Identitas Responden Analisis Deskriptif

BAB 1V ANALISIS DAN PEMBAHASAN

A. Analisis Deskriptif

Instrumen yang digunakan untuk penelitian ini adalah kuesioner. Penelitian ini dilakukan dengan wawancara dan membagikan kuesioner kepada 80 orang responden, dimana responden yag menjawab kuesioner ini adalah mahasiswa S-1 Manajemen Ekstensi angkatan 2005, 2006, 2007 dan 2008. Adapun jumlah pertanyaan seluruhan adalah 16 butir pertanyaan, yang terdiri dari 12 butir untuk variabel X dan 4 butir untuk variabel Y. Sesuai tujuan dari penelitian ini, kuesioner diserahkan kepada responden berisikan pertanyaan- pertanyaan mengenai keterlibatan konsumen dan perbedaan antar merek terhadap keputusan membeli mie goreng instant pada mahasiswa manajemen ekstensi Fakultas Ekonomi USU Medan. Berikut ini data dari 80 orang responden pada penelitian ini:

1. Identitas Responden

a. Jenis Kelamin Responden Tabel 4.1 Jenis Kelamin Responden Jenis Kelamin Jumlah Responden Laki-Laki 37 46.25 Perempuan 43 53.75 Total 80 100 Sumber: Hasil Penelitian, 2009 dioleh Tabel 4.1 menunjukkan 37 orang atau sebesar 46.25 dari mahasiswa adalah laki-laki dan 43 orang atau sebesar 53.75 dari mahasiswa adalah perempuan. Dapat dilihat bahwa mahasiswa perempuan yang menjadi responden 39 Universitas Sumatera Utara lebih banyak dari pada mahasiswa laki-laki pada Mahasiswa jurusan Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi USU Medan.. b. Tempat Tinggal Responden Tabel 4.2 Tempat Tinggal Responden Tempat Tinggal Responden Frekuensi Bersama Orang Tua 32 40.00 Kost 38 47.50 Keluarga 10 12.50 Jumlah 80 100 Sumber: Hasil Penelitian, 2009 diolah Tabel 4.2 menunjukkan 38 orang atau sebesar 47.50 dari mahasiswa bertempat tinggal di kost, 32 orang atau sebesar 40.00 dari mahasiswa bertempat tinggal bersama orang tua, 10 orang atau sebesar 12.50 dari mahasiswa bertempat tinggal bersama keluarga. Dapat dilihat bahwa mahasiswa yang bertempat tinggal di kost menjadi responden terbanyak pada Mahasiswa jurusan Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi USU Medan. c. Merek Mie Goreng Instant Yang Sering Dikonsumsi Responden Tabel 4.3 Merek Mie Goreng Instant Yang Sering Dikonsumsi Responden Merek Mie Instant Frekuensi Mie Goreng Biasa 30 37.50 Mie Goreng Jumbo 16 20.00 Mie Goreng Kriuuk 14 17.50 Mie Goreng Biasa 10 12.50 Mie Goreng Pedas 10 12.50 Jumlah 80 100 Sumber: Hasil Penelitian, 2009 diolah Tabel 4.3 menunjukkan 30 orang atau sebesar 37.50 dari mahasiswa yang sering mengkonsumsi mie goreng biasa dari merek indomie, 16 orang atau sebesar 20.00 dari mahasiswa yang sering mengkonsumsi mie goreng jumbo Universitas Sumatera Utara dari merek indomie, 14 orang atau sebesar 17.50 dari mahasiswa yang sering mengkonsumsi mie goreng kriuuk dari merek indomie, 10 orang atau sebesar 12.50 dari mahasiswa yang sering mengkonsumsi mie goreng biasa dari merek mie sedaap dan 10 orang atau sebesar 12.50 dari mahasiswa yang sering mengkonsumsi mie goreng pedas dari merek ABC. Dapat dilihat bahwa mahasiswa yang sering mengkonsumsi mie goreng instant dari marek indomie yang menjadi responden lebih banyak pada mahasiswa Fakultas Ekonomi USU Medan d. Pernah Mengkonsumsi Merek Mie Goreng Instant Tabel 4.4 Mengkonsumsi Merek Mie Goreng Instant Mengkonsumsi Frekuensi 2 merek 42 52.50 3 merek 25 31.25 3 merek 13 16.25 Jumlah 80 100 Sumber: Hasil Penelitian, 2009 diolah Tabel 4.4 menunjukkan 42 orang atau sebesar 52.50 dari mahasiswa yang sering mengkonsumsi 2 merek dari mie goreng instant, 25 orang atau sebesar 31.25 dari mahasiswa yang sering mengkonsumsi 3 merek dari mie goreng instant, dan 13 orang atau sebesar 16.25 dari mahasiswa yang sering mengkonsumsi 3 merek mengkonsumi lebih dari 3 merek dari mie goreng instant . Dapat dilihat bahwa mahasiswa yang mengkonsumsi 2 dua merek dari mie goreng instant yang menjadi responden lebih banyak pada mahasiswa jurusan Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi USU Medan Universitas Sumatera Utara e. Mengkonsumsi Mie Goreng Instant dalam Seminggu Tabel 4.5 Mengkonsumsi Mie Goreng Instant dalam Seminggu Merek Mie Instant Frekuensi 1 kali dalam seminggu 29 36.25 2 kali dalam seminggu 46 57.50 2 kali dalam seminggu 5 6.25 Jumlah 80 100 Sumber: Hasil Penelitian, 2009 diolah Tabel 4.5 menunjukkan 29 orang atau sebesar 36.25 dari mahasiswa mengkonsumsi mie goreng instant 1 kali dalam seminggu, 46 orang atau sebesar 57.50 dari mahasiswa mengkonsumsi mie goreng instant 2 kali dalam seminggu, 5 orang atau sebesar 6.25 dari mahasiswa mengkonsumsi mie goreng instant 2 kali lebih dari 2 kali dalam seminggu. Dapat dilihat bahwa mahasiswa yang mengkonsumsi mie goreng instant 2 kali seminggu yang menjadi responden lebih banyak pada mahasiswa jurusan Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi USU Medan.

