Kesimpulan Kelemahan Penelitian Saran

60

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Setelah melakukan uji hipotesis, hasil korelasi antara komitmen organisasi dengan performansi menunjukkan bahwa adanya hubungan yang positif dan signifikan. Hal ini menandakan semakin tinggi komitmen organisasi yang dimiliki pegawai maka semakin baik performansi kerjanya. Sebaliknya, semakin rendah komitmen organisasi yang dimiliki pegawai maka semakin buruk performansi kerjanya. Selain itu, hasil korelasi antara sikap terhadap perubahan organisasi dengan performansi kerja menunjukkan bahwa adanya hubungan positif yang signifikan. Dengan demikian, hal ini mengindikasikan semakin positif sikap terhadap perubahan organisasi yang dimiliki pegawai maka semakin baik performansi kerjanya. Sebaliknya, semakin negatif sikap terhadap perubahan organisasi yang dimiliki pegawai maka semakin buruk performansi kerjanya.

B. Kelemahan Penelitian

Peneliti sangat menyadari bahwa penelitian ini masih terdapat banyak kekurangan. Kekurangan tersebut yaitu skala performansi yang dibuat oleh peneliti masih terlalu umum dan menggunakan self appraisals sehingga data yang dihasilkan memungkinkan adanya good faking. Kemudian, sedikitnya jumlah subjek yang berpartisipasi dalam penelitian ini. Adanya penelitian lebih PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI lanjut perlu untuk mencakup instansi-instansi pegawai negeri sipil lainnya dengan jumlah partisipan yang lebih besar. Selain itu, pada proses pengambilan data, peneliti tidak dapat melakukan mengawasi subjek saat mengerjakan skala penelitian ini. Hal ini dikarenakan adanya aturan dari instansi tersebut sehingga peneliti tidak diperbolehkan untuk membagikan skala secara langsung.

