 43,48 2. Perempuan 12.681 56,52 Total 22.437 100,00 Universitas Sumatera Utara Tabel 3. Jumlah Penduduk Berdasarkan Agama No. Agama Jumlah Jiwa Persentase 1. Islam 18.404 82,02 2. Protestan 2.681 11,95 3. Khatolik 1.142 5,09 4. Budha 163 0,73 5. Hindu 47 0,21 Total 22.437 100,00 Sumber: Profil Kelurahan Gedung Johor 2007 Dari tabel 3 jelas bahwa penduduk Kelurahan Gedung Johor mayoritas memeluk agama Islam yaitu sebanyak 18.404 jiwa 82,02, agama Kristen Protestan 2.681 jiwa 11,95, agama Kristen Khatolik sebanyak 1.142 jiwa 5,09, agama Budha sebanyak 163 jiwa 0,73 dan agama Hindu sebanyak 47 jiwa 0.21. Adapun penduduk di Kelurahan Gedung Johor yang beragama Islam sebagian besar dianut oleh orang yang bersuku Jawa, Mandeling dan Minang.

4.5.3. Penduduk berdasarkan Pendidikan

Pendidikan merupakan sarana untuk amengembangkan Kemampuan dan Kepribadian, Baik secara formal, non formal maupun informal. Dengan Pendidikan yang dimiliki diharapkan seseorang dapat menunjang kehidupannya dikemudian hari secara mandiri, sehingga tidak menjadi beban bagi orang lain. Universitas Sumatera Utara Kelurahan Gedung Johor yang memiliki jumlah penduduk sekitar 22.437 jiwa dapat dilihat pada tabel 4 berdasarkan tingkat pendidikan berikut ini : Tabel 4. Jumlah Penduduk Berdasarkan Pendidikan No. Tingkat Pendidikan Jumlah KK Persentase 1. Tidak Tamat SD 987 4,39 2. SD 5.071 22,60 3. SLTP 3.361 14,97 4. SLTA 8.551 38,11 5. AkademiD3 8 49 3,78 6. Sarjana S1 3.367 15,00 7. Sarjana S2 257 1,15 Total 22.437 100,00 Sumber: Profil Kelurahan Gedung Johor 2007 Pada tabel 4 terlihat bahwa mayoritas penduduk kelurahan Gedung johor adalah tamat SLTA sebanyak 8.551 jiwa 38,11 , disusul tamat SD sebanyak 5.071 jiwa 22,60 , Kemudian tamat Sarjana Strata Satu sebanyak 3.367 jiwa 15,00 , dan diikuti oleh yang tamat SLTP sebanyak 3.361 jiwa 14,97 , selanjutnya tidak tamat Sd sebanyak 987 jiwa 4,39 , yang setara Akademi atau D3 sebanyak 849 jiwa 3,78 , serta yang terakhir adalah yang berpendidikan Sarjana Strata Dua yakni sebanyak 257 jiwa 1,15 . Hal ini menunjukkan kepada kita bahwa mayoritas penduduk sudah mengikuti wajib belajar 9 tahun yang ditetapkan pemerintah. Universitas Sumatera Utara

4.5.4. Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian