Tindakan Proses Tindakan Siklus I

3.1.1.2 Tindakan

Penelitian ini dilakukan selama pembelajaran menyusun teks laporan hasil observasi bermuatan budaya melalui discovery learning dengan berbantuan puzzle berlangsung. Pada saat pembelajaran itu dilakukan pengambilan data tes. Tindakan yang diadakan adalah melatih siswa untuk menyusun teks laporan hasil observasi bermuatan budaya secara tertulis. Di dalam latihan ini dilakukan bersama-sama dengan bimbingan guru secara bertahap. Adapun pembelajaran terdiri atas tiga tahap proses pembelajaran, yaitu tahap pendahuluan, tahap inti, dan tahap penutup. Adapun tindakan pada siklus I adalah sebagai berikut. a Tahap pendahuluan, meliputi 1 siswa dikondisikan untuk siap mengikuti proses pembelajaran, 2 siswa bertanya jawab dengan guru tentang materi pembelajaran hari ini dan mengaitkan dengan pengalaman siswa apersepsi, 3 siswa memperhatikan guru dalam menyampaikan tujuan dan manfaat dari pembelajaran, dan 4 siswa memperhatikan guru menyampaikan pokok- pokok materi pembelajaran. b Tahap inti, meliputi 1 siswa mencermati tema yang telah ditentukan oleh guru, 2 siswa mencermati puzzle yang telah diberikan oleh guru, 2 siswa berdiskusi menentukan struktur dan kaidah teks, 3 secara berkelompok siswa menyusun puzzle menjadi gambar yang utuh yang berisi teks laporan hasil observasi bermuatan budaya, 4 siswa menentukan struktur dan kaidah kebahasaan teks, 5 secara invididu siswa menyusun puzzle dan yang berisi kalimat yang belum lengkap baik struktur dan kaidahnya, 6 siswa menyusun kerangka teks laporan hasil observasi bermuatan budaya, 7 secara individu siswa mengembangkan kerangka teks dengan cara melengkapi kalimat yang terdapat pada puzzle sehingga menjadi teks laporan hasil observasi bermuatan budaya yang terdiri atas definisi umum, deskripsi bagian dan deskripsi manfaat, dan 8 siswa mempresentasikan hasil kerja dan siswa lain memberikan tanggapan dan masukan perbaikan. c Tahap penutup, meliputi 1 siswa dengan guru menyimpulkan hasil pekerjaan terkait struktur dan kaidah teks laporan hasil observasi bermuatan budaya, 2 siswa melakukan refleksi pembelajaran yang telah dilakukan pada hari itu, 3 siswa melakukan evaluasi, 4 siswa dan guru saling memberikan umpan balik hasil pembelajaran, dan 5 siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan selanjutnya.

3.1.1.3 Observasi

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN TEKS HASIL OBSERVASI YANG BERMUATAN BUDAYA LOKAL DALAM MODEL DISCOVERY LEARNING DAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK SMP MTs

1 9 40

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYUSUN TEKS CERPEN SECARA TERTULIS MENGGUNAKAN TEKNIK LATIHAN TERBIMBING DENGAN MEDIA FILM PENDEK BERMUATAN NASIONALISME PADA SISWA KELAS VII E SMP NEGERI 2 KENDAL

0 20 258

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENCERITAKAN KEMBALI CERITA ANAK BERMUATAN PENDIDIKAN KARAKTER DENGAN METODE SQ3R PADA PESERTA DIDIK KELAS VII H SMP NEGERI 16 SEMARANG

0 15 311

Peningkatan Keterampilan Menulis Narasi Melalui Model Quantum Teaching Berbantuan Media Puzzle Pada Siswa Kelas IVB SD Negeri Ngaliyan 01 Semarang

0 5 257

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYUSUN TEKS CERPEN DENGAN MENGGUNAKAN MODELPEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK MELALUI MEDIA KOMIK PADA SISWA KELAS VII A SMP NEGERI 3 SUKOREJO

2 33 239

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENANGKAP MAKNA TERTULIS TEKS EKSPLANASI SOSIOKULTURAL BERMUATAN PENDIDIKAN MORAL DENGAN PENDEKATAN SCIENTIFIC METODE SQ4R PADA SISWA KELAS VII E SMP NEGERI 5 SEMARANG

3 66 349

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYUSUN TEKS HASIL OBSERVASI DALAM BENTUK PUISI DENGAN MENGGUNAKAN MODEL NHT (NUMBERED HEADS TOGETHER) BERBANTUAN MEDIA AMPLOP BERGAMBAR PADA PESERTA DIDIK KELAS VII A S

1 10 204

ANALISIS VARIASI STRUKTUR KALIMAT PADA TEKS LAPORANHASIL OBSERVASI KARANGAN SISWA KELAS VII DI SMP NEGERI 2 Analisis Variasi Struktur Kalimat Pada Teks Laporan Hasil Observasi Karangan Siswa Kelas Vii Di Smp Negeri 2 Boyolali.

0 4 19

ANALISIS VARIASI STRUKTUR KALIMAT PADA TEKS LAPORANHASIL OBSERVASI KARANGAN SISWA KELAS VII DI SMP NEGERI 2 Analisis Variasi Struktur Kalimat Pada Teks Laporan Hasil Observasi Karangan Siswa Kelas Vii Di Smp Negeri 2 Boyolali.

0 3 12

PENDAHULUAN Analisis Variasi Struktur Kalimat Pada Teks Laporan Hasil Observasi Karangan Siswa Kelas Vii Di Smp Negeri 2 Boyolali.

0 2 5