C. Saran

1. Bagi Subjek Pegawai diharapkan tetap memiliki sikap terhadap perubahan organisasi yang positif. Hal tersebut dapat dilakukan dengan adanya rasa percaya pada organisasi jika perubahan yang terjadi untuk kemajuan pegawai dan organisasi sehingga pegawai tetap terikat dengan organisasi dan dapat membuat pegawai lebih bersedia melakukan perubahan yang terjadi. Selain itu, pegawai juga disarankan untuk mempertahankan komitmen organisasi yang dimiliki sehingga performansi kerja juga semakin meningkat. 2. Bagi Instansi Instansi diharapkan dapat menciptakan lingkungan kerja yang nyaman, mendukung pegawai untuk berkembang dan mengarahkan pada tujuan organisasi yang jelas sehingga pegawai memiliki komitmen yang tinggi. Selain itu, agar pegawai dapat menerima perubahan yang terjadi di dalam organisasi. Adanya penerimaan perubahan tersebut pegawai akan PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI dapat menyesuaikan aktivitas kerja yang baru sehingga performansi kerja pegawai meningkat. 3. Bagi Peneliti Selanjutnya Dengan adanya kelemahan pada penelitian ini, diharapkan peneliti selanjutnya dapat dapat membuat skala performansi kerja yang lebih detil untuk membuat uraian pekerjaan. Pengisian skala performansi kerja dapat menggunakan supervior appraisals supaya data lebih lengkap dan dapat menghindari faking. Jumlah subjek juga dapat mencakup lebih besar melalui instansi-instansi yang pegawai negeri sipil lainnya. Selain itu, pada saat pengambilan data diharapkan dapat memantau langsung proses pengisian skala. DAFTAR PUSTAKA Alas, Ruth; Vadi, Maaja Sun, Wei. 2009. Impact of work-related values upon attitudes toward changes and organizational learning in Chinese organizations. Chinese Management Studies, 3 2, 117-129. Ardyansah Wasilawati. 2014. Pengawasan, Disiplin Kerja dan Kinerja Pegawai Badan Pusat Statistik Kabupaten Lampung Tengah. Jurnal Manajemen Kewirausahaan, 16 2, 153-162. Azwar, Saifuddin. 2009. Reliabilitas dan Validitas. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Azwar, Saifuddin. 2013. Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Azwar, Saifuddin. 2015. Penyusunan Skala Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Badan Pengawasan Keuangan Pembangunan. 2013. Penilaian Kinerja PNS. Diunduh dari http:pusbinjfa.bpkp.go.idberita74-Penilaian-Prestasi- Kerja-PNS-?page=27 Bercovitz, Janet Feldman, Maryann. 2008. Academic Entreprenurs: Organizational Change at Individul Level. Organization Science, 19 1, 69- 89. Chih, Wen-Hai William; Yang, Feng-Hua Chang, Chih-Kai. 2012. The Study of the Antecedents and Outcomes of Attitude Toward Organizational Change. Public Personnel Management, 41 4, 597-616. Colquitte, Jason A.; Le Pine, Jeffery A Wesson, Michael J. 2015. Organizational Behavior: Improving Performance and Commitment in the Workplace Fourth Edition. New York: McGraw-Hill Education. Dessler, Gary. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia edisi 14. Jakarta: Salemba Empat. Djumena, Erlangga. 2015. Mulai 2018, Gaji Pokok Tertinggi PNS Rp 14,3 Juta. Jakarta. Diunduh dari http:bisniskeuangan.kompas.comread20150813101200826Mulai.201 8.Gaji.Pokok.Tertinggi.PNS.Rp.14.3.Juta Elias, Steven M. 2009. Employee Commitment in Times of Change: Assesing the Importance of Attitudes Toward Organizational Change. Journal of Management, 35 1, 37-55. El-Farra, Majed M. Badawi Mohammed B. 2012. Employee Attitude Toward Organizational Change in the Coastal Municipalities Water Utility in the Gaza Strip. EuroMed Journal of Business, 7 2, 161-184. Felfe, Jorg; Schyns, Birgit Tymon, Alex. 2013. The impact of university students’s commitment on in- and extra-role performance. Journal of Applied Research in Higher Education. 6 1, 149-167. Fitriastuti, Triana. 2013. Pengaruh Kecerdasan Emosional, Komitmen Organisasional dan Organizational Citizenship Behavior terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Dinamika Manajemen, 4 2, 103-114. Gera, Iris . 2012. ICW: Perbaiki Kinerja PNS dan Birokrasi. Diunduh dari http:www.voaindonesia.comcontenticw_perbaiki_kerja_pns_dan_birokr asi370607.html Hellriegel, Don Slocum, John W. 2011. Organizational Behavior, Thirteenth Ed. USA: South-Western Cengage Learning. Jafri, Md. Hassan Lhamo, Tshering. 2013. Organizational Commitment and Work Performance in Regular and Contract Faculties of Royal University of Bhutan. Journal of Contemporary Research in Management, 8 2, 47- 58. Jex, Steve M. Britt, Thomas W. 2008. Organizational Psychology: A Scientist- Practitioner Approach, Second Ed. New Jersey: John Wiley Sons. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi. 2015. ASN Wajib Isi e-Kinerja. Diunduh dari https:www.menpan.go.idberita- terkini3875-asn-wajib-isi-e-kinerja Khan, Muhaman Riaz; Ziauddin; Jam, Farooq Ahmed Ramay, M.I. 2010. The Impact of Organizational Commitment on Employee Job Performance. European Jurnal of Social Science, 15 3, 292-298. Khatoon, Saira Farooq, Dr Ayesha. 2015 . Employee’s Attitude toward Change and Organizational Performance. International Journal for Research in Emerging Science and technology, 2 5, 54-61. Kim, W. Chan Mauborgne, Renee. 2003. Fair Process: Managing in the Knowledge Economy. Harvard Business Review, 81 1, 127-136. Kreitner, Robert Kinicki, Angelo. 2007. Organizational Behavior, Eight Ed. New York: McGraw-Hill. Landy, Frank J Conte, Jeffery M. 2013. Work in The 21 st Century an Introduction to Industrial and Organizational Psychology. New Jersey: John Wiley Sons. Mahmudi. 2010. Manajemen Kinerja Sektor Publik. Yogyakarta: UPP STIM YKPN. Mathis, Robert L Jackson, John H. 2010. Human Resource Management, Thirteenth Ed. USA: Thompson South-Western. Meyer, John P. Allen, Natalie J. 1997. Commitment in The Workplace. USA: Sage Publication. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Moorhead, Gregory Griffin, Ricky W. 2013. Perilaku Organisasi: Manajemen Sumber Daya Manusia dan Organisasi edisi 9. Jakarta: Salemba Empat. Nafei, Wageeh A. 2014. Assesing Employe Attitude towards Organizational Commitment and Change: The Case of King Faisal Hospital in Al-Taif Governorate, Kingdom of Saudi Arabia. Journal of Management and Sustainability, 4 1, 204-219. Praditya, Ilyas Istianur. 2014. Menteri PAN-RB: Moratorium Demi Ubah Cap PNS Malas. Diunduh dari http:bisnis.liputan6.comread2129337menteri- pan-rb-moratorium-demi-ubah-cap-pns-malas Riggio, Ronald E. 2008. Introduction to IndustrialOrganizational Psychology, Fifth Ed. New Jersey: Pearson Education. Santoso, Agung. 2010. Statistik untuk Psikologi dari Blog Menjadi Buku. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma. Santoso, Singgih. 2014. Statistik Parametrik Edisi Revisi. Jakarta: PT Elex Media Komputindo. Saputra, Aris Herdis. 2016. Reformasi Birokrasi: Pondasi Wujudkan Good and Clean Government. Diunduh dari http:rbkunwas.menpan.go.idrbkunwasartikelartikel-rbkunwas115- reformasi-birokrasi-pondasi-wujudkan-good-and-clean-government Sarwono, Jonathan. 2006. Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. Yogyakarta: Graha Ilmu. Shin, Jiseon; Taylor, M. Susan Seo, Myeong-Gu. 2012. Resource for Change: The Relationship of Organizational Inducements and Psychological Resilience to Employees’ Attitude and Behaviors towards Organizational Change. Academy of Management Journal, 55 3, 727-748. Siregar, S. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif Dilengkapi dengan Perbandingan dan Perhitungan Manual dan SPSS. Jakarta: Kencana Prenada Media Group. Sopiah, MM, MPD. 2008. Perilaku Organisasi. Yogyakarta: Andi. Sudarmanto. 2009. Kinerja dan Pengembangan Kompetensi SDM. Yogyakarta: Pustaka Belajar. Sugiyono Susanto, Agus. 2015. Cara Mudah Belajar SPSS dan Lisrel. Bandung: Alfabeta. Suliman, Abubakar Khatairi, Majid Al. 2013. Organizational justice, commitment and performance in developing countries. Employee Relations, 35 1, 98-115. Supratiknya, A. 2014. Pengukuran Psikologis. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma. Suwito, Harjo. 2014. Pemberlakuan Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Aparatur Sipil Negara ASN. Diunduh dari https:ropeg.kemenag.go.idartikel23637artikel-2 Szilagyi, Andrew D. Wallace, Mark J. 1980. Organization Behavior and Performance, Second Ed. USA: Goodyear Publishing Company. Viswesvaran, Chocklangam Ones, Deniz S. 2000. Perspectives on Models of Job Performance. International Journal of Selection and Assesment, 8 4, 216-226. Vakola, Maria Nikolaou, Ioannis. 2006. Attitude Towards Organizational Change: What is the Role of Employees’ stress and commitment. Emerald Research, 27 2, 160-174. Widhiarso, Wahyu. 2010. Analisis Aitem pada Skala Multidimensi. Diunduh dari http:widhiarso.staff.ugm.ac.idwpanalisis-aitem-pada-skala- multidimensi Widhiarso, Wahyu. 2011. Menghitung Koefisien Alpha Berstrata. Diunduh dari http:widhiarso.staff.ugm.ac.idwpmenghitung-koefisien-alpha-berstrata 67 LAMPIRAN LAMPIRAN 1 RELIABILITAS

