Putusan Terhadap Terdakwa Zainuddin nasution Putusan Terhadap Terdakwa Rusdi Lubis dan Rafi Sekedang

Rini Mirza : Penegakan Hukum Pidana Terhadap Perdagangan Ilegal Satwa Liar Yang Dilindungi Studi Putusan Pengadilan Negeri Medan Register No.2.640Pid.B2006PN.Medan, Register No.2.641Pid.B2006PN.Medan dan Register No.2.642Pid.B2006PN.Medan, 2008. USU Repository © 2009 8 Menetapkan agar terdakwa-terdakwa membayar biaya perkara sebesar masing-masing Rp.1000,- seribu rupiah

3.2. Putusan Terhadap Terdakwa Zainuddin nasution

Sementara dalam perkara dengan terdakwa Zainuddin Nasution, majelis Hakim yang menangani perkara dengan register No 2.640Pid.B2006Pn.Medan yang menyidangkan perkara tersebut, setelah memeriksa dan memperhatikan berkas terdakwa, mendengarkan keterangan saksi-saksi dan memperhatikan barang bukti. Pada hari Rabu, tanggal 14 Februari 2007 menjatuhkan pidana dengan amar putusan sebagai berikut: 1 Menolak eksepsi penasehat hukum terdakwa untuk seluruhnya 2 Menyatakan terdakwa tidak terbukti bersalah melakukan tindak pidana sebagaimana dalam dakwaan pertama Jaksa penuntut umum. 3 Membebaskan terdakwa dari dakwaan tersebut 4 Menyatakan terdakwa Zainuddin Nasution telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana “membantu mengangkut dan memperniagakan gading gajah yang merupakan bagian tubuh dari satwa liar yang dilindungi 5 Mempidana terdakwa oleh karenanya dengan pidana penjara selama 8 delapan bulan. 6 Menetapkan pidana tersebut tidak perlu dijalankan oleh terdakwa, kecuali kalau dikemudian hari ada perintah lain dalam putusan hakim sebelum lewat Rini Mirza : Penegakan Hukum Pidana Terhadap Perdagangan Ilegal Satwa Liar Yang Dilindungi Studi Putusan Pengadilan Negeri Medan Register No.2.640Pid.B2006PN.Medan, Register No.2.641Pid.B2006PN.Medan dan Register No.2.642Pid.B2006PN.Medan, 2008. USU Repository © 2009 masa percobaan selama 1 satu tahun melakukan perbuatan yang dapat dihukum. 7 Menetapkan barang bukti berupa 2 dua batang gading gajah dan 1 satu unit mobil Isuzu Panther BK 1153 LP akan dipakai dalam berkas perkara terdakwa Rusdi Lubis dan Rafi Sekedang. 8 Menetapkan kepada terdakwa akan dibebani membayar perkara sebesar Rp.1000,- seribu rupiah .

3.3. Putusan Terhadap Terdakwa Rusdi Lubis dan Rafi Sekedang

Majelis Hakim yang mensidangkan perkara register No. 2.641Pid.B2006PN.Medan atas nama terdakwa Rusdi Lubis dan Muhammad Rafi Sekedang setelah memperhatikan berkas perkara yang ada, mendengar keterangan saksi-saksi dan barang bukti juga menjatuhkan pidana terhadap kedua terdakwa dengan amar putusan sebagai berikut : 1 Menolak eksepsi penasehat hukum terdakwa-terdakwa untuk seluruhnya 2 Menyatakan terdakwa-terdakwa tidak terbukti bersalah melakukan tindak pidana sebagaimana dalam dakwaan pertama jaksa penuntut umum 3 Membebaskan para terdakwa dari dakwaan tersebut 4 Menyatakan terdakwa Rusdi Lubis dan Muhammad Rafi Sekedang terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana “membantu mengangkut dan memperniagakan gading gajah yang merupakan bagian tubuh dari satwa liar yang dilindungi” Rini Mirza : Penegakan Hukum Pidana Terhadap Perdagangan Ilegal Satwa Liar Yang Dilindungi Studi Putusan Pengadilan Negeri Medan Register No.2.640Pid.B2006PN.Medan, Register No.2.641Pid.B2006PN.Medan dan Register No.2.642Pid.B2006PN.Medan, 2008. USU Repository © 2009 5 Mempidana terdakwa oleh karenanya dengan pidana penjara selama 8 delapan bulan; 6 Menetapkan pidana tersebut tidak perlu dijalankan oleh terdakwa, kecuali kalau dikemudian hari ada perintah lain dalam putusan hakim sebelum lewat masa percobaan selama 1 satu tahun melakukan perbuatan yang dapat dihukum. 7 Menetapkan barang bukti berupa 2 dua batang gading gajah dirampas untuk negara dan 1 satu unit mobil Isuzu Panther BK 1153 LP dikembalikan kepada pemiliknya yang berhak. 8 Menetapkan kepada para terdakwa akan dibebani membayar perkara masing- masing sebesar Rp.1000,- seribu rupiah .

