Kerangka Pemikiran Penelitian METODE PENELITIAN

III. METODE PENELITIAN

3.1. Kerangka Pemikiran Penelitian

potesis 3.2. Hipotesis Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini merupakan pernyataan singkat yang disimpulkan dari tinjauan pustaka dan merupakan uraian semetara dari permasalahan yang perlu diujikan kembali. Suatu hipotesis akan diterima jika Ukuran Perusahaan X 1 Pertumbuhan Penjualan X 5 Profitabilitas X 4 Struktur Aktiva X 3 Pertumbuhan Aktiva X 2 Struktur Modal Y Laporan Keuangan Laba Rugi Neraca Analisis Regresi Linier Hasil Analisis Rekomendasi Perusahaan Sektor Pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2007-2011 Gambar 3. Kerangka pemikiran penelitian hasil analisis data empiris membuktikan bahwa hipotesis tersebut benar, begitu pula sebaliknya. Berdasarkan telaah pustaka dan hasil penelitian terdahulu, maka hubungan antara faktor-faktor yang diduga mempengaruhi struktur modal yang menjadi hipotesis sementara dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Secara simultan bersama-sama: Hipotesis pertama: H : Ukuran perusahaan SIZE, pertumbuhan aktiva GWORTH, struktur aset STR_A, profitabilitas ROA, dan pertumbuhan penjualan SALES secara bersama-sama tidak berpengaruh terhadap struktur modal LDER. H 1 : Ukuran perusahaan SIZE, pertumbuhan aktiva GWORTH, struktur aset STR_A, profitabilitas ROA, dan pertumbuhan penjualan SALES secara bersama-sama berpengaruh terhadap struktur modal LDER. 2. Secara parsial: Hipotesis kedua: H : Ukuran perusahaan SIZE tidak berpengaruh terhadap struktur modal LDER. H 1 : Ukuran perusahaan SIZE berpengaruh terhadap struktur modal LDER. Hipotesis ketiga: H : Pertumbuhan aktiva GROWTH tidak berpengaruh terhadap struktur modal LDER. H 1 : Pertumbuhan aktiva GROWTH berpengaruh terhadap struktur modal LDER. Hipotesis keempat: H : Struktur aktiva STR_A tidak berpengaruh terhadap struktur modal LDER. H 1 : Struktur aktiva STR_A berpengaruh terhadap struktur modal LDER. Hipotesis kelima: H : Profitabilitas ROA tidak berpengaruh terhadap struktur modal LDER. H 1 : Profitabilitas ROA berpengaruh terhadap struktur modal LDER. Hipotesis keenam: H : Pertumbuhan penjualan SALES tidak berpengaruh terhadap struktur modal LDER. H 1 : Pertumbuhan penjualan SALES berpengaruh terhadap struktur modal LDER.

3.3. Variabel Penelitian dan Definisi Operasional

Dokumen yang terkait

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 12 20

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN-PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Struktur Modal Pada Perusahaan-Perusahaan Otomotif Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 2 15

PENDAHULUAN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Struktur Modal Pada Perusahaan-Perusahaan Otomotif Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 3 6

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN-PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Struktur Modal Pada Perusahaan-Perusahaan Otomotif Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 3 16

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 1 13

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 1 13

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi kebijakan dividen pada perusahaan yang terdaftar di bursa efek Indonesia m.anas

0 0 109

Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Auditor Switching pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia IMG 20151207 0024

0 0 1

SKRIPSI DEWI LESTARI

0 0 100

Skripsi Rini Dwiyanti

1 3 112