Uji Koefisien Determinasi R

Tabel 4.64. Hasil Uji F ANOVA a Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 3793,229 3 1264,410 54,130 ,000 b Residual 2008,871 86 23,359 Total 5802,100 89 a. Dependent Variable : keputusan konsumen b. Predictors : Constant, lokasi, pelayanan, disiplin kerja Sumber : Hasil olahan SPSS 20, 2014 Berdasarkan tabel di atas, diketahui bahwa nilai F hitung sebesar 54,130. Sedangkan dengan menggunakan tingkat keyakinan 95 , α = 5, maka nilai dari F tabel sebesar 2,71. Dengan demikian, karena F hitung F tabel 54,130 2,71, maka berdasarkan kriteria pengujian yang ada, Ho ditolak, artinya ada pengaruh secara signifikan antara pelayanan, disiplin kerja dan lokasi secara bersama-sama terhadap keputusan konsumen. Jadi dapat disimpulkan pelayanan, disiplin kerja dan lokasi secara bersama-sama berpengaruh positif terhadap keputusan konsumen pada Bimbingan Belajar Ganesha Operation.

4.2.7. Uji Koefisien Determinasi R

2 Koefisien determinasi digunakan untuk mengetahui seberapa besar variabel-variabel bebas memiliki pengaruh terhadap variabel terikatnya. Nilai koefisien determinasi ditentukan dengan nilai adjusted r square yang dapat dilihat pada tabel-tabel sebagai berikut : Universitas Sumatera Utara Tabel 4.65. Uji koefisien determinasi pelayanan terhadap keputusan konsumen Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 ,764 a ,584 ,579 5,236 a. Predictors : Constant, Pelayanan Sumber : Hasil olahan SPSS 20, 2014 Dari tabel di atas terlihat bahwa pengaruh pelayanan terhadap keputusan konsumen dapat dilihat dari nilai R square yaitu sebesar 0,584 X 100 = 58,4. Selebihnya 41,6 dipengaruhi oleh faktor lain di luar dari penelitian ini. Artinya, apabila pelayanan dinaikkan satu satuan, maka besar pengaruhnya terhadap keputusan konsumen adalah 58,4. Dimana tambahan variabel pelayanan X 1 merupakan predictor yang baik bagi variabel keputusan konsumen Y, sehingga menyebabkan nilai varians naik dan pada gilirannya Adjusted R 2 meningkat. Variabel pelayanan ini merupakan variabel dengan pengaruh paling dominan di dalamnya. Tabel 4.66. Uji koefisien determinasi disiplin kerja terhadap keputusan konsumen Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 ,702 a ,493 ,487 5,782 a. Predictors : Constant, disiplin kerja Sumber : Hasil olahan SPSS 20, 2014 Universitas Sumatera Utara Dari tabel di atas terlihat bahwa pengaruh disiplin kerja terhadap keputusan konsumen dapat dilihat dari nilai R square yaitu sebesar 0,493 X 100 = 49,3. Selebihnya 50,7 dipengaruhi oleh faktor lain di luar dari penelitian ini. Artinya, apabila disiplin kerja dinaikkan satu satuan, maka besar pengaruhnya terhadap keputusan konsumen adalah 49,3. Dimana tambahan variabel disiplin kerja X 2 merupakan predictor yang baik bagi variabel keputusan konsumen Y, sehingga menyebabkan nilai varians naik dan pada gilirannya Adjusted R 2 meningkat. Variabel disiplin kerja ini merupakan variabel dengan pengaruh dominan kedua di dalamnya setelah variabel pelayanan. Tabel 4.67. Uji koefisien determinasi lokasi terhadap keputusan konsumen Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 ,642 a ,413 ,406 6,223 a. Predictors : Constant, Lokasi Sumber : Hasil olahan SPSS 20, 2014 Dari tabel di atas terlihat bahwa pengaruh lokasi terhadap keputusan konsumen dapat dilihat dari nilai R square yaitu sebesar 0,413 X 100 = 41,3. Selebihnya 58,7 dipengaruhi oleh faktor lain di luar dari penelitian ini. Artinya, apabila lokasi dinaikkan satu satuan, maka besar pengaruhnya terhadap keputusan konsumen adalah 41,3. Dimana tambahan variabel lokasi X 3 merupakan predictor yang baik bagi variabel keputusan konsumen Y, sehingga menyebabkan nilai varians naik dan pada gilirannya Adjusted R 2 meningkat. Variabel lokasi ini merupakan variabel dengan pengaruh lebih kecil di dalamnya dibandingkan dengan variabel pelayanan dan disiplin kerja. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.68. Uji koefisien determinasi pelayanan, disiplin kerja dan lokasi secara bersama-sama terhadap keputusan konsumen Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 ,809 a ,654 ,642 4,833 a. Predictors : Constant, Lokasi, Pelayanan, Disiplin Kerja Sumber : Hasil olahan SPSS 20, 2014 Dari tabel di atas terlihat bahwa pengaruh pelayanan, disiplin kerja dan lokasi secara bersama-sama terhadap keputusan konsumen dapat dilihat dari nilai R square yaitu sebesar 0,654 X 100 = 65,4. Selebihnya 34,6 dipengaruhi oleh faktor lain di luar dari penelitian ini. Dengan demikian, dapat diambil suatu kesimpulan sebagai berikut : a. Pelayanan berpengaruh terhadap keputusan konsumen sebesar 58,4. b. Disiplin kerja berpengaruh terhadap keputusan konsumen sebesar 49,3. c. Lokasi berpengaruh terhadap keputusan konsumen sebesar 41,3. d. Variabel yang paling berpengaruh adalah Pelayanan Variabel X 1 sebesar 58,4. e. Pelayanan, disiplin kerja dan lokasi secara bersama-sama berpengaruh terhadap keputusan konsumen sebesar 65,4.

