Uji Hipotesis Analisis Koefisien Determinasi

3.2.5.2 Uji Hipotesis

Rancangan pengujian hipotesis ini dinilai dengan penetapan hipotesis nol dan hipotesis alternatif, penelitian uji statistik dan perhitungan nilai uji statistik, perhitungan hipotesis, penetapan tingkat signifikan dan penarikan kesimpulan. Hipotesis yang akan digunakan dalam penelitian ini berkaitan dengan ada tidaknya korelasi dan pengaruh variabel independen yaitu, kualitas sistem informasi X 1 dan kualitas informasi X 2 secara signifikan terhadap variabel dependen yaitu, kepuasan pengguna Y. Hipotesis nol H tidak terdapat pengaruh yang signifikan dan Hipotesis alternatif Ha menunjukkan adanya pengaruh antara variabel bebas dan variabel terikat. Hipotesis yang diuji dapat dirumuskan sebagai berikut : 1 Pengujian secara SimultanTotal uji F Untuk menguji secara simultan ada tidaknya hubungan variabel independen X terhadap variabel dependen Y, maka pengujian dilakukan dengan menggunakan uji statistik F dengan langkah-langkah sebagai berikut: a. Menentukan hipotesis secara keseluruhan antara variabel independen yaitu kualitas sistem informasi, dan kualitas informasi terhadap variabel dependen yaitu kepuasan pengguna. b. Menentukan nilai signifikansi α yaitu 5 atau 0,05 dan derajat bebas d = k ; n – k – l, untuk mengetahui daerah F tabel sebagai batas daerah penerimaan dan penolakan. c. Menghitug nilai F yang didapat dengan menggunakan persamaan sebagai berikut: Dimana : Nilai F hitung dibandingkan dengan nilai F tabel berdasarkan tingkat signifikan α = 5 dan derajat kebebasan pembilang = k, dan derajat kebebasan penyebut = n – k – 1. Kriteria pengujian hipotesis secara simultan adalah sebagai berikut: a. F hitung Ftabel, dengan α = 5 , maka H0 ditolak artinya signifikan. b. F hitung Ftabel, dengan α = 5 , maka H0 diterima artinya tidak signifikan 2 Pengujian Hipotesis Secara Parsial Uji Statistik t Dalam penelitian ini, uji t digunakan untuk menguji ada tidaknya pengaruh signifikan secara parsial dari masing-masing variabel independen X dengan variabel dependen Y. Selanjutnya pengujian dengan menggunakan uji statistik t dilakukan dengan langkah – langkah sebagi berikut: a. Menentukan hipotesis parsial antara variabel independen terhadap variabel dependen. Adapun hipotesis statistik yang akan di uji dalam penelitian. � = − − = Ʃx Y + Ʃx Y = Ʃ ² − Ʃ ² b. Menghitung nilai t hitung dan membandingkannya dengan t tabel . Adapun nilai t hitung , dapat dicari dengan persamaan sebagai berikut: Kriteria dari pengujian hipotesis secara parsial adalah sebagai berikut: a. t hitung t tabel maka H0 ditolak, artinya signifikan. b. t hitung t tabel maka H0 diterima, artinya tidak signifikan.

3. Menggambar Daerah Penerimaan dan Penolakan Hipotesis

Dokumen yang terkait

ANALISIS PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN KINERJA KARYAWAN PADA PT. KERETA API (PERSERO) DAOP IX JEMBER

0 10 6

Pengaruh Disiplin Kerja Karyawan Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada Divisi SDM PT. Kereta Api Indonesia (Persero) Bandung

0 10 1

Pengaruh Iklim Organisasi dan Karakteristik Pekerjaan Terhadap Kepuasan Kerja (Survey Pada Karyawan PT. Kereta Api Indonesia (Persero) DAOP II Bandung)

2 22 172

Pengaruh Kepemimpinan dan Pengawasan terhadap Kinerja Karyawan PT Kereta Api Indonesia (Persero)di Kantor DAOP IV Semarang

0 2 5

Pengaruh Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan di PT. Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Regional I Sumatera Utara Tahun 2016

1 7 94

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN PENGAWASAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT KERETA API INDONESIA (Persero) DI Pengaruh Kepemimpinan Dan Pengawasan Terhadap Kinerja Karyawan PT Kereta Api Indonesia (Persero) Di Kantor Daop IV Semarang.

0 1 17

PENDAHULUAN Pengaruh Kepemimpinan Dan Pengawasan Terhadap Kinerja Karyawan PT Kereta Api Indonesia (Persero) Di Kantor Daop IV Semarang.

0 0 8

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN PENGAWASAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT KERETA API INDONESIA (Persero) Pengaruh Kepemimpinan Dan Pengawasan Terhadap Kinerja Karyawan PT Kereta Api Indonesia (Persero) Di Kantor Daop IV Semarang.

0 3 14

PENGARUH KOMPETENSI DAN DISIPLIN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PT. KERETA API INDONESIA (PERSERO) DAOP II BANDUNG.

1 1 70

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA NON FISIK DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN : Studi Persepsional Pada Karyawan PT. Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi II Bandung.

0 5 50