TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI AJAR METODE PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN  Alat, Bahan dan sumber belajar

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah menyelasaikan pembelajaran pada pertemuan ini, peserta didik diharapkan dapat mengambil hikmah, meneladani tokoh yang ditulis dalam biografi.

B. MATERI AJAR

Biografi dan Autobiografi

C. METODE PEMBELAJARAN

Pendekatan kompetensi komunikatif dengan teknik diskusi informasi dan peraktek

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN 

Pertemuan 1  Kegiatan Awal 10 menit  Guru menegur sapa, mengabsen, dan memimpin siswa untuk berdo’a  Guru mengadakan apersepsi dan memotivasi siswa untuk belajar.  Kegiatan Inti 70 menit  Dengan penuh penuh keseriusan siswa diajak untuk mendapatkan sipat-sipat keteladanan dari biografi tokoh SundaJawa Barat  Dengan berdiskusi, siswa diajak menjelaskan pentingnya tokoh tersebut dibahas  Dengan mengerjakan latihan soal-soal pada buku LKS dan buku penunjang lainnya  Kegiatan Akhir 10 menit  Dengan bimbingan guru, siswa, diminta untuk menyimpulkan hal penting dari biografi tokoh yang dibaca  Siswa dan guru melakukan refleksi  Guru memberikan tugas rumah PR  Pertemuan 2  Pembukaan 10 menit  Tegur sapa, mengabsen, dan memimpin siswa untuk berdo’a  Guru melakukan apersepsi terhadap materi ajar yang telah diterima sebelumnya  Kegiatan Inti 70 menit, mengembangkan dan menerapkan  Dengan Tanya jawab,siswa diajak memilih tokoh dengan criteria yang sesuai dan peristiwa-peristiwa penting dari kehidupan tokoh  Dengan latihan, siswa diajak menceritakan naratif riwayat tokokh secara kronologis  Dengan mengerjakan latihan soal-soal pada buku LKS dan buku penunjang lainnya  Penutup 10 menit  Bersama siswa guru menyimpulkan biografi tokoh yang ditulis  Guru menyimpulkan materi pembelajaran  Postés.  Menjelaskan materi pembelajaran pertemuan selanjutnya.  Menutup kegiatan pembelajaran RPP Bahasa Sunda Kelas X – SMK Plus Assuyuthiyyah

E. Alat, Bahan dan sumber belajar

 Gentra Basa, Dr.H.Dingding Hoerudin, M.Pd  Kamus Basa Sunda  Biografi tokoh riwayat hirup  Undak-usuk Basa Sunda

F. Penilaian