Variabel Keputusan Membeli sebagai Variabel Y Tabel 4.10

c. Variabel Keputusan Membeli sebagai Variabel Y Tabel 4.10

Distribusi Pendapat Responden Terhadap Variabel Keputusan Membeli Item Pertanyaan SS 5 S 4 KS 3 TS 2 STS 1 TOTAL F F F F F F 1 18 18 62 62 20 20 - - - - 100 100 2 16 16 65 65 19 19 - - - - 100 100 3 15 15 65 65 15 15 5 5 - - 100 100 4 13 13 58 58 23 23 6 6 - - 100 100 5 14 14 63 63 20 20 3 3 - - 100 100 Sumber : Hasil Pengolahan Data 2010. Tabel 4.10 menunjukkan hasil jawaban kuesioner yang diperoleh dari 100 orang mahasiswa untuk variabel variasi produk yaitu : 1. Pada item pertanyaan 1 saudara membutuhkan pasta gigi Pepsodent untuk mendapatkan gigi yang sehat 18 orang atau sebesar 18 dari mahasiswa yang menjawab sangat setuju, 62 orang atau sebesar 62 dari mahasiswa yang menjawab setuju, 20 orang atau sebesar 20 dari mahasiswa yang menjawab kurang setuju, dan tidak ada dari mahasiswa yang menjawab tidak setuju dan sangat tidak setuju. 2. Pada item pertanyaan 2 banyaknya variasi produk pasta gigi Pepsodent membuat saudara tertarik melakukan pembelian 16 orang atau sebesar 16 dari mahasiswa yang menjawab sangat setuju, 65 orang atau sebesar 65 dari mahasiswa yang menjawab setuju, 19 orang atau sebesar 19 Universitas Sumatera Utara dari mahasiswa yang menjawab kurang setuju, dan tidak ada dari mahasiswa yang menjawab tidak setuju dan sangat tidak setuju. 3. Pada item pertanyaan 3 mengkonsumsi pasta gigi Pepsodent merupakan rekomendasi pihak lain 15 orang atau sebesar 15 dari mahasiswa yang menjawab sangat setuju, 65 orang atau sebesar 65 dari mahasiswa yang menjawab setuju, 15 orang atau sebesar 15 dari mahasiswa yang menjawab kurang setuju, 5 orang atau sebesar 5 dari mahasiswa yang menjawab tidak setuju dan tidak ada dari mahasiswa yang menjawab sangat tidak setuju. 4. Pada item pertanyaan 4 mengkonsumsi pasta gigi Pepsodent karena merek sudah dikenal 14 orang atau sebesar 14 dari mahasiswa yang menjawab sangat setuju, 63 orang atau sebesar 63 dari mahasiswa yang menjawab setuju, 20 orang atau sebesar 20 dari mahasiswa yang menjawab kurang setuju, 3 orang atau sebesar 3 dari mahasiswa yang menjawab tidak setuju dan tidak ada dari mahasiswa yang menjawab sangat tidak setuju.

C. Analisis Regresi Linear Berganda

Dokumen yang terkait

Analisis Diferensiasi Produk Terhadap Brand Image Pasta Gigi Sensodyne Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

2 97 109

Pengaruh Kepuasan dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Pelanggan Pasta Gigi Merek Pepsodent (Studi Kasus : Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara)

5 89 100

Peranan Personal Selling terhadap Keputusan Membeli Produk Oriflame ( Studi kasus Mahasiswa Manajeman Ekstensi Fakultas Ekonomi USU Medan )

10 120 105

Pengaruh Merek Berbahasa Asing Terhadap Keputusan Membeli Pada Produk Minuman Minute Maid Pulpy Orange Pada Mahasiswa Manajemen Ekstensi Fakultas Ekonomi USU Medan

3 72 72

Pengetahuan, Sikap, Perilaku Mahasiswa Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara Mengenai Pemilihan Pasta Gigi Dikaitkan Dengan Masalah Kesehatan Gigi Dan Mulutnya

1 18 80

ANALISIS KONFIMATORY FAKTOR PSIKOLOGIS KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS JEMBER DALAM MEMBELI PASTA GIGI PEPSODENT

3 47 17

ANALISIS KUALITAS PRODUK PASTA GIGI PEPSODENT TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN Analisis Kualitas Produk Pasta Gigi Pepsodent Terhadap Kepuasan Konsumen (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta).

0 1 13

PENDAHULUAN Analisis Kualitas Produk Pasta Gigi Pepsodent Terhadap Kepuasan Konsumen (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta).

0 2 7

ANALISIS PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SMARTPHONE BLACKBERRY (STUDI KASUS PADA MAHASISWA MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

0 0 13

Pengaruh Kepuasan dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Pelanggan Pasta Gigi Merek Pepsodent (Studi Kasus : Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara)

0 2 14