Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar Studi Kasus

Pendidikan Agama Islam VII 12 13. Huruf ba å termasuk huruf .... a. syamsiyah c. izhar b. qamariyah d. iqlab 14. Ciri khas penulisan alif lam qamariyah adalah .... a. disertai tanda sukun b. disertai tanda tasdid c. ditulis serangkai d. ditulis terpisah 15. Ciri khas penulisan alif lam syamsiyah adalah .... a. disertai tanda sukun b. disertai tanda tasdid c. ditulis serangkai d. ditulis terpisah

B. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar

1. Jelaskan yang dimaksud hukum bacaan alif-lam syamsiyah dan alif lam qamariyah 2. Mengapa hukum bacaan alif-lam qamariyah disebut juga izhar qamariyah? 3. Jelaskan alasan hukum alif-lam syamsiyah disebut juga idgam syamsiyah 4. Sebutkan lafal yang mengandung alif-lam syamsiyah dalam Surah al-Fatihah 5. Tentukan kata-kata yang mengandung hukum alif-lam qamariyah pada ayat berikut ê ã p Ú ä n eã o Q G Y ä R“e ã p Ð~“V“e ã G j Î ä b ”e ã p x ã =N eã p x ã = B eã ð l q Z n } o} ; e ã ê M G “ nB 2 “ U ã è 2 }

C. Studi Kasus

Hanif sedang mengadakan penelitian tentang makhrijul huruf atau tempat keluarnya huruf. Hanif melakukan ini karena heran mengapa ada kelompok huruf-huruf yang disebut sebagai huruf qamariyah dan ada huruf- huruf yang disebut sebagai huruf syamsiyah. Apa alasan huruf- huruf tersebut dimasukkan dalam suatu kelompok? Hanif berusaha mengucapkan dan mengamati huruf-huruf tersebut. Ternyata, ia menemukan bahwa huruf-huruf dalam suatu kelompok memiliki kesamaan cara pengucapan satu dengan lainnya. Huruf-huruf tersebut diucapkan dengan menggunakan ujung lidah bertemu dengan langit-langit mulut bagian depan. Menurutmu, kelompok huruf apakah yang diucapkan dengan cara tersebut? Di unduh dari : Bukupaket.com Gambar 2.1. Keindahan alam merupakan salah satu tanda kekuasaan Allah. sumber: http:cyberwoman.cbn.net.idUserFilesImagecybertravelTime20Travellerjuli08Mahameru.JPG. Iman Kepada Allah II Bab Bagi seorang muslim, keimanan kepada Allah merupakan unsur iman yang paling penting. Wajib bagi seorang muslim mempercayai Allah sebagai satu-satunya Tuhan. Bagaimana cara mempercayai adanya Allah dan kekuasaan Allah? Manusia tak mungkin mampu melihat wujud Allah secara langsung, karena dalam sebuah kisah di Al-Qur’an, ketika Allah menampakkan diri kepada gunung pun, gunung tersebut luluh dan hancur. Seorang Nabi, yaitu Musa pun tak mampu menyaksikan Allah secara langsung. Allah memberikan petunjuk kepada manusia untuk memahami Dzat Allah melalui ayat-ayat Al-Qur’an beserta tanda-tanda di alam semesta. Sebelum pelajaran dimulai, bacalah Al-Qur’an selama 5 - 10 menit. Di unduh dari : Bukupaket.com Pendidikan Agama Islam VII 14 Sebelum mempelajari materi dalam bab ini, coba bacalah peta konsep di bawah ini agar kamu mudah memahami alur pembelajarannya. Peta Konsep ê ã Sifat-sifat Allah SWT dalam Al-Qur’an Tanda-tanda kekuasaan Allah SWT dalam fenomena alam Perilaku orang beriman Manusia mempercayai adanya Allah SWT Kata Kunci • iman • sifat-sifat Allah • fenomena alam Di unduh dari : Bukupaket.com Bab II: Iman Kepada Allah 15 Ketika kamu ingin mengenal seseorang sebelum kamu mengenalnya secara langsung, apa yang harus kamu pahami? Kamu dapat memahaminya melalui sifat-sifatnya. Itulah mengapa ketika kita mencoba mengenal seseorang melalui orang lain, kita menanyakan sifat-sifatnya serta ciri-cirinya. Misalnya apabila kita mengetahui bahwa seseorang sangat pandai, selalu disiplin, rajin, pemaaf, lembut, kita bisa membayangkan diri orang tersebut. Begitu pula saat kita mencoba untuk mengenal Allah. Kita mendapat petunjuk berupa ayat-ayat Al-Qur’an yang sebagian memuat tentang sifat-sifat Allah. Dengan memahami sifat-sifat Allah kita akan lebih mengenali Allah dan menambah iman kita. Selain itu, kita juga dapat merasakan adanya Allah melalui fenomena alam.

A. Mengenal Sifat Allah melalui Al-Qur’an