Sumber Data Defenisi Operasional Variabel Analisa dan Evaluasi Data

4. Penelitian ini diharapkan dapat digunakan sebagai pertimbangan untuk pengambilan keputusan bagi perusahaan asuransi jiwa umumnya dan AJB Bumiputera 1912 khususnya.

1.5. Metodologi Penelitian

Metodologi penelitian adalah suatu cara yang digunakan untuk melaksanakan penelitian sehingga tujuan penelitian diperoleh. Metodologi penelitian yang digunakan dalam tugas akhir ini adalah penelitian kuantitatif. Pada bagian ini akan diuraikan mengenai sumber data serta analisa dan evaluasi data.

1.5.1. Sumber Data

Penelitian ini dilakukan di Asuransi Jiwa Bersama Bumiputera 1912 Kantor Asper wilayah Medan di Jl. Sultan Iskandar Muda No. 138 Medan. Data yang dikumpulkan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari AJB Bumiputera 1912 kantor wilayah Medan yaitu data pendapatan dan pendidikan pemegang polis Asuransi Jiwa Mitra Beasiswa Berencana yang dianalisis dari Surat Permintaan Asuransi Jiwa SPAJ. Data yang diperoleh berdasarkan pengambilan sampel dengan populasi sebanyak 9534 orang pemegang polis. Jumlah sampel yang digunakan sebanyak 99 orang yang menjadi pemegang polis Asuransi Mitra Beasiswa Berencana pada AJB Bumi Putera 1912. Banyakanya sampel dihitung dengan menggunakan rumus Solvin yaitu: 1 2 Nd N n Universitas Sumatera Utara Dimana: n = Jumlah sampel pemegang polis Mitra Beasiswa Berencana N = Jumlah populasi pemegang polis Mitra Beasiswa Berencana d = Presesi 10 Dengan rumus demikian maka jumlah sampel pemegang polis Asuransi Pendidikan dalam penelitian ini adalah: 1 1 , 9534 9534 2 n 99 96 , 98 n

1.5.2. Defenisi Operasional Variabel

1. Permintaan Asuransi Y adalah nilai premi yang dibayar oleh pemegang polis per 3 bulan Dalam Rupiah. 2. Pendapatan 1 adalah penghasilan yang didapat oleh pemegang polis baik itu gaji pokok dan juga di luar gaji pokok Dalam Rupiah per 3 Bulan. 3. Pendidikan 2 adalah jenjang pendidikan terakhir pemegang polis variabel dummy: D=1 Tamat perguruan tinggi D=0 Tidak tamat perguruan tinggi Universitas Sumatera Utara

1.5.3. Analisa dan Evaluasi Data

Data yang digunakan, dianalisis secara kuantitatif dengan menggunakan analisis statistik yaitu persamaan regresi linier berganda. Analisis ini bertujuan untuk melihat pengaruh dan hubungan antara variabel dependen dengan variabel independen, dalam hal ini yang bertindak sebagai variabel dependen adalah variabel tingkat permintaan, sedangkan yang bertindak sebagai variabel independen adalah variabel tingkat pendapatan dan tingkat pendidikan. Pengolahan data penelitian ini menggunakan program komputer Microsoft Words 2007, Microsoft Excel 2007, dan SPSS versi 16.

1.6. Tinjauan Pustaka

Dokumen yang terkait

Anallsis Pengaruh Jumlah Penduduk,Jumlah Penghasilan Dan Biaya Promosi Terhadap Tingkat Penjualan Produk Asuransi Jiwa Bersama Bumiputera 1912 Kantor Wilayah Medan

2 166 60

Analisis Pengaruh Jumlah Penduduk Dan Biaya Promosi Terhadap Tingkat Penjualan Produk Asuransi Jiwa Bersama Bumiputera 1912 Kantor Wilayah Medan

3 75 82

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Permintaan Asuransi Jiwa Mitra Beasiswa Pada Asuransi Jiwa Bersama Bumiputera 1912 Kantor Wilayah Sumatera Utara

12 77 120

Analisis Pengaruh Tingkat Pendapatan dan Tingkat Pendidikan Masyarakat Terhadap Permintaan Produk Asuransi Jiwa Pada Asuransi Jiwa Bersama Bumiputera 1912 Cabang Pematangsiantar

1 40 113

Analisis Struktur Organisasi Pada Asuransi Jiwa Bersama Bumiputera 1912

0 36 70

Pengaruh Pemasaran Relasional Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Asuransi Jiwa Bersama (AJB)Bumiputera 1912 Cabang Medan

1 36 92

Menganalisa Mekanisme Perhitungan Klaim Habis Kontrak Pada Produk Eka Waktu Ideal Di Asuransi Jiwa Bersama (Ajb) Bumiputera 1912 Kantor Wilayah Medan

7 115 81

PENGARUH ANGGARAN BIAYA TERHADAP EFISIENSI BIAYA OPERASIONAL PADA ASURANSI JIWA BERSAMA BUMIPUTERA 1912 MEDAN.

1 4 13

Anallsis Pengaruh Jumlah Penduduk,Jumlah Penghasilan Dan Biaya Promosi Terhadap Tingkat Penjualan Produk Asuransi Jiwa Bersama Bumiputera 1912 Kantor Wilayah Medan

0 0 14

Anallsis Pengaruh Jumlah Penduduk,Jumlah Penghasilan Dan Biaya Promosi Terhadap Tingkat Penjualan Produk Asuransi Jiwa Bersama Bumiputera 1912 Kantor Wilayah Medan

0 0 1