Latar Belakang Masalah PENDAHULUAN

1

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Pendidikan adalah hal yang sangat penting untuk dilalui oleh seluruh manusia di Negara manapun. Pendidikan dapat meningkatkan kualitas taraf hidup masyarakatnya. Serta membuat masyarakat lebih mandiri dalam kehidupannya kelak. Oleh karena itu, pola kehidupan masyarakat setempat dapat dijadikan tolok ukur perkembangan pendidikan di tempat tersebut. Sekolah Menengah Kejuruan SMK adalah salah satu jenjang pendidikan yang dapat membangun kreatifitas serta etos kerja pada bidang yang ditekuni. SMK Negeri 1 Saptosari adalah salah salah satu SMK yang bertempat di Gunung Kidul, Yogyakarta. Alasan penelitian ini dilakukan di SMK Negeri 1 Saptosari adalah karena peneliti ingin memberikan alternatif solusi untuk masalah-masalah pembelajaran di SMK Negeri 1 Saptosari, khususnya pada program keahlian Teknik Audio Video. Dari hasil wawancara yang dilakukan oleh peneliti, peneliti mendapatkan berbagai macam permasalahan, diantaranya adalah keterbatasan media pembelajaran yang digunakan dalam proses belajar mengajar. Selain itu kurang adanya media pembelajaran yang merangsang siswa untuk belajar secara mandiri juga dirasa masih kurang. Selain itu, salah satu guru di SMK Negeri 1 Saptosari, khususnya guru mata pelajaran Kompetensi Kejuruan, peneliti mendapat informasi bahwa dalam proses pembelajaran pelajaran Kompetensi Kejuruan dalam Standar Kompetensi Membuat Rekaman Audio di Studio masih mengalami banyak kendala, seperti belum adanya modul pembelajaran yang menarik bagi peserta didik. Berdasarkan uraian di atas peneliti akan membuat media pembelajaran berbentuk modul pembelajaran untuk mata pelajaran kompetensi kejuruan, khususnya pada standar kompetensi Membuat Rekaman Audio di Studio. Modul pembelajaran ini merupakan bahan ajar yang disusun secara sistematis dan menarik serta mencakup isi materi, metode dan evaluasi untuk mencapai kompetensi yang dapat digunakan siswa secara mandiri. Dengan modul sebagai media pembelajaran maka diharapkan dapat membantu peserta didik dan guru dalam melaksanakan proses belajar mengajar. 2 Oleh karena itu, peneliti akan melaksanakan penelitian dengan judul “Pengembangan Modul Pembelajaran Membuat Rekaman Audio di Studio pada Mata Pelajaran Kompetensi Kejuruan Kelas X Semester Genap Teknik Audio Video di SMK Negeri 1 Saptosari ”.

B. Identifikasi Masalah

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA MATA PELAJARAN MENERAPKAN DASAR – DASAR KELISTRIKAN KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO SMK NEGERI 1 SIPISPIS.

0 2 28

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF UNTUK KELAS X PROGRAM KEAHLIAN AUDIO VIDEO PADA MATA PELAJARAN MENERAPKAN DASAR-DASAR TEKNIK DIGITAL DI SMK NEGERI 1 BALIGE.

0 1 34

PENGEMBANGAN MODUL MATA PELAJARAN TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK MUHAMMADIYAH 1 BANTUL.

0 0 148

PENGEMBANGAN MODUL PEREKAYASAAN SISTEM AUDIO PADA MATA PELAJARAN PEREKAYASAAN SISTEM AUDIO KELAS XI TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA.

4 32 154

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF GERBANG LOGIKA DAN ALJABAR BOOLEAN PADA MATA PELAJARAN ELEKTRONIKA DASAR KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA.

1 5 222

PENGEMBANGAN MODUL TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR PADA MATA PELAJARAN TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA.

1 9 255

PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN TEKNIK KERJA BENGKEL YANG BAIK DAN BERKUALITAS UNTUK KELAS X JURUSAN TEKNIK AUDIO VIDEO SMK N 2 YOGYAKARTA.

0 2 141

PENGEMBANGAN MODUL TEKNIK DIGITAL PADA MATA PELAJARAN DASAR-DASAR ELEKTRONIKA 3 (DDE3) KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 2 KEBUMEN.

0 5 93

PENGEMBANGAN MODUL DASAR-DASAR TEKNIK DIGITAL PADA MATA PELAJARAN DASAR-DASAR TEKNIK DIGITAL (DDTD) KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA.

1 14 321

PENGEMBANGAN MODUL DASAR-DASAR TEKNIK DIGITAL PADA MATA PELAJARAN DASAR-DASAR TEKNIK DIGITAL (DDTD) KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA.

0 1 6