Variabel Kebijaksanaan Pembelian Wisdom of Purchase

kuat. Sedangkan faktor 2 memiliki nilai di bawah 0,5 berarti memiliki korelasi yang sangat lemah.

2. Variabel Kebijaksanaan Pembelian Wisdom of Purchase

Data dari variabel Kebijakan Pembelian Wisdom of Purchase yang terdiri dari 4 faktor yaitu merasa bahwa telah melakukan hal yang tepat untuk membeli ponsel Nokia berkamera, merasa bahwa sangat membutuhkan ponsel Nokia berkamera, merasa bahwa seharusnya tidak perlu membeli suatu apapun, dan merasa bahwa telah membuat pilihan yang tepat, dimasukkan ke dalam data view pada SPSS 15.0 for Windows yang kemudian akan diproses sebagaimana diuraikan di atas, maka hasilnya dapat dilihat pada Tabel di bawah ini: Tabel 4.17 Hasil Analisis Faktor KMO and Bartletts Test Kaiser-Meyer-Olkin Measure of Sampling Adequacy. ,771 Bartletts Test of Sphericity Approx. Chi-Square 208,498 df 6 Sig. ,000 Sumber: Pengolahan data primer dengan aplikasi SPSS 15.0 for Windows.2010 Berdasarkan pengolahan data pada Tabel 4.17 terlihat bahwa nilai MSA sebesar 0,771 adalah lebih besar dari 0.5 MSA0,5 maka variabel masih bisa diprediksi dan dianalisis lebih lanjut. Untuk angka signifikan sebesar 0.000 adalah lebih kecil dari 0.05 angka sig.0.05 maka Ho ditolak sehingga variabel sudah memadai untuk dianalisis lebih lanjut. Hasil pengolahan data selanjutnya dapat dilihat pada Tabel berikut ini: Tabel 4.18 Hasil Analisis Faktor Anti-image Matrices VAR00016 VAR00017 VAR00018 VAR00019 VAR00016 ,726 -,049 ,006 -,165 VAR00017 -,049 ,310 -,185 -,069 VAR00018 ,006 -,185 ,280 -,127 Anti-image Covariance VAR00019 -,165 -,069 -,127 ,396 Universitas Sumatera Utara VAR00016 ,855a -,104 ,012 -,308 VAR00017 -,104 ,750a -,628 -,197 VAR00018 ,012 -,628 ,717a -,382 Anti-image Correlation VAR00019 -,308 -,197 -,382 ,820a a Measures of Sampling AdequacyMSA Sumber: Data Primer dari SPSS 15.0 For Windows. 2010 Berdasarkan hasil pengolahan data pada Tabel 4.12, terlihat bahwa variabel seharusnya tidak perlu membeli suatu apapun memiliki angka MSA di bawah 0,5 MSA0,5 maka variabel tersebut dikeluarkan dan pengujian diulang lagi. Tabel 4.19 Hasil Analisis Faktor Total Variance Explained Component Initial Eigenvalues Extraction Sums of Squared Loadings Total of Variance Cumulative Total of Variance Cumulativ e 1 2,831 70,764 70,764 2,831 70,764 70,764 2 ,684 17,104 87,868 3 ,308 7,691 95,559 4 ,178 4,441 100,000 Extraction Method: Principal Component Analysis. Sumber: Pengolahan data primer dengan aplikasi SPSS 15.0 for Windows.2010 Komponen dari variabel Kebijakan Pembelian Wisdom of Purchase mampu terbentuk oleh 1 faktor saja yaitu faktor merasa bahwa telah melakukan hal yang tepat, berarti dalam pembelian ponsel Nokia berkamera, faktor yang paling mampu membentuk Kebijakan Pembelian Wisdom of Purchase adalah faktor merasa bahwa telah melakukan hal yang tepat untuk membeli ponsel Nokia berkamera, sehingga dapat diberi istilah: KEPUTUSAN TEPAT. Universitas Sumatera Utara

3. Variabel Perhatian Setelah Transaksi Concern Over the Deal