Lokasi penelitian Waktu penelitian

D. Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data yaitu data yang diperoleh melalui kegiatan penelitian langsung kelokasi penelitian dengan cara: 1. Pengamatanobservasi, yaitu teknik pengumpulan data dengan pengamatan langsung terhadap sejumlah acuan yang berkenaan dengan topik penelitian kelokasi penelitian. Observasi tersebut tidak hanya terhadap kenyataan- kenyataan yang terlihat, tetapi juga terhadap yang didengar 6 . Berikut kisi- kisi instrumen observasi, seperti pada tabel. 3.2 : Tabel. 3.2. Kisi-kisi Instrumen Observasi Kegiatan Indikator Sumber Pelaksanaan proses pengelolaan sampah rumah tangga. 1. Kegiatan menangani sampah rumah tangga. a. Melakukan pengelolaan sampah rumah tangga dengan penggolongan sampah rumah tangga. b. Melakukan pengelolaan sampah rumah tangga dengan komposisi sampah rumah tangga. c. Mengidentifikasi sampah dari sejak timbulnya sampah sampai akhir pembuangannya. 2. Kegiatan