Jenis Penelitian Desain Penelitian

50

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Jenis penelitian ini merupakan penelitian eksperimen. Jenis penelitian ini mengungkap hubungan antara dua variabel maupun lebih atau mencari pengaruh suatu variabel terhadap variabel lainnya Sudjana Ibrahim, 2001: 19. Metode penelitian eksperimen yang digunakan yaitu quasi-experimental eksperimen semu. Quasi-experimental mengidentifikasi karakteristik awal dari kelompok kontrol yang serupa mungkin dengan kelompok perlakuan. Perlakuan dapat dikatakan memberikan pengaruh antara kelompok perlakuan dengan kelompok kontrol apabila terdapat perbedaan hasil yang akan diukur pada kelompok kontrol dan kelompok perlakuan White Sabarwal, 2014: 1. Penelitian digunakan untuk menguji hipotesis efektif tidaknya suatu perlakuan dengan pengontrolan variabel yang dikenakan pada subjek yang akan diselidiki oleh peneliti sesuai dengan keadaan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui keefektifan antara kelompok eksperimen yang menggunakan model Problem Based Learning dan kelompok kontrol menggunakan model ekspositori yang ditinjau dari kemampuan berpikir kritis dan kemampuan komunikasi matematis siswa SMP kelas VIII pada materi Kubus dan Balok.

B. Desain Penelitian

Desain penelitian quasi-experimental yang digunakan adalah pretest-posttest group design. Penelitian dilakukan dengan membagi subjek menjadi 2 kelompok yaitu eksperimen dan kontrol. Pada kelompok eksperimen diberikan perlakuan 51 model Problem Based Learning sedangkan kelompok kontrol diberikan perlakuan model ekspositori. Desain penelitian akan dicantumkan pada tabel di bawah ini. Tabel 7. Desain Penelitian Kelompok Pretest variabel terikat Perlakuan variabel bebas Posttest variabel terikat Eksperimen berpikir kritis ′ Eksperimen komunikasi matematis ′ Kontrol berpikir kritis ′ Kontrol komunikasi matematis ′ Modifikasi dari Sudjana Ibrahim, 2001: 44 Keterangan : = pemberian pretest pada kelompok eksperimen ditinjau dari kemampuan berpikir kritis siswa. = pemberian pretest pada kelompok kontrol ditinjau dari kemampuan berpikir kritis siswa. = pemberian pretest pada kelompok eksperimen ditinjau dari kemampuan komunikasi matematis siswa. = pemberian pretest pada kelompok kontrol ditinjau dari kemampuan komunikasi matematis siswa. = perlakuan pembelajaran dengan model Problem Based Learning. = perlakuan pembelajaran dengan model ekspositori. ′ = pemberian posttest pada kelompok eksperimen ditinjau dari kemampuan berpikir kritis siswa. 52 ′ = pemberian posttest pada kelompok kontrol itinjau dari kemampuan berpikir kritis siswa. ′ = pemberian posttest pada kelompok eksperimen ditinjau dari kemampuan komunikasi matematis siswa. ′ = pemberian posttest pada kelompok kontrol ditinjau dari kemampuan komunikasi matematis siswa. Sebelum diberikan perlakuan X, kedua kelompok diberikan pretest terlebih dahulu kemudian dibandingan apakah memiliki skor rata-rata dan simpangan baku yang berbeda secara signifikan.

C. Populasi dan Sampel Penelitian

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran learning cycle 5e terhadap kemampuan berpikir kritis matematis siswa: penelitian quasi eksperimen di salah satu SMP di Tangerang.

6 24 248

Penerapan model pembelajaran problem solving untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis matematis siswa: penelitian tindakan kelas di Kelas IV-1 SD Dharma Karya UT

1 4 173

ANALISIS KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA SMP KELAS VIII PADA MATERI KUBUS DAN BALOK

15 96 105

Peningkatan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa SMP melalui Model Problem-Based Learning dan Project-Based Learning.

0 4 39

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DAN MODEL DISCOVERY LEARNING SERTA MODEL THINK PAIR SHARE MATERI KUBUS DAN BALOK DITINJAU DARI KATEGORI KECERDASAN EMOSIONAL PADA KEMAMPUAN BERPIKIR MATEMATIS TINGKAT TINGGI PESERTA DIDIK SMP N KELA

0 0 18

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DITINJAU DARI KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMP.

1 1 339

Keefektifan Model Pembelajaran Realistik dalam Seting Kooperatif ditinjau dari Sikap, Motivasi, dan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa SMP.

0 0 2

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DAN MODEL DISCOVERY LEARNING SERTA MODEL THINK PAIR SHARE MATERI KUBUS DAN BALOK DITINJAU DARI KATEGORI KECERDASAN EMOSIONAL PADA KEMAMPUAN BERPIKIR MATEMATIS TINGKAT TINGGI PESERTA DIDIK SMP | Pawi

0 1 10

KEEFEKTIFAN IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING BERBASIS ETNOMATEMATIKA TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA KELAS VIII -

0 0 70

PENINGKATAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA KELAS VIII MELALUI PROBLEM BASED LEARNING

0 0 16