4.3. Pembahasan

Dengan adanya data dan hasil analisa yang telah dilakukan, dapat diketahui setelah melakukan perhitungan statistik dengan bantuan SPSS versi 20, didapatkan hasil dari pengaruh pelayanan, disiplin kerja dan lokasi terhadap keputusan konsumen adalah bahwa pelayanan, disiplin kerja dan lokasi mempengaruhi keputusan konsumen siswai kelas 3 SMA dalam memilih Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN SISWA DALAM MEMILIH BIMBINGAN BELAJAR DI GANESHA Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Siswa Dalam Memilih Bimbingan Belajar Di Ganesha Operation Surakarta.

0 1 11

PENDAHULUAN Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Siswa Dalam Memilih Bimbingan Belajar Di Ganesha Operation Surakarta.

0 1 8

NASKAH PUBLIKASI Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Siswa Dalam Memilih Bimbingan Belajar Di Ganesha Operation Surakarta.

1 3 27

TANGGAPAN PESERTA DIDIK TERHADAP PENYELENGGARAAN BIMBINGAN BELAJAR DI GANESHA OPERATION MEDAN (STUDI KASUS PESERTA DIDIK SMA GANESHA OPERATION UNIT HAYAM HURUK MEDAN).

0 6 25

Pengaruh Pelayanan, Disiplin Kerja dan Lokasi Terhadap Keputusan Konsumen Dalam Memilih Bimbingan Belajar Ganesha Operation Jl. Hayam Wuruk No. 7 ABC Medan

0 1 24

Pengaruh Pelayanan, Disiplin Kerja dan Lokasi Terhadap Keputusan Konsumen Dalam Memilih Bimbingan Belajar Ganesha Operation Jl. Hayam Wuruk No. 7 ABC Medan

0 0 2

Pengaruh Pelayanan, Disiplin Kerja dan Lokasi Terhadap Keputusan Konsumen Dalam Memilih Bimbingan Belajar Ganesha Operation Jl. Hayam Wuruk No. 7 ABC Medan

0 0 7

Pengaruh Pelayanan, Disiplin Kerja dan Lokasi Terhadap Keputusan Konsumen Dalam Memilih Bimbingan Belajar Ganesha Operation Jl. Hayam Wuruk No. 7 ABC Medan

1 4 19

Pengaruh Pelayanan, Disiplin Kerja dan Lokasi Terhadap Keputusan Konsumen Dalam Memilih Bimbingan Belajar Ganesha Operation Jl. Hayam Wuruk No. 7 ABC Medan

0 0 3

Pengaruh Pelayanan, Disiplin Kerja dan Lokasi Terhadap Keputusan Konsumen Dalam Memilih Bimbingan Belajar Ganesha Operation Jl. Hayam Wuruk No. 7 ABC Medan

0 0 24