2. Deskriptif Variabel

Dokumen yang terkait

Analisis Persepsi Kualitas Produk Handphone Merek Nokia Terhadap Loyalitas Konsumen Pada Mahasiswa Departemen Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi USU

2 31 78

Analisis Keterlibatan Konsumen dan Perbedaan antar Merek terhadap Keputusan Membeli Mie Instan Merek Sedaap pada Mahasiswa Fakultas Pertanian USU

1 59 102

Analisis Pembentukan Disonansi Kognitif Konsumen Pemilik Sepeda Motor Honda Pada Mahasiswa S1 Ekstensi Manajemen Fakultas Ekonomi USU.

0 63 75

Analisis Keterlibatan Konsumen dan Perbedaan Antar Merek Terhadap Keputusan Membeli Produk Pond’s Pada Mahasiswi AMIK-MBP Medan

0 52 87

Analisis Segmentasi Manfaat dan Variasi Produk Pasta Gigi Pepsodent Terhadap Keputusan Membeli (Studi Kasus Mahasiswa Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara Medan)

1 42 88

Peranan Personal Selling terhadap Keputusan Membeli Produk Oriflame ( Studi kasus Mahasiswa Manajeman Ekstensi Fakultas Ekonomi USU Medan )

10 120 105

Pengaruh Merek Berbahasa Asing Terhadap Keputusan Membeli Pada Produk Minuman Minute Maid Pulpy Orange Pada Mahasiswa Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi USU Medan

3 72 72

Analisis Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Pengambilan Keputusan Pembelian Produk Mie Instan Merek Sedaap Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Program Ekstensi Universitas Sumatera Utara

2 111 84

Analisis Keterlibatan Konsumen dan Perbedaan Antar Merekterhadap Keputusan Membeli Sabun Kecantikan Pada Mahasiswi Manajemen Ekstensi FE USU

0 35 71

ANALISIS PENGARUH SIKAP KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN HANDPHONE BLACKBERRY PADA MAHASISWA MANAJEMEN EKSTENSI FAKULTAS EKONOMI USU

0 0 10