Interaksi Likuiditas dengan Ukuran Perusahaan Interaksi Struktur Aktiva dengan Ukuran Perusahaan Interaksi Growth Opportunity dengan Ukuran Perusahaan Interaksi Non Debt Tax Shield dengan Ukuran Perusahaan

88 keyakinan sebesar 95 dapat diduga tidak ada pengaruh ukuran perusahaan terhadap struktur modal perusahaan.

g. Interaksi Profitabilitas dengan Ukuran Perusahaan

Nilai p-value interaksi profitabilitas dengan ukuran perusahaan pada Tabel 4.14 sebesar 0,10660,05; maka H diterima. Artinya dengan tingkat keyakinan sebesar 95 dapat diduga tidak ada pengaruh interaksi profitabilitas dengan ukuran perusahaan terhadap struktur modal perusahaan.

h. Interaksi Likuiditas dengan Ukuran Perusahaan

Nilai p-value interaksi likuiditas dengan ukuran perusahaan pada Tabel 4.14 sebesar 0,54600,05; maka H diterima. Artinya dengan tingkat keyakinan sebesar 95 dapat diduga tidak ada pengaruh interaksi likuiditas dengan ukuran perusahaan terhadap struktur modal perusahaan.

i. Interaksi Struktur Aktiva dengan Ukuran Perusahaan

Nilai p-value interaksi struktur aktiva dengan ukuran perusahaan pada Tabel 4.14 sebesar 0,99820,05; maka H diterima. Artinya dengan tingkat keyakinan sebesar 95 dapat diduga tidak ada pengaruh interaksi struktur aktiva dengan ukuran perusahaan terhadap struktur modal perusahaan.

j. Interaksi Growth Opportunity dengan Ukuran Perusahaan

Nilai p-value interaksi growth opportunity dengan ukuran perusahaan pada Tabel 4.14 sebesar 0,10670,05; maka H diterima. Artinya dengan tingkat keyakinan sebesar 95 dapat diduga tidak ada pengaruh interaksi growth opportunity dengan ukuran perusahaan terhadap struktur modal perusahaan. Universitas Sumatera Utara 89

k. Interaksi Non Debt Tax Shield dengan Ukuran Perusahaan

Nilai p-value interaksi non debt tax shield dengan ukuran perusahaan pada Tabel 4.14 sebesar 0,19570,05; maka H diterima. Artinya dengan tingkat keyakinan sebesar 95 dapat diduga tidak ada pengaruh interaksi non debt tax shield dengan ukuran perusahaan terhadap struktur modal perusahaan.

4.2.5.3 Koefisien Determinasi R

2 Pada regresi data panel Persamaan I, nilai adjusted R-squared melalui persamaan modelnya dalam penelitian ini adalah 0,755388. Artinya variabel struktur modal dapat dijelaskan oleh variabel profitabilitas, likuiditas, struktur aktiva, growth opportunity, dan non debt tax shield sebesar 725,53. Persamaan regresi Moderated Regression Analysis pada Tabel 4.13 Persamaan II menunjukkan bahwa nilai adjusted R-squared adalah 0,753709, artinya variabel profitabilitas, likuiditas, struktur aktiva, growth opportunity, non debt tax shield, dan ukuran perusahaan dapat menjelaskan variabel struktur modal sebesar 75,37, sedangkan 24,63 dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Pada Tabel 4.14 Persamaan III menunjukkan bahwa nilai adjusted R-squared adalah 0,756247, artinya variabel profitabilitas, likuiditas, struktur aktiva, growth opportunity, non debt tax shield, ukuran perusahaan, dan interaksi variabel moderating dapat menjelaskan variabel struktur modal sebesar 75,62, sedangkan 24,38 dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Universitas Sumatera Utara 90

4.3 Pembahasan

Dokumen yang terkait

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Struktur Modal Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Sektor Aneka Industri Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

26 137 88

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Struktur Modal Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Sektor Aneka Industri Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

1 7 88

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Struktur Modal Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Sektor Aneka Industri Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 9

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Struktur Modal Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Sektor Aneka Industri Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 8

Faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal Perusahaan Sektor Infrastruktur, Utilitas, dan Transportasi Dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderating di Bursa Efek Indonesia

1 3 10

Faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal Perusahaan Sektor Infrastruktur, Utilitas, dan Transportasi Dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderating di Bursa Efek Indonesia

0 0 2

Faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal Perusahaan Sektor Infrastruktur, Utilitas, dan Transportasi Dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderating di Bursa Efek Indonesia

0 0 12

Faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal Perusahaan Sektor Infrastruktur, Utilitas, dan Transportasi Dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderating di Bursa Efek Indonesia

0 0 26

Faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal Perusahaan Sektor Infrastruktur, Utilitas, dan Transportasi Dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderating di Bursa Efek Indonesia

0 2 5

Faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal Perusahaan Sektor Infrastruktur, Utilitas, dan Transportasi Dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderating di Bursa Efek Indonesia

0 0 17