Konstanta a = 4,653. Ini mempunyai arti bahwa variabel gaya hidup, Koefisien X Koefisien X Koefisien X

69 Pada Tabel 4.8 dapat dilihat nilai Tolerance 0,1 dan VIF 5 dengan demikian dapat disimpulkan model regresi bebas gangguan multikolinieritas.

4.2.4 Analisis Regresi Linier Berganda Tabel 4.9

Regresi Linier Berganda Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients T Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 4.653 2.144 2.170 .033 GayaHidup .432 .060 .570 7.173 .000 Harga .183 .089 .184 2.065 .042 KelompokReferensi .098 .076 .112 1.293 .199 a. Dependent Variable: KeputusanPembelian Sumber : Hasil pengolahan data primer kuesioner dengan SPSS 20.0 Berdasarkan hasil pengolahan data seperti terlihat pada Tabel 4.9 pada kolom kedua Unstandardized coeficient bagian B pada baris pertama diperoleh model persamaan regresi linier bergandanya adalah : Y = 4,653 + 0,432X 1 + 0,183X 2 + 0,098X 3 + e Berdasarkan persamaan tersebut dapat digambarkan sebagai berikut:

a. Konstanta a = 4,653. Ini mempunyai arti bahwa variabel gaya hidup,

harga, dan kelompok referensi dianggap konstan maka tingkat keputusan pembelian Y sebesar 4,653 .

b. Koefisien X

1 b 1 = 0,432 . Variabel gaya hidup terhadap keputusan pembelian dengan koefisien regresi sebesar 0,432. Ini mempunyai arti bahwa setiap terjadi kenaikan variabel gaya hidup sebesar 1 satuan, Universitas Sumatera Utara 70 maka pengambilan keputusan pembelian Samsung Smartphone akan naik sebesar 0,432.

c. Koefisien X

2 b 2 = 0,138 Variabel Harga terhadap keputusan pembelian dengan koefisien regresi sebesar 0,138. Ini mempunyai arti bahwa setiap terjadi kenaikan variabel harga sebesar 1 satuan, maka keputusan pembelian Samsung Smartphone akan naik sebesar 0,138.

d. Koefisien X

3 b 3 = 0,098 Variabel kelompok referensi terhadap keputusan pembelian dengan koefisien regresi sebesar 0,098. Ini mempunyai arti bahwa setiap terjadi kenaikan variabel kelompok referensi sebesar 1 satuan, maka keputusan pembelian Samsung Smartphone akan naik sebesar 0,098.

1. Uji - F Uji Serentak

Uji F uji serentak dilakukan untuk melihat secara bersama-sama pengaruh atau hubungan positif dan signifiken variabel bebas X 1 , X 2, X 3 berupa sikap dan psikologis terhadap variabel terikat Y berupa keputusan pembelian Samsung Smartphone. Model hipotesis yang digunakan dalam Uji F ini adalah sebagai berikut: H : b 1 = b 2 = b 3 = 0, Artinya secara serentak tidak terdapat pengaruh positif dan signifikan dari variabel bebas X 1 , X 2 , X 3 berupa gaya hidup, harga dan kelompok referensi terhadap variabel terikat Y. H : b 1 ≠ b 2 ≠ b 3 = 0, Artinya secara serentak terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari variabel bebas X 1 , X 2, X 3 berupa gaya hidup, harga dan kelompok referensi terhadap variabel terikat Y. Universitas Sumatera Utara 71 Untuk menentukan nilai F, maka diperlukan adanya derajat bebas pembilang dan derajat bebas penyebut, dengan rumus sebagai berikut: df pembilang = k-1 , df penyebut = n-k Keterangan: n = jumlah sampel penelitian k = jumlah variabel bebas dan terikat Pada penelitian ini diketahui jumlah sampel n adalah 97 dan jumlah keseluruhan variabel k adalah 4, sehingga diperoleh: 1 df pembilang = k-1 df pembilang = 4-1 = 3 2 df penyebut = n-k df penyebut = 97-4 = 93 Nilai F hitung akan diperoleh dengan menggunakan bantuan software SPSS 20,0 for Windows , kemudian akan dibandingkan dengan nilai F tabel pada tingkat α = 5 3:93 = 2,70 dengan kriteria uji sebagai berikut: H diterima bila F hitung F tabel pada α = 5 H ditolak bila F hitung F tabel pada α = 5 Tabel 4.10 Hasil F Hitung ANOVA a Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 370.272 3 123.424 25.414 .000 b Residual 451.666 93 4.857 Total 821.938 96 a. Dependent Variable: KeputusanPembelian b. Predictors: Constant, KelompokReferensi, GayaHidup, Harga Sumber : Hasil pengolahan data primer dengan SPSS 20.0 Universitas Sumatera Utara 72 Berdasarkan Tabel 4.10 bahwa nilai F hitung adalah dengan tingkat signifikansi 0,000. sedangkan F tabel pada tingkat kepercayaan 95 α = 5 adalah 2,70. Oleh karena pada kedua perhitungan yaitu F hitung F tabel dan tingkat signifikansi 0,000 0,05, menunjukkan bahwa pengaruh variabel independen gaya hidup, harga dan kelompok referensi secara serempak adalah positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian.

