Jenis Penelitian Lokasi Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

3.1. Jenis Penelitian

Jenis penelitian ini adalah penelitian evaluaitf dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Pendekatan kuantitatif ialah penelitian yang menghasilkan data, tulisan dan tingkah laku, sehingga dapat damati dan danalisis Faisal,1995:22. Penelitian evaluatif adalah penelitian yang bertujuan untuk memantau atau menilai program yang akan atau sedang berjalan di masyarakat, yang dalam hal ini program kebijakan pemerintah dalam implementasi kuota 30 keterwakilan wanita dalam lembaga politik formal. Disini jenis penelitian evaluatif yang digunakan adalah menggambarkan secara terperinci suatu fenomena sosial, seperti konflik sosial, interaksi sosial, sistem kekerabatan dan lain-lain. Desain ini hanya menggambarkan dan mengumpulkan fakta dan menguraikannya secara menyeluruh dan teliti sesuai dengan persoalan yang akan dipecahkan sekaligus menjawab permasalahan penelitian. Penelitian Deskriptif ini bertujuan untuk menggambarkan, meringkaskan berbagai kondisi, berbagai situasi, atau berbagai fenomena realitas sosial yang ada di masyarakat yang menjadi objek penelitian, dan berupaya menarik realitas itu ke permukaan sebagai suatu ciri, karakter, sifat, model, tanda atau gambaran tentang kondisi, situasi, ataupun fenomena tertentu Burhan Bungin, 2007:68.

3.2. Lokasi Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan di Kabupaten Tapanuli Utara, tepatnya di beberapa kantor cabang partai politik. Partai Politik yang menjadi lokasi penelitian merupakan partai besar yang dianggap dapat memberikan informasi dan data-data yang diperlukan Universitas Sumatera Utara oleh peneliti. Selain itu struktur pengurus dan pembagian divisi-divisi yang dianggap jelas sesuai dengan observasi awal peneliti. Partai yang menjadi subjek penelitian yaitu, kantor DPD Partai Golkar, kantor DPC Partai PDI-P, dan kantor DPC Partai Demokrat. Alasan pemilihan lokasi penelitian yaitu: a Mudahnya akses masuk ke Partai tersebut dalam melaksanakan dan menjalankan penelitian, b Adanya sikap terbuka oleh pihak bersangkutan dalam melakukan observasi awal yang dilakukan peneliti, c Lokasi tersebut dianggap sesuai dengan judul dan permasalahn penelitian, sehingga diharapkan mampu menjawab permasalahan penelitian, d Lokasi tersebut dianggap lokasi yang tepat dalam melaksanakan peneliti, karena merupakan daerah yang memiliki fenomena politik yang dinamis

3.3. Populasi dan Teknik Penarikan Sampel

Dokumen yang terkait

Partisipasi Politik Elit Politik Perempuan di DPC Partai Demokrat Pematangsiantar (Studi Kasus Pada Pemilihan Umum 2009)

1 45 71

UPAYA PARTAI POLITIK DALAM MENINGKATKAN PARTISIPASI POLITIK PEREMPUAN DALAM PARTAI POLITIK DAN PEMILU 2004 (Studi pada DPC PKB Kabupaten Bangkalan)

0 3 1

PARTISIPASI POLITIK PEREMPUAN DALAM PARTAI POLITIK (Studi pada DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Ngawi)

1 19 2

PERAN PARTAI POLITIK GOLKAR DALAM PENDIDIKAN POLITIK (Studi Kasus di DPD Partai GOLKAR Kabupaten Sragen) Peran Partai Politik Golkar Dalam Pendidikan Politik (Studi Kasus di DPD Partai GOLKAR Kabupaten Sragen).

0 1 17

PERAN PARTAI POLITIK GOLKAR DALAM PENDIDIKAN POLITIK (Studi Kasus di DPD Partai GOLKAR Kabupaten Sragen) Peran Partai Politik Golkar Dalam Pendidikan Politik (Studi Kasus di DPD Partai GOLKAR Kabupaten Sragen).

0 1 12

PERAN PARTAI POLITIK DALAM MENINGKATKAN KETERWAKILAN PEREMPUAN DI LEMBAGA LEGISLATIF KABUPATEN CIANJUR: Studi Deskriptif Tentang Pendidikan Politik Bagi Kader Perempuan di Partai Politik.

1 1 63

Partisipasi dan Akuntabilitas partai politik.

0 1 68

ANALISA GENDER DALAM PENGELOLAAN PARTAI POLITIK (Studi Deskriptif Kualitatif Pada Anggota Partai Politik dan Partai Politik Peserta Pemilu 2014).

0 0 16

Partai Politik: Studi Deskriptif Proses Pendirian Partai Solidaritas Indonesia

0 0 15

PARTISIPASI PURNAWIRAWAN TNI DALAM PARTAI POLITIK : Studi Deskriptif Tentang Partisipasi Dan Adaptasi Puruawirawan TNI Dalam Partai Politik Di Surabaya Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 110