Tekanan anggaran Landasan Teori

23 pula. Dan faktor yang terpenting dalam menilai perilaku etis adalah adanya kesadaran bahwa para individu adalah agen moral atau pihak yang harus melakukan tindakan sesuai dengan ketentuan moral yang berlaku universal, menilai baik bruknya, benar salahnya dan tepat tidaknya.

3. Tekanan anggaran

a. Definisi Tekanan Anggaran Hopwood 1972 menemukan bahwa penekanan anggaran yang tinggi menimbulkan keyakinan karyawan bahwa penilaian yang dilakukan tidak adil, dan menimbulkan tekanan terhadap pekerjaannya dan mendorong karyawan untuk memanipulasi laporan akuntansi. Bawahan yang telah mencapai targetnya biasanya akan diberikan reward dan kompensasi, sedangkan bawahan yang tidak mencapai targetnya akan diberikan sanksi Mardiasmo, 2002. Baiman dan Lewis dalam Ramdeen et al., 2006 menyatakan bahwa tekanan anggaran dalam evaluasi kinerja dapat mendorong terciptanya senjangan anggaran. Alasan utama manajer tingkat bawah menciptakan senjangan dalam anggarannya tidak lain adalah untuk menciptakan kesempatan bagi mereka untuk meningkatkan imbalan yang akan mereka peroleh, jika manajer tingkat bawah merasa bahwa penghargaan yang mereka terima didasarkan atas pencapaian anggaran , maka mereka akan 24 menciptakan senjangan anggaran ketika dalam proses partisipasi Lowe Shaw, 1968; Schiff Lewin, 1968, 1970; Waller, 1988. Senjangan anggaran dilakukan untuk menjaga agar kinerjanya selalu terlihat baik. Ketika anggaran digunakan sebagai pengukur kinerja bawahan dalam suatu organisasi, maka bawahan akan berusaha meningkatkan kinerjanya dengan dua kemungkinan. Pertama, meningkatkan performance sehingga realisasi anggarannya lebih tinggi daripada yang ditargetkan sebelumnya. Kedua, melonggarkan anggaran pada saat penyusunan anggaran tersebut. Dengan melonggarkan anggaran manajer pusat pertanggungjawaban dikatakan melakukan upaya slack Sujana, 2010. Dalam keadaaan seperti ini para manajer akan mencari cara untuk melindungi diri dari risiko tidak tercapainya target anggaran Lukka, 1988; Onsi, 1973; Schiff dan Lewin, 1970. Salah satu cara perlindungan diri tersebut adalah dengan menciptakan senjangan anggaran. Dari beberapa pendapat di atas dapat disimpukan bahwa tekanan anggaran terjadi, ketika target anggaran dijadikan sebagai tolok ukur kinerja bawahan dan adanya reward yang dijanjikan oleh atasan jika target anggaran tercapai seperti bonus, kenaikan gaji, dan promosi jabatan. Namun, jika target anggaran tidak tercapai maka mereka akan kehilangan reward yang dijanjikan oleh atasan mereka, seperti kehilangan bonus, tidak adanya 25 promosi jabatan bagi mereka, gaji tidak ada kenaikan, dan hal yang paling ekstrim lagi mereka akan kehilangan pekerjaan mereka.

4. Senjangan Anggaran

Dokumen yang terkait

Pengaruh partisipasi penganggaran, keadilan prosedural, dan gaya kepemimpinan terhadap komitmen organisasi

0 9 11

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN DENGAN IDEOLOGI ETIS SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI.

0 4 18

PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN, PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN, GOAL COMMITMENT, DAN KEADILAN PROSEDURAL TERHADAP KINERJA MANAJERIAL.

0 3 14

PENDAHULUAN PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN, GOAL COMMITMENT, DAN KEADILAN PROSEDURAL TERHADAP KINERJA MANAJERIAL.

0 4 9

PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN, GOAL PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN, GOAL COMMITMENT, DAN KEADILAN PROSEDURAL TERHADAP KINERJA MANAJERIAL.

1 9 20

PENUTUP PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN, GOAL COMMITMENT, DAN KEADILAN PROSEDURAL TERHADAP KINERJA MANAJERIAL.

0 2 26

Pengaruh Persepsi Keadilan Prosedural Anggaran Terhadap Kinerja Manajerial:Dengan Persepsi Keadilan Distributif Anggaran Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada Manajer Bank Yang Berada Di Wilayah Kerja Kantor Bank Indonesia Tasikmalaya).

0 0 2

KEADILAN PROSEDURAL DAN IKLIM KERJA ETIS SEBAGAI PEMODERASI PENGARUH PARTISIPASI PENGANGGARAN PADA SENJANGAN ANGGARAN (Studi Empiris Pada Pemerintah Kabupaten Tabanan).

0 1 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengaruh Locus of Control, Keadilan Distributif, Keadilan Prosedural, dan Kepercayaan terhadap Senjangan Anggaran

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengaruh Locus of Control, Keadilan Distributif, Keadilan Prosedural, dan Kepercayaan terhadap Senjangan Anggaran

0 0 12