A. Performansi Kerja

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA KOMITMEN ORGANISASI DENGAN PERSEPSI TERHADAP DISIPLIN KERJA PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL Hubungan Antara Komitmen Organisasi Dengan Persepsi Terhadap Disiplin Kerja Pada Pegawai Negeri Sipil.

0 2 14

HUBUNGAN ANTARA KOMITMEN ORGANISASI DENGAN PERSEPSI TERHADAP DISIPLIN KERJA PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL Hubungan Antara Komitmen Organisasi Dengan Persepsi Terhadap Disiplin Kerja Pada Pegawai Negeri Sipil.

0 2 19

PENDAHULUAN Hubungan Antara Komitmen Organisasi Dengan Persepsi Terhadap Disiplin Kerja Pada Pegawai Negeri Sipil.

0 2 7

HUBUNGAN ANTARA IKLIM ORGANISASI DENGAN SEMANGAT KERJA PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL Hubungan Antara Iklim Organisasi Dengan Semangat Kerja Pada Pegawai Negeri Sipil.

0 2 16

HUBUNGAN ANTARA IKLIM ORGANISASI DENGAN KEDISIPLINAN KERJA PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL Hubungan Antara Iklim Organisasi Dengan Kedisiplinan Kerja Pada Pegawai Negeri Sipil.

0 1 16

HUBUNGAN ANTARA KOMITMEN ORGANISASI DENGAN PERSEPSI TERHADAP DISIPLIN KERJA HUBUNGAN ANTARA KOMITMEN ORGANISASI DENGAN PERSEPSI TERHADAP DISIPLIN KERJA PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL.

0 0 15

PENDAHULUAN HUBUNGAN ANTARA KOMITMEN ORGANISASI DENGAN PERSEPSI TERHADAP DISIPLIN KERJA PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL.

0 0 8

DAFTAR PUSTAKA HUBUNGAN ANTARA KOMITMEN ORGANISASI DENGAN PERSEPSI TERHADAP DISIPLIN KERJA PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL.

0 0 5

Hubungan antara komitmen organisasi, sikap terhadap perubahan organisasi dan performansi kerja pada Pegawai Negeri Sipil

0 0 112

HUBUNGAN ANTARA KOMITMEN ORGANISASI DENGAN DISIPLIN KERJA PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL - Unika Repository

0 0 17