Tujuan SMA Pangudi Luhur St. Louis IX Sedayu Strategi

2. Visi dan Misi SMA Pangudi Luhur St. Louis IX Sedayu

a. Visi

“Menjadi sekolah pilihan, berka rakter katolik, unggul dalam akademik, peduli lingkungan, dan memiliki keterampilan hidup dilandasi semangat pelayanan”

b. Misi

1 Mengembangkan persaudaraan sejati dilandasi semangat cinta kasih. 2 Memperhatikan yang kecil, lemah, miskin, dan tersingkir. 3 Menciptakan lingkungan sekolah yang disiplin, tertib, bersih, sehat, nyaman dan berprestasi 4 Mengembangkan proses pembelajaran yang aktif dan menyenangkan. 5 Mengembangkan pelayanan prima, transparan dan akuntabel. 6 Mengembangkan jiwa kewirausahaan 7 Melestarikan keutuhan ciptaan.

3. Tujuan SMA Pangudi Luhur St. Louis IX Sedayu

Berdasarkan uraian visi dan misi sekolah, maka tujuan yang hendak dicapai oleh SMA Pangudi Luhur Sedayu adalah: a. Terselenggaranya pembelajaran yang aktif, kreatif, dan menyenangkan. b. Terwujudnya mutu lulusan cukup tinggi, sehingga mampu bersaing dalam melanjutkan ke pendidikan tinggi maupun ke dunia kerja. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI c. Tercapainya peningkatan kesadaran tenaga kependidikan dalam melayani masyarakat pengguna jasa pendidikan SMA Pangudi Luhur Sedayu. d. Terwujudnya lingkungan sekolah yang sehat, sejuk, dan indah. e. Bertambahnya peran serta orangtua siswa dan dewan sekolah. f. Tercapainya peningkatan efisiensi dan efektivitas kegiatan belajar mengajar. g. Tercapainya peningkatan budi pekerti luhur h. Tercapainya peningkatan saranaprasarana dan media kegiatan dalam belajar.

4. Strategi

Berdasarkan visi – misi serta indikator yang telah ditetapkan, maka strategi yang akan dilakukan oleh SMA Pangudi Luhur Sedayu dalam pencapian visi dan misi adalah : a. Mengoptimalkan kegiatan promosi dan website sekolah b. Melakukan kerjasama dengan gereja dalam tugas – tugas gereja c. Menerapkan pendidikan karakter dalam setiap mata pelajaran d. Menerapkan pembelajaran yang aktif, kreatif dan menyenangkan e. Meningkatkan pelayanan akademik f. Mengefektifkan kader – kader adiwiyata g. Memperbanyak macam keterampilan bagi siswa h. Memperbanyak macam keterampilan bagi siswa PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

B. Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum SMA Pangudi Luhur St. Louis IX Sedayu

1. Kurikulum Satuan Pendidikan SMA Pangudi Luhur St. Louis IX

Sedayu Kurikulum sebagai salah satu komponen penting dalam pendidikan haruslah disesuaikan dengan tuntutan kemajuan di bidang pendidikan sehingga terjadi perubahan dari Kurikulum Berbasis Kompetensi atau disebut dengan Kurikulum 2004 berkembang menjadi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan KTSP. Pemberlakuan KTSP oleh pemerintah memberikan implikasi yang lebih besar berupa kewenangan sekolah untuk mengadakan perkembangan yang disesuaikan dengan potensi yang ada di sekolah dengan tidak mengurangi standar minimal yang diberikan oleh pemerintah dalam hal ini Departemen Pendidikan Nasional. Sesuai dengan Undang-Undang Pendidikan Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional Bab X Kurikulum pasal 36 ayat 1 Pengembangan Kurikulum dilakukan dengan mengacu pada standar nasional pendidikan untuk mewujudkan tujuan pendidikan nasional dan 2 kurikulum pada semua jenjang dan jenis pendidikan dikembangkan dengan prinsip diversifikasi sesuai dengan satuan pendidikan, potensi daerah dan peserta didik; Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005 PP 192005 tentang Standar Nasional Pendidikan bab III Standar Isi bagian kedua Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum pasal 6 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Dokumen yang terkait

Hubungan antara kedisiplinan guru, kedekatan dan perhatian guru dengan prestasi belajar siswa pada pembelajaran akuntansi : studi kasus di SMA Pangudi Luhur St. Louis IX Sedayu.

0 0 141

Hubungan antara minat belajar dan perhatian orang tua dengan prestasi belajar siswa pada pembelajaran ekonomi : studi kasus SMA Pangudi Luhur St. Louis IX Sedayu.

0 0 165

Hubungan antara prestasi belajar siswa, persepsi siswa terhadap jurusan, dan motivasi belajar dengan minat siswa dalam memilih jurusan di SMA : studi kasus pada SMA Pangudi Luhur Sedayu.

0 1 165

Hubungan antara media pembelajaran dan kedisiplinan belajar dengan prestasi belajar siswa : studi kasus siswa kelas XI SMA Pangudi Luhur Sedayu Bantul.

0 0 138

Hubungan antara interaksi belajar mengajar, motivasi belajar siswa, dan lingkungan belajar dengan prestasi belajar ekonomi akuntansi : studi kasus pada siswa-siswi kelas XI IPS SMA Pangudi Luhur Sedayu Bantul.

0 0 179

Pengaruh lingkungan belajar, kemandirian belajar dan jumlah jam belajar siswa terhadap prestasi belajar siswa : studi kasus pada siswa kelas XI tahun ajaran 2005/2006 SMA Pangudi Luhur Sedayu Jl. Wates Km. 12,5 Sedayu Bantul Yogyakarta.

0 0 172

Hubungan antara lingkungan belajar, kemandirian belajar, motivasi belajar dan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran akuntansi

1 6 199

Hubungan antara prestasi belajar siswa, persepsi siswa terhadap jurusan, dan motivasi belajar dengan minat siswa dalam memilih jurusan di SMA studi kasus pada SMA Pangudi Luhur Sedayu

0 0 163

Hubungan antara kedisiplinan guru, kedekatan dan perhatian guru dengan prestasi belajar siswa pada pembelajaran akuntansi studi kasus di SMA Pangudi Luhur St. Louis IX Sedayu

0 0 139

Hubungan antara interaksi belajar mengajar, motivasi belajar siswa, dan lingkungan belajar dengan prestasi belajar ekonomi akuntansi : studi kasus pada siswa-siswi kelas XI IPS SMA Pangudi Luhur Sedayu Bantul - USD Repository

0 0 177