Evaluasi Model One-Steep Approach to SEM

60

4.3.7. Evaluasi Model One-Steep Approach to SEM

Dalam model SEM, model pengukuran dan model struktural parameter-parameternya diestimasi secara bersama-sama. Cara ini agak mengalami kesulitan dalam memenuhi tuntutan fit model. Kemungkinan terbesar disebabkan oleh terjadinya interaksi antara measurement model dan structural model yang diestimasi secara bersama-sama one – steep approach to SEM. One – steep approach to SEM digunakan bila model dilandasi teori yang kuat serta validitas dan reliabilitas data sangat baik Hair, et,al, 1998. Gambar 4.1. Model Pengukuran dan Struktural Base Model MODEL PENGUKURAN STRUKTURAL Brand Image, Brand Equity, Customer Behavior Model Specification : One Step Approach - Base Model Brand Awareness Brand Association Brand Equity d_ar 1 d_as 1 Y11 er_10 1 1 Y12 er_11 1 Y21 er_1 1 1 Y22 er_2 1 Quality Impression d_ap Y31 er_4 Y32 er_5 1 1 1 1 Customer Behavior d_cb Z1 er_13 Z2 er_14 1 1 1 1 Z3 er_15 1 Y13 er_12 1 Y23 er_3 1 Y33 er_6 1 1 Brand Image X3 er_9 X2 er_8 X1 er_7 1 1 1 1 0,005 d_be 1 Sumber : Data Diolah Tabel 4.15. Evaluasi Kriteria Goodness of Fit Indices Base Model Kriteria Hasil Nilai Kritis Evaluasi Model Cm in DF 1,283 ≤ 2,00 baik Pr obabilit y 0,040 ≥ 0,05 baik RMSEA 0,052 ≤ 0,08 baik GFI 0,877 ≥ 0,90 k ur ang baik AGFI 0,829 ≥ 0,90 k ur ang baik TLI 0,945 ≥ 0,95 k ur ang baik CFI 0,955 ≥ 0,94 baik Sumber : Lampiran 3 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 61 Dari hasil evaluasi terhadap model one step base model ternyata dari semua kriteria goodness of fit yang digunakan, seluruhnya menunjukkan hasil evaluasi model yang baik, berarti model belum sesuai dengan data. Artinya, model konseptual yang dikembangkan dan dilandasi oleh teori belum sepenuhnya didukung oleh fakta. Dengan demikian model ini adalah masih perlu dimodifikasi sebagaimana berikut ini. Gambar 4.2. Model Pengukuran dan Struktural Modifikasi MODEL PENGUKURAN STRUKTURAL Brand Image, Brand Equity, Customer Behavior Model Specification : One Step Approach - Modification Model Brand Awareness Brand Association Brand Equity d_ar 1 d_as 1 Y11 er_10 1 1 Y12 er_11 1 Y21 er_1 1 1 Y22 er_2 1 Quality Impression d_ap Y31 er_4 Y32 er_5 1 1 1 1 Customer Behavior d_cb Z1 er_13 Z2 er_14 1 1 1 1 Z3 er_15 1 Y13 er_12 1 Y23 er_3 1 Y33 er_6 1 1 Brand Image X3 er_9 X2 er_8 X1 er_7 1 1 1 1 0,005 d_be 1 Sumber : Data Diolah Tabel 4.16. Evaluasi Kriteria Goodness of Fit Indices Modifikasi Kriteria Hasil Nilai Kritis Evaluasi Model Cm in DF 1,085 ≤ 2,00 baik Pr obabilit y 0,279 ≥ 0,05 baik RMSEA 0,029 ≤ 0,08 baik GFI 0,902 ≥ 0,90 baik AGFI 0,900 ≥ 0,90 baik TLI 0,983 ≥ 0,95 baik CFI 0,987 ≥ 0,94 baik Sumber : Lampiran 3 Dari hasil evaluasi terhadap model one step modification ternyata dari semua kriteria goodness of fit yang digunakan, seluruhnya menunjukkan hasil evaluasi model yang baik, berarti model telah sesuai Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 62 dengan data. Artinya, model konseptual yang dikembangkan dan dilandasi oleh teori telah sepenuhnya didukung oleh fakta.

4.3.8. Analisis Unidimensi

Dokumen yang terkait

Pengaruh Atribut Produk Terhadap Terbentuknya Citra Merek (Brand Image) Di PT. Radio Kidung Indah Selaras Suara Medan (Studi Kasus Rekan Sebaya Kiss FM Medan)

2 40 99

PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP RESPON KONSUMEN PADA SEPATU MEREK CONVERSE

0 2 93

PENGARUH CITRA MEREK DAN KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN KARTU SELULER XL PRABAYAR DI SURABAYA.

0 0 97

PENGARUH EKUITAS MEREK DAN CITRA MEREK TERHADAP PERILAKU PEMBELIAN KONSUMEN PASTA GIGI PEPSODENT DI SURABAYA - Perbanas Institutional Repository

0 0 18

PENGARUH EKUITAS MEREK DAN CITRA MEREK TERHADAP PERILAKU PEMBELIAN KONSUMEN PASTA GIGI PEPSODENT DI SURABAYA - Perbanas Institutional Repository

0 0 16

PENGARUH KEPRIBADIAN MEREK TERHADAP EKUITAS MEREK YANG DIMEDIASI OLEH CITRA MEREK PADA KONSUMEN COKLAT SILVERQUEEN DI SURABAYA - Perbanas Institutional Repository

0 0 21

PENGARUH CITRA MEREK DAN KECINTAAN MEREK TERHADAP WOM SERTA DAMPAKNYA PADA PERILAKU PEMBELIAN KONSUMEN KOSMETIK SARIAYU DI SURABAYA - Perbanas Institutional Repository

0 0 18

PENGARUH CITRA MEREK DAN KECINTAAN MEREK TERHADAP WOM SERTA DAMPAKNYA PADA PERILAKU PEMBELIAN KONSUMEN KOSMETIK SARIAYU DI SURABAYA - Perbanas Institutional Repository

0 0 16

PENGARUH CITRA MEREK, EKUITAS MEREK, DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA PRODUK CHARLES & KEITH DI SURABAYA - Perbanas Institutional Repository

0 1 15

ANALISIS PENGARUH CITRA MEREK TERHADAP EKUITAS MEREK DAN DAMPAKNYA PADA RESPON PERILAKU KONSUMEN KARTU PRABAYAR XL DI SURABAYA SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Manajemen

0 0 19