Variabel Gaji X Deskripsi Variabel Penelitian 1. Variabel Lingkungan Kerja

IV.2.2. Variabel Gaji X

2 Dari data yang diperoleh untuk Variabel Gaji X 2 dapat dilihat pada Tabel IV.6. berikut ini: Tabel IV.6. Deskripsi Variabel X 2 Deskripsi Mean SS S KS TS STS Tanggal pemberian imbalan selain gaji dengan standard penjadwalan yang ada pada kantor 3,70 10,4 49,3 40,3 Penyesuaian gaji yang diterima dengan standard hidup normal saat ini 3,76 13,4 49,3 37,3 Penyesuaian gaji yang diterima dengan masa kerja 3,66 17,9 29,9 52,2 Penyesuaian gaji yang diterima dengan tingkat pendidikan 3,58 9 40,3 50,7 Penyesuaian gaji yang diterima dengan golongan 3,81 11,9 56,7 31,3 Dari Tabel IV.6 di atas dapat ditarik kesimpulan bahwa rata-rata pegawai menyatakan kurang sesuai untuk tanggal pemberian gaji dengan standard penjadwalan yang ada pada kantor, gaji yang diterima dengan standard hidup normal saat ini, gaji yang diterima dengan masa kerja, gaji yang diterima dengan tingkat pendidikan dan gaji yang diterima dengan golongan. Untuk Tanggal pemberian imbalan selain gaji dengan standard penjadwalan yang ada pada kantor, pegawai menyatakan paling banyak setuju sebanyak 49,3, lalu kurang setuju sebanyak 40,3, dan yang paling sedikit menyatakan sangat setuju sebanyak 10,4. Universitas Sumatera Utara Untuk Penyesuaian gaji yang diterima dengan standard hidup normal saat ini, pegawai menyatakan paling banyak setuju sebanyak 49,3, lalu kurang setuju sebanyak 37,3 dan yang paling sedikit menyatakan sangat setuju sebanyak 13,4. Untuk penyesuaian gaji yang diterima dengan masa kerja, pegawai menyatakan paling banyak kurang setuju sebanyak 52,2, lalu setuju sebanyak 29,9 dan yang paling sedikit menyatakan sangat setuju sebanyak 17,9. Untuk penyesuaian gaji yang diterima dengan tingkat pendidikan, pegawai menyatakan paling banyak kurang setuju sebanyak 50,7, lalu setuju sebanyak 40,3 dan yang paling sedikit menyatakan sangat setuju sebanyak 9. Untuk penyesuaian gaji yang diterima dengan golongan, pegawai menyatakan paling banyak setuju sebanyak 56,7, lalu kurang setuju sebanyak 31,3 dan yang paling sedikit menyatakan sangat setuju sebanyak 11,9.

IV.2.3. Variabel Reward X

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Di Kantor Imigrasi Klas I Khusus Medan Terhadap Kepuasan Pemohon

5 48 170

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Kantor Imigrasi Kelas I Khusus Medan

5 63 192

STUDI PERSEPSI REMUNERASI KEPUASAN KERJA DAN EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI KANTOR IMIGRASI SURAKARTA

0 3 10

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, MOTIVASI, DAN REWARD PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, MOTIVASI, DAN REWARD TERHADAP KINERJA PEGAWAI(Studi pada Pegawai PT TASPEN (Persero) Surakarta).

0 4 13

ANALISIS PENGARUH KEPEMIMPINAN, GAJI, MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA Analisis Pengaruh Kepemimpinan, Gaji, Motivasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus di Lingkungan Pegawai Kantor PDAM Semarang).

0 0 17

ANALISIS PENGARUH KEPEMIMPINAN, GAJI, MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA Analisis Pengaruh Kepemimpinan, Gaji, Motivasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus di Lingkungan Pegawai Kantor PDAM Semarang).

0 2 17

PENGARUH GAJI, LINGKUNGAN KERJA DAN PELATIHAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PENGARUH GAJI, LINGKUNGAN KERJA DAN PELATIHAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PO HARTA SANJAYA DI SRAGEN.

0 0 12

PENGARUH KOMPENSASI, LINGKUNGAN KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PENGARUH KOMPENSASI, LINGKUNGAN KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA SURAKARTA.

1 3 16

STUDY PERSEPSI REMUNERASI, KEPUASAN KERJA DAN EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI STUDY PERSEPSI REMUNERASI, KEPUASAN KERJA DAN EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI KANTOR IMIGRASI SURAKARTA.

0 0 15

Pengaruh Kepemimpinan Terhadap Perilaku Kerja dan Kinerja Pegawai Kantor Imigrasi Kelas 1 Khusus Ngurah Rai.

2 4 52