Rancangan Siklus II Indikator Kinerja

41 c. Tahap Observasi Tahap observasi dilakukan dengan mengamati proses pembelajaran aktivitas guru dan siswa. Observasi diarahkan pada poin-poin dalam pedoman yang telah disiapkan peneliti. d. Tahap Refleksi Dilakukan dengan cara menganalisis hasil pekerjaan siswa dan hasil observasi. Dengan demikian, analisis dilakukan terhadap proses dan hasil pembelajaran. Berdasarkan hasil analisis tersebut akan diperoleh kesimpulan fase mana yang perlu diperbaiki atau disempurnakan dan fase mana yang telah memenuhi target.

2. Rancangan Siklus II

Pada siklus kedua dilakukan tahapan-tahapan seperti pada siklus pertama. Pada siklus ini perencanaan tindakan dikaitkan dengan hasil yang telah dicapai pada tindakan dalam siklus I sebagai upaya perbaikan dari siklus tersebut dengan materi pembelajaran menulis pantun. Tahap pada siklus kedua ini adalah: a. Tahap Perencanaan Tindakan Adapun langkah yang dilakukan pada tahap ini adalah: 1 Merencanakan pembelajaran dengan model kooperatif tipe Kancing Gemerincing yang akan diterapkan dalam pembelajaran. 2 Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP pembelajaran untuk pembelajaran menulis pantun RPP terlampir pada lampiran 2 3 Membuat media dan menentukan sumber belajar yang akan digunakan 4 Membuat format observasi yang akan digunakan 5 Menyusun tes yang akan diberikan kepada siswa b. Tahap pelaksanaan Tindakan 42 1 Guru menerapkan pembelajaran dengan model kooperatif tipe Kancing Gemerincing yang telah direncanakan pada pembelajaran menulis pantun. Dengan langkah-langkah pembelajarannya sebagai berikut: Kegiatan Awal 10 menit a Apersepsi berkaitan dengan materi yang akan dipelajari b Motivasi c Tujuan, menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai secara sederhana kepada siswa Inti Pembelajaran 50 menit a Guru menjelaskan secara singkat mengenai menulis pantun b Guru membagi siswa ke dalam beberapa kelompok secara heterogen c Guru menginformasikan kepada tiap kelompok mengenai langkah pembelajaran dengan model kooperatif tipe Kancing Gemerincing yang akan dilaksanakan. d Guru membagikan teks pantun rumpang e Setiap kelompok berdiskusi menyusun pantun yang masih rumpang f Secara bergiliran, wakil dari setiap kelompok membacakan hasil diskusinya di depan kelas g Kelompok yang lain memberikan tanggapan dan guru memberikan umpan balik serta atas materi yang telah dipresentasikan siswa secara singkat. h Guru memberikan skor terhadap hasil kerja kelompok dan memberikan kriteria penghargaan terhadap kelompok yang berhasil dengan baik. Kegiatan Akhir 10 menit 43 a Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran yang telah dilaksanakan b Guru melakukan refleksi pada siswa bahwa membaca dengan model kooperatif Kancing Gemerincing membuat siswa lebih mudah menulis pantun 2 Memantau perkembangan kemampuan menulis pantun siswa c. Tahap Observasi Tahap observasi dilakukan dengan mengamati proses pembelajaran aktivitas guru dan siswa. Observasi diarahkan pada poin-poin dalam pedoman yang telah disiapkan peneliti. d. Tahap Refleksi Hasil analisis data dari siklus II ini digunakan sebagai acuan untuk menentukan tingkat ketercapaian tujuan yang dilakukan guru dalam meningkatkan kemampuan menulis pantun dengan model kooperatif tipe Kancing Gemerincing pada siswa kelas IV SD Negeri sondakan No.11. 44

BAB IV HASIL PENELITIAN

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE KANCING GEMERINCING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI

6 102 237

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS CERITA MELALUI METODE MIND MAPPING PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI SONDAKAN NO. 11 SURAKARTA

0 4 194

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERITA RUMPANG DENGAN MENGGUNAKAN MODEL KOOPERATIF TIPE KANCING GEMERINCING PADA SISWA KELAS IV SDN MANCASAN 4 KECAMATAN BAKI KABUPATEN SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2010 2011

2 27 82

PENDAHULUAN Peningkatan Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Kancing Gemerincing Dalam Pembelajaran Ipa Kelas IV SD Negeri 1 Andong Boyolali Tahun Ajaran 2011/2012.

0 0 7

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE KANCING GEMERINCING DALAM Peningkatan Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Kancing Gemerincing Dalam Pembelajaran Ipa Kelas

0 0 17

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE KANCING GEMERINCING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Kancing Gemerincing Untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis Puisi Pada Siswa Kelas V SD Negeri Pilangsari 1 Sr

0 2 17

PENDAHULUAN Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Kancing Gemerincing Untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis Puisi Pada Siswa Kelas V SD Negeri Pilangsari 1 Sragen Tahun Ajaran 2011/2012.

0 2 9

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE KANCING GEMERINCING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Kancing Gemerincing Untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis Puisi Pada Siswa Kelas V SD Negeri Pilangsari 1 Sragen Tah

0 2 16

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PANTUN MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH.

0 0 7

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE KANCING GEMERINCING PADA SISWA KELAS IIIA SD NEGERI 4 WATES KULONPROGO TAHUN AJARAN 2016/2017.

0 1 242