Analisis Data Awal Analisis Data

3. Mendorong peserta didik untuk berani mengemukakan pendapat serta menyusun dalam bentuk kalimat yang bagus. 4. Memberi kesempatan kepada peserta didik untuk mengutarakan maksudnya dengan gaya bahasa dan caranya sendiri. 5. Dapat diketahui sejauh mana peserta didik mendalami sesuatu masalah yang diteskan. 3.4.2 Lembar Observasi Lembar observasi dalam penelitian ini digunakan untuk mengetahui aktifitas peserta didik selama mengikuti pembelajaran Team Assisted Individualization dan Cooperative Integrated Reading and Composition.

3.4.3 Perangkat Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP disusun sebagai lembar persiapan mengajar guru untuk setiap pertemuan. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP berfungsi sebagai acuan untuk melaksanakan proses belajar mengajar di kelas agar dapat berjalan lebih efektif dan efisien.

3.5 Analisis Data

3.5.1 Analisis Data Awal

Analisis data awal bertujuan untuk membuktikan bahwa setiap sampel dalam populasi memiliki kondisi awal yang relatif sama sebelum sampel tersebut dikenai perlakuan yang berbeda. Adapun data yang dianalisis adalah data nilai ulangan akhir semester gasal mata pelajaran matematika peserta didik kelas VIII SMP N 1 Wedarijaksa Kabupaten Pati tahun pelajaran 20132014. Pada analisis data awal dilakukan uji normalitas, uji homogenitas, dan uji kesamaan rata-rata.

3.5.1.1 Uji Normalitas

Tujuan uji normalitas adalah untuk mengetahui apakah data yang diperoleh berasal dari populasi yang berdistribusi normal atau tidak. Hipotesis yang diajukan adalah sebagai berikut. H : data pretest berasal dari populasi yang berdistribusi normal. H 1 : data pretest berasal dari populasi yang tidak berdistribusi normal. Pengujian normalitas data menggunakan uji Klomogorov-Smirnov dengan alat bantu SPSS menggunakan rumus: = |� − | Dengan D : deviasi; � : suatu fungsi distribusi frekuensi komulatif yang ditentukan yakni distribusi komulatif teoritis dibawah � ; : distribusi frekuensi komulatif yang diobservasi dari suatu sampel randomdengan N observasi. Dimana adalah sembarang skor yang mungkin; = , dengan k banyaknya observasi yang sama kurang dari X. Di bawah hipotesis nol bahwa sampel itu telah ditarik dari distribusi teoritis tertentu, maka diharapkan bahwa untuk setiap harga , harus jelas mendekati � . Artinya dibawah � kita akan mengharapkan selisih antara dan � adalah kecil dan ada pada batas-batas kesalahan random. Menurut Sukestiyarno 2010:73, dengan menggunakan SPSS, kriteria uji dapat menggunakan taraf signifikansi. Dalam hal ini, � diterima jika nilai signifikansi Sig. pada output uji normalitas Kolmogorov-Smirnov lebih dari 5.

3.5.1.2 Uji Homogenitas Data Awal

Uji homogenitas ini dimaksudkan untuk mengetahui apakah hasil pretest untuk kelas eksperimen dan kelas kontrol memiliki varians yang sama ataukah tidak. Pada pengujian kesamaan varians untuk dua sampel, Hipotesis yang diajukan adalah sebagai berikut. � : � = � , artinya data pretest kedua kelas mempunyai varians sama. � : � ≠ � , artinya data pretest kedua kelas mempunyai varians tidak sama. Homogenitas dari sampel diuji dengan Levene Test menggunakan alat bantu SPSS. Untuk menguji kesamaan varians digunakan rumus sebagai berikut. W = N − k ∑ N Z i ̅ − Z̅. . = k − ∑ ∑ Z − Z i ̅ N = = Keterangan : W : Hasil Tes k : jumlah grup berbeda yang masuk dalam sampel N : total sampel Ni : jumlah sampel grup i Yij : nilai sampel j dari grup i Z = { |Y − Y i ̅|, Y̅ adalah mean dari grup i |Y − Y i ̃|, Y i ̃ adalah median dari grup i Z .. = N ∑ ∑ Z N i = = , adalah mean dari semua Z Z . = N i ∑ Z N i = , adalah mean dari Zij untuk grup i Levene, 1960: 280. Kriteria pengujian hipotesis adalah H diterima jika signifikansi0,05 maka varian kelompok data adalah sama Sukestiyarno, 2010: 118. Menurut Levene 1960: 280 tolak � jika � � .

3.5.1.3 Uji Kesamaan Rata-Rata

Uji perbedaan rata-rata data awal bertujuan untuk mengetahui apakah ketiga sampel mempunyai rata-rata kemampuan yang sama dalam mata pelajaran matematika atau tidak. Data yang diuji adalah data ulangan semester I. Uji perbedaan rata-rata dalam penelitian ini dihitung menggunakan software SPSS. Menurut Sukestiyarno 2010: 120 uji hipotesis yang digunakan untuk uji kesamaan rata-rata adalah sebagai berikut � ∶ � = � = � � : palings edikit satu tanda sama dengan tidak berlaku Dengan kriteria terima � jika . ,

3.5.2 Analisis Uji Coba Instrumen