MATERI KOMPETENSI DASAR TUJUAN

106 13. Dengan penugasan, siswa dapat menggambar jam analog dari soal cerita yang ditanyakan dengan disiplin dan percaya diri. 14. Dengan teks bacaan tentang kegiatan musyawarah pada permainan lompat tali, siswa dapat memberikan contoh perilaku yang sesuai dengan makna simbol dari sila keempat Pancasila dengan cermat dan percaya diri. 15. Dengan isi teks bacaan dan tanya jawab, siswa dapat mengidentifikasi perilaku yang mencerminkan sila keempat dengan cermat dan percaya diri. 16. Dengan cerita yang ditulis, siswa dapat menunjukkan perilaku yang menunjukkan nilai Pancasila.

E. MATERI

1. Bermain lompat tali. 2. Membaca teks dengan memperhatikan EYD. 3. Mengidentifikasi dan mengelompokkan kegiatan yang boleh dilakukan sebelum melakukan aktivitas fisik. 4. Menentukan waktu lebih sedikit dengan cermat. 5. Menggambar jam analog dari soal cerita yang ditanyakan. 6. Contoh perilaku yang sesuai dengan makna simbol dari sila keempat pancasila. 7. Mengidentifikasi perilaku yang mencerminkan sila keempat.

F. PENDEKATAN METODE

Pendekatan : Scientific Strategi : Cooperative Learning Teknik : Example Non Example Metode : Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi dan Ceramah

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Kegiatan Pendahuluan 1. Guru e gajak se ua siswa erdo’a e urut aga a dan keyakinan masing-masing, dilanjutkan dengan Pembacaan Teks Pancasila. 2. Guru memberikan salam dan mengajak berdoa. Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa. 3. Guru mengajak berdinamika dengan tepuk kompakdinamika dan lagu yang relevan. 4. Guru menyiapkan fisik dan psikis anak dalam mengawali kegiatan pembelajaran serta menyapa anak. 5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini. 10 menit Kegiatan Inti Ayo Mengamati 1. Guru membimbing siswa mengamati gambar anak bermain lompat tali dengan cermat. 2. Siswa mengamati gambar beberapa anak bermain lompat tali mengamati. 3. Siswa mendeskripsikan gambar anak bermain lompat tali mengomunikasikan. 150 menit 107 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu 4. Guru menuntun siswa menemukan aturan bermain lompat tali dengan percaya diri yaitu: a. dua orang anak memegang tali dan memutarnya searah b. siswa yang lain melompat ke dalam putaran tali c. Siswa membaca teks bacaan berkaitan dengan gambar yang diamati mengamati. 5 Siswa menjawab pertanyaan berdasarkan isi teks bacaan mengasosiasi. Ayo Menanya 1. Siswa membuat pertanyaan berdasarkan isi teks bacaan menanya. 2. Siswa mengajukan pertanyaan yang diberikan kepada temannnya menanya. 3. Siswa menjawab pertanyaan yang diberikan guru mengenai gerakan pemanasan mengasosiasi. 4. Siswa mendiskusikan jawaban yang didapatkan mengumpulkan informasi. Ayo Berkreativitas 1. Guru membimbing siswa melakukan gerakan dengan disiplin sesuai dengan instruksi guru sehingga dapat terlihat kompak. 2. Siswa melakukan gerakan pemanasan berdasarkan pengamatan gambar mengomunikasikan. 3. Siswa melakukan gerakan lompat tali mengomunikasikan. 4. Siswa mengamati gambar gerakan pendinginan mengamati. 5. Siswa melakukan kegiatan pendinginan berdasarkan gambar mengomunikasikan. 6. Siswa menuliskan manfaat gerakan pemanasan mengomunikasikan. 7. Siswa membaca teks bacaan mengamati. Ayo Mengamati 1. Guru membimbing siswa mengamati gambar gerakan pemanasan dan memberikan pertanyaan menggali dan menuntun siswa. 2. Siswa mengamati gambar tentang gerakan pemanasan mengamati. 3. Siswa mengidentifikasi kegiatan pemanasan yang dilakukan sebelum aktivitas fisik mengumpulkan informasi. 4. Siswa mengamati gambar 3 kelompok anak bermain 108 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu lompat tali dilengkapi keterangan penggunaan waktu dalam permainan mengamati. 5. Siswa menjawab pertanyaan berdasarkan isi teks bacaan berkaitan dengan penggunaan waktu lebih lama dan lebih mengasosiasi. 6. Siswa mendiskusikan jawaban yang diberikan mengungumpulkan informasi. 7. Siswa membaca teks bacaan berkaitan dengan kegiatan musyawarah yang sesuai dengan pengamalan sila keempat mengamati. 8. Siswa menjawab pertanyaan berkaitan dengan isi teks bacaan mengasosiasi. 9. Siswa mengidentifikasi perilaku yang mencerminkan sila keempat mengumpulkan informasi. 10. Siswa menjelaskan perilaku yang mencerminkan sila keempat mengomunikasikan. Ayo Berlatih 1. Siswa menuliskan cerita berkaitan dengan permainan lompat tali dengan memuat waktu mulai dan berakhirnya permainan mengomunikasikan. 2. Siswa membacakan tulisan yang dibuatnya di depan kelas mengomunikasikan. Ayo Membaca  Siswa membaca catatan kegiatan hari ini. Kegiatan Penutup 1. Siswa melakukan perenungan tentang kegiatan pembelajaran hari ini. 2. Siswa menuliskan hal-hal yang telah mereka pelajari, kesulitan yang mereka alami, serta hal lain apa yang ingin mereka pelajari lebih lanjut. 3. Guru mengajak siswa untuk mendiskusikan perenungan dengan mengajak siswa membacakan jawaban mereka. 4. Siswa diberikan kesempatan berbicarabertanya dan menambahkan informasi dari siswa lainnya. 5. Guru menyampaikan pesan moral hari ini dengan bijak. 6. Guru e gu apka sala da do’a pe utup. 15 menit