2. Uji Signifikansi Uji – t

Uji t dilakukan untuk menguji secara parsial apakah variabel bebas yang terdiri dari variabel gaya hidup X 1 , harga X 2 , kelompok referensi X 3 secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian Samsung Smartphone Y. Model hipotesis yang akan digunakan adalah sebagai berikut: H : b 1 = b 2 = b 3 = 0, artinya variabel bebas yang terdiri dari variabel gaya hidup X 1 , harga X 2 , kelompok referensi X 3 secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian Samsung Smartphone Y sebagai variabel terikat. H : b 1 ≠ b 2 ≠ b 3 ≠ 0, artinya variabel bebas secara parsial berpengaruh positif terhadap variabel terikat variabel bebas yang terdiri dari variabel gaya hidup X 1 , harga X 2 , kelompok referensi X 3 secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap terhadap keputusan pembelian Samsung Smartphone Y sebagai variabel terikat. Kriteria pengambilan keputusan: H diterima jika t hitung t tabel pada α = 5 Universitas Sumatera Utara 73 H ditolak jika t hitung t tabel pada α = 5 Nilai t hitung akan diperoleh dengan menggunakan software SPSS 20,0 for Windows , kemudian akan dibandingkan dengan nilai t tabel pada tingkat α = 5 yakni yang diperoleh dengan derajat bebas = df – k df = jumlah sampel dan k = jumlah variabel keseluruhan yaitu df1 = 4-1 = 3, dan df2 = 97-4 = 93. Uji t hitung yang dilakukan adalah uji dua arah maka t tabel yang digunakan adalah t 5 atau t 0,05 93 = 1,661. Tabel 4.11 Hasil T Hitung Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 4.653 2.144 2.170 .033 GayaHidup .432 .060 .570 7.173 .000 Harga .183 .089 .184 2.065 .042 KelompokReferensi .098 .076 .112 1.293 .199 a. Dependent Variable: KeputusanPembelian Sumber: Hasil pengolahan SPSS 20.0 Berdasarkan Tabel 4.11 dapat disimpulkan sebagai berikut :

a. Variabel Gaya hidup

Dokumen yang terkait

Pengaruh Gaya Hidup, Harga, Dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Samsung Smartphone Pada Mahasiswa/I Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

5 82 120

Pengaruh Gaya Hidup, Merek, dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone iPhone di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

17 134 99

Pengaruh Gaya Hidup, Harga, Dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Samsung Smartphone Pada Mahasiswa/I Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

4 36 123

I. Identitas Responden - Pengaruh Gaya Hidup, Harga, Dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Samsung Smartphone Pada Mahasiswa/I Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 26

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Landasan Teori 2.1.1 Perilaku konsumen - Pengaruh Gaya Hidup, Harga, Dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Samsung Smartphone Pada Mahasiswa/I Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 19

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Pengaruh Gaya Hidup, Harga, Dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Samsung Smartphone Pada Mahasiswa/I Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 8

I. Identitas Responden - Pengaruh Gaya Hidup, Harga, Dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Samsung Smartphone Pada Mahasiswa/I Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 25

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Landasan Teori 2.1.1 Perilaku konsumen - Pengaruh Gaya Hidup, Harga, Dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Samsung Smartphone Pada Mahasiswa/I Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 19

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Pengaruh Gaya Hidup, Harga, Dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Samsung Smartphone Pada Mahasiswa/I Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 8

Pengaruh Gaya Hidup, Harga, Dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Samsung Smartphone Pada Mahasiswa/I Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 1 11