Tes Penilaian Kemampuan Dribble Tes Praktik pada Uji Coba Kelompok Kecil

4.3.2 Tes Penilaian Kemampuan Dribble Tes Praktik pada Uji Coba Kelompok Kecil

Tabel 7. Hasil Tes Penilaian Kemampuan Dribble Tes Praktik pada Uji Coba Kelompok Kecil Pre-test No. Nama Siswa Posisi Kaki Pandangan Mata Posisi Tangan Kecepatan Dribble Jumlah Skor 1. Dunga Adriano 3 3 3 3 12 2. Natito Aristia Wijaya 3 3 3 2 11 3. M. Arvin Indrastata 3 4 3 1 11 4. Thaariq Prayoga A. 3 3 4 1 11 5. Brahmadeva A. 3 2 3 3 11 6. Daniel M. P. 3 2 3 1 9 7. Adam vinaldo 2 3 4 2 11 8. Gani Putra G. 3 3 2 2 10 9. Prahestu S. P. 2 3 3 2 10 10. Arif Gati A. 4 3 4 4 15 Jumlah Skor 29 29 32 21 111 Jumlah Skor Maksimal 50 50 50 50 200 Nilai Rata-rata 0,58 0,58 0,64 0,42 0,555 Persentase Skor Tercapai 58,0 58,0 64,0 42,0 55,5 Data hasil pre-test kelompok kecil menunjukan persentase rata-rata skor penilaian posisi kaki sebesar 58, rata-rata persentase penilaian pandangan mata para siswa sebesar 58, rata-rata persentase penilaian posisi tangan sebesar 64, rata-rata persentase penilaian kecepatan dribble sebesar 42 dan rata-rata keseluruhan penilaian sebesar 55,5. Tabel 8. Hasil Tes Penilaian Kemampuan Dribble Tes Praktik pada Uji Coba Kelompok Kecil Post-test No. Nama Siswa Posisi Kaki Pandangan Mata Posisi Tangan Kecepatan Dribble Jumlah Skor 1. Dunga Adriano 5 4 5 3 17 2. Natito Aristia W. 4 5 5 2 16 3. M. Arvin I. 3 4 3 3 13 4. Thaariq Prayoga 2 3 3 3 11 5. Brahmadeva A. 2 3 3 4 12 6. Daniel M. 3 3 3 2 11 7. Adam vinaldo 3 4 3 3 13 8. Gani Putra G. 4 3 3 3 13 9. Prahestu Surya 3 3 3 2 11 10. Arif Gati Atmaja 4 3 4 5 16 Jumlah Skor 33 35 35 30 133 Jumlah Skor Maksimal 50 50 50 50 200 Nilai Rata-rata 0,66 0,70 0,70 0,60 0,665 Prosentase Skor Tercapai 66,0 70,0 70,0 60,0 66,5 Hasil post-test kelompok kecil menunjukan persentase rata-rata skor penilaian posisi kaki sebesar 66, rata-rata persentase penilaian pandangan mata para siswa sebesar 70, rata-rata persentase penilaian posisi tangan sebesar 70, rata-rata persentase penilaian kecepatan dribble sebesar 60 dan rata-rata keseluruhan penilaian sebesar 66,5. 4.3.3 Penjelasan Peningkatan Penilaian Kemampuan Dribble Tes Praktik pada Uji Coba Kelompok Kecil Gambar 5. Grafik Perbandingan Hasil Penilaian Pre-test dan Post-test Uji Coba Kelompok Kecil 10 20 30 40 50 60 70 80 posisi kaki pandangan mata posisi tangan kecepatan dribble rata-rata pre-test uji coba kelompok kecil post-test uji coba kelompok kecil Grafik diatas menunjukkan perbandingan penilaian kemampuan dribble tes praktik pada siswa ekstrakulikuler bolabasket SMPN 1 Ungaran sebelum dan setelah melakukan latihan DELTA JAMBU. Aspek-aspek yang dijelaskan meliputi penilaian kemampuan posisi kaki, pandangan mata, posisi tangan dan kecepatan pada saat dribble. Persentase penilaian posisi kaki pada saat pre-test sebesar 58 dan saat post-test sebesar 66. Hal tersebut menunjukkan bahwa terdapat peningkatan kemampuan memposisikan kaki dengan benar saat dribble sebesar 8 yang terjadi pada siswa setelah melakukan DELTA JAMBU. Persentase penilaian pandangan mata pada saat pre-test sebesar 58 dan saat post-test sebesar 70. Hasil tersebut menunjukkan peningkatan yang terjadi pada kemampuan pandangan mata saat dribble sebesar 12 yang terjadi pada siswa setelah melakukan DELTA JAMBU. Setelah siswa mendapatkan latihan DELTA JAMBU yang diberikan oleh peneliti, mereka dapat meningkatkan kemampuan pandangan matanya sehingga ketika melakukan dribble pandangan mata siswa tidak terlalu fokus hanya pada bola. Hasil grafik di atas juga menunjukkan persentase penilaian posisi tangan pada saat pre-test sebesar 64 dan saat post-test sebesar 70. Hasil tersebut menunjukkan terdapat peningkatan kemampuan memposisikan tangan dengan benar saat dribble sebesar 6 yang terjadi pada siswa setelah melakukan DELTA JAMBU. Latihan DELTA JAMBU terbukti dapat meningkatkan kemapuan siswa dalam memposisikan tangannya dengan benar ketika melakukan dribble. Penilaian kecepatan dribble memperoleh persentase pada saat pre-test sebesar 42 dan saat post-test sebesar 60. Hal tersebut menunjukkan bahwa terdapat peningkatan kemampuan kecepatan dribble sebesar 18 yang terjadi pada siswa setelah melakukan DELTA JAMBU. Kecepatan dribble siswa mengalami peningkatan yang cukup signifikan setelah melakukan latihan DELTA JAMBU. Latihan ini membutuhkan konsentrasi dan kelincahan yang cukup tinggi sehingga mendorong siswa untuk dapat meningkatkan kemampuan kecepatan dribble. Hasil data yang terdapat pada grafik di atas menunjukkan persentase rata- rata keseluruhan penilaian saat pre-test sebesar 55 dan post-test sebesar 67. Rata-rata tersebut mengalami peningkatan sebesar 12. Peningkatan tersebut menunjukkan bahwa dengan menggunakan DELTA JAMBU maka aspek kemampuan posisi tangan, pandangan mata, posisi kaki dan kecepatan saat dribble pada kelompok kecil dapat meningkat. Oleh karena itu DELTA JAMBU layak untuk diujicobakan pada kelompok besar.

4.4 Revisi Produk I