B. Analisa Kasus

Berdasarkan keseluruhan berkas perkara yaitu register perkara No.2.642Pid.B2006PN.Medan, berkas perkara register No 2.640Pid.B2006PN. Medan dan berkas perkara register No 2.641Pid.B2006PN. Medan tentang kasus tindak pidana terhadap satwa liar yang dilindungi, maka dapat diberikan beberapa analisis terhadap kasus tersebut yaitu :

1. Pembuktian Kasus

a. Keterangan Saksi

Dokumen yang terkait

Pertanggungjawaban Pidana Terhadap Pelaku Yang Memperniagakan Satwa Yang Dilindungi Berdasarkan Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1990 Tentang Konservasi Sumber Daya Alam Hayati Dan Ekosistemny ( Studi Putusan Pengadilan Negeri Medan Nomor 1513/Pid.B/2014/Pn.Md

3 88 109

Perlindungan Hukum Terhadap Bank Atas Konflik Alas Hak dari Hak Tanggungan (Study Kasus PN Medan Register No.113/Pdt.G/2006/PN/Medan Tanggal 01-03-2007)

1 60 148

Register Dialek Medan Dalam Naskah Teater Karya: Yusrianto Nasution

0 31 52

Sanksi Pidana Terhadap Pelaku Tindak Pidana Perdagangan Orang (Studi Beberapa Putusan Pengadilan Negeri di Indonesia)

1 74 133

Analisa Hukum Pidana Terhadap Putusan Banding Pengadilan Tinggi Medan Tentang Membantu Melakukan Tindak Pidana Perdagangan Orang (Analisa Putusan Pengadilan Tinggi Medan No :743/pid/2008/PT-Mdn)

0 71 97

Pertanggungjawaban Pidana Notaris Terhadap Akta yang Dibuatnya (Studi Putusan Mahkamah Agung Register No. 1099K/PID/2010)

8 79 154

Perlindungan Hukum Terhadap Hak Atas Tanah Masyarakat Adat Di Atas Tanah Register 40 Pasca Putusan Pidana No.2642 K/PID/2006 AN.Terpidana D.L Sitorus

2 52 119

Penegakan Hukum Pidana Terhadap Perdagangan Ilegal Satwa Liar Yang Dilindungi (Studi Putusan Pengadilan Negeri Medan Register No.2.640/Pid.B/2006/PN.Medan, Register No.2.641/Pid.B/2006/PN.Medan dan Register No.2.642/Pid.B/2006/PN.Medan)

4 83 81

Penegakan Hukum Terhadap Oknum Polri Sebagai Pelaku Tindak Pidana Narkotika (Studi Putusan Pengadilan Negeri Medan Nomor 479/Pid.B/2011/Pn.Mdn)

1 50 102

PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA TERHADAP SESEORANG YANG MELAKUKAN PENYERTAAN DAN PEMBARENGAN TINDAK PIDANA MENGGUNAKAN SURAT PALSU (Studi Putusan Pengadilan Nomor Register Perkara: 47/Pid./2012/PT.TK)

0 40 66