H. SUMBER DAN MEDIA

1. Gambar kegiatan bermain lompat tali. 2. Gambar bermain lompat tali dengan waktu tertentu. 109

I. PENILAIAN

1. Prosedur Penilaian 2. Penilain Proses Menggunakan format pengamatan dilakukan dalam kegiatan pembelajaran sejak dari kegiatan awal sampai dengan kegiatan akhir. 3. Penilaian Hasil Belajar Menggunakan instrumen penilaian hasil belajar dengan tes tulis dan lisan terlampir. 4. Instrumen Penilaian 5. Penilaian Proses 6. Penilaian Kinerja. 7. Penilaian Produk. 8. Penilaian Hasil Belajar 9. Pilihan ganda. 10. Isian singkat. 11. Esai atau uraian. Mengetahui Kepala Sekolah, Pa eu gpeuk, …………………………………….. Guru Kelas 2 Kartinintin, S.Pd Firda Shidqie Amalia Musthafa NIP. 196010291979122002 NUPTK. 110 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP KURIKULUM 2013 Satuan Pendidikan : SD Negeri Pameungpeuk 01 Kelas Semester : 2 1 Tema 3 : Tugasku Sehari-hari Subtema 4 : Tugasku dalam Kehidupan Sosial Aku Suka Belajar Pembelajaran ke : 3 Tiga Alokasi waktu : 1 Satu hari

A. KOMPETENSI INTI

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. 2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru. 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat, membaca dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah. 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR

Bahasa Indonesia 3.2 Mengenal teks cerita narasi sederhana kegiatan dan bermain di lingkungan dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu pemahaman. 4.2 Memperagakan teks cerita narasi sederhana tentang kegiatan dan bermain di lingkungan secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu penyajian. Matematika 3.5 Mengenal satuan waktu dan menggunakannya pada kehidupan sehari-hari di lingkungan sekitar. 4.5 Memecahkan masalah nyata secara efektif yang berkaitan dengan penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian, waktu, panjang, berat benda, dan uang, selanjutnya memeriksa kebenaran jawabannya. SBDP 3.3 Memahami gerak seharihari dengan memperhatikan tempo gerak. 4.11 Menirukan gerak bermain, berkebun, bekerja melalui gerak kepala, tangan, kaki, dan badan dengan mengamati secara langsung atau dengan media rekam. C. INDIKATOR Bahasa Indonesia  Membaca lancar teks petunjuk sederhana.  Menulis cerita teks petunjuk sederhana.  Membacakan cerita narasi yang ditulis. 111 Matematika  Menentukan waktu lebih lama.  Menentukan waktu lebih sedikit.  Menyelesaikan soal cerita yang berhubungan dengan waktu.  Menggambar jam analog dari soal cerita yang dikerjakan. SBDP  Mengidentifikasi gerakan dalam permainan buaya.  Memperagakan gerakan dalam permainan buaya

D. TUJUAN

1. Dengan mengamati gambar permainan buaya berlomba, siswa dapat mendeskripsikan gambar dengan cermat. 2. Dengan teks bacaan, siswa dapat membaca lancar teks petunjuk sederhana dengan cermat. 3. Dengan teks bacaan tentang permainan buaya berlomba, siswa dapat membuat pertanyaan dari teks petunjuk permainan buaya berlomba dengan cermat dan penuh percaya diri. 4. Dengan pertanyaan yang dibuat, siswa dapat menjawab pertanyaan yang diberikan temannya dengan cermat dan penuh percaya diri. 5. Dengan teks bacaan dan pengamatan gambar, siswa dapat mengidentifikasi gerakan permainan buaya dengan cermat dan penuh percaya diri. 6. Dengan mengidentifikasi gerakan permainan buaya dan pengamatan gambar, siswa dapat memperagakan gerakan permainan buaya dengan percaya diri dan penuh kedisiplinan. 7. Dengan teks bacaan, siswa dapat menentukan penggunaan waktu lebih sedikit dengan cermat. 8. Dengan teks bacaan, siswa dapat menentukan penggunaan waktu lebih lama dengan cermat. 9. Dengan contoh soal yang diberikan, siswa dapat menyelesaikan soal cerita yang berhubungan dengan waktu secara cermat dan percaya diri. 10. Dengan teks petunjuk sederhana, siswa dapat menulis cerita teks sederhana dengan memuat penggunaan waktu secara cermat dan penuh kedisiplinan. 11. Dengan soal cerita yang dikerjakan, siswa dapat menggambar jam analog dari soal cerita yang dikerjakan dengan percaya diri. 12. Dengan cerita yang ditulis, siswa dapat membacakan tulisannya di depan kelas dengan percaya diri.

E. MATERI

1. Mendeskripsikan dan mengidentifikasi gerakan. 2. Memperagakan gerakan permainan buaya. 3. Menulis cerita teks sederhana. 4. Memuat penggunaan waktu secara cermat dan penuh kedisiplinan. 5. Membuat pertanyaan dan menentukan penggunaan waktu lebih lama dengan cermat. F. PENDEKATAN METODE Pendekatan : Scientific Strategi : Cooperative Learning 112 Teknik : Example Non Example Metode : Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi dan Ceramah

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN