Tabel 4.22 Membolos sekolah
No Alternatif Jawaban
Frekuensi Persentase
18 a.
Selalu b.
Sering c.
Kadang-kadang d.
Tidak pernah
- -
3 27
- -
10 90
Jumlah 30
100
Membolos  adalah  perilaku  yang  dapat  merugikan  diri  sendiri.  Data  diatas diketahui  bahwa  siswa  yang  menyatakan  tidak  pernah  membolos  sekolah  yaitu
90, dan 10 menjawab kadang-kadang membolos sekolah. Maka  dapat  disimpulkan  bahwa  pentingnya  pendidikan  juga  rasa  patuh
siswa  akan kewajiban terhadap belajar masih  relatif tinggi.  Akhlak siswa  yang diterapkan dalam hal ini masih dapat dikatakan sangat baik. meskipun masih ada
sebagian  siswa  yang  kadang-kadang  membolos.  Namun  pemberian  sanksi  yang tegas  dapat  dilakukan  sebagai  upaya  perbaikan  akhlak  terhadap  siswa  yang
masih membolos.
Tabel 4.23 Memberi infaq yang dilaksanakan setiap hari jumat di sekolah
No Alternatif Jawaban
Frekuensi Persentase
19
a. Selalu
b. Sering
c. Kadang-kadang
d. Tidak pernah
16 12
2 -
53.3 40
6.7 -
Jumlah 30
100
Memberi shodaqoh merupakan perbuatan yang terpuji. Infaq yang diadakan di  sekolah  biasanya  digunakan  untuk  keperluan  bersama  yang  sifatnya
bermanfaat seperti menjenguk orang yang sakit, membantu teman yang tertimpa musibah  ataupun  lainnya.  Dari  data  hasil  perolehan  prosentase  diatas  maka
diketahui bahwa siswa yang selalu memberi infaq yang dilaksanakan setiap hari
jum’at yang diadakan disekolah adalah 53.3, 40 menjawab sering, dan 6.7 menjawab kadang-kadang.
Maka  dari  data  tersebut  dapat  disimpulkan  bahwa  akhlak  siswa  dalam  hal tersebut masih menunjukan nilai yang cukup baik. Dimana sebagian besar siswa
tidak kikir dalam memberikan sebagian rezekinya untuk kemudian dimanfaatkan demi kepentingan bersama.
Tabel 4.24 Bersyukur ketika mendapatkan nilai yang memuaskan dari hasil belajar
sendiri tanpa bantuan dari teman No
Alternatif Jawaban Frekuensi
Persentase 20
a. Selalu
b. Sering
c. Kadang-kadang
d. Tidak pernah
18 10
2 -
60 33.3
6.7 -
Jumlah 30
100
Bersyukur merupakan sifat terpuji. Tidak merasa sombong dengan apa yang diperoleh, karena sadar semua yang dimiliki adalah pemberian dari Allah SWT.
Dari  data  diatas  diperoleh  hasil  prosentase  siswa  yang  menjawab  selalu bersyukur  ketika  mendapatkan  nilai  yang  memuaskan  dari  hasil  belajar  sendiri
tanpa  bantuan  dari  teman  adalah  60,  yang  menjawab  sering  sebanyak  33.3 dan sisanya menjawab kadang kadang sebanyak 6.7.
Data  tersebut  menunjukan  bahwa  siswa  menyadari  bahwa  usaha  dalam mencapai  sesuatu  tentu  tidak  akan  mudah  tanpa  pertolongan  dari  Allah  SWT.
Dan  bersyukur  merupakan  salah  satu  akhlak  mahmudah  terhadap  Allah,  dan hasil data diatas dapat dikatakan bahwa siswa memiliki akhlak yang cukup baik
dalam halnya bersyukur kepada Allah SWT.
C. Analisis Hasil Penelitian
Untuk  mengetahui  data  tentang  akhlak  siswa  di  SMA  Islam  Darul  Abror Kota  Bekasi,  peneliti  melakukan  penyebaran  angket  yang  berisi  20  pertanyaan
dengan pilihan ganda 4 option, dengan pilihan kriteria sebagai berikut: a
Untuk jawaban a diberi nilai 4 b
Untuk jawaban b diberi nilai 3 c
Untuk jawaban c diberi nilai 2 d
Untuk jawaban d diberi nilai 1
Tabel 4.25 Rekapitulasi Hasil Penyebaran Angket
No Kategori Jawaban
Jumlah Responden
A B
C D
1 26
4 30
2 11
18 1
30 3
1 29
30 4
30 30
5 2
9 19
30 6
2 7
21 30
7 25
3 2
30 8
3 27
30 9
27 3
30 10
19 11
30 11
20 9
1 30
12 30
30 13
11 15
4 30
14 13
14 3
30 15
1 14
14 1
30 16
21 7
2 30
17 24
4 2
30 18
3 27
30 19
16 12
2 30
20 18
10 2
30 232
128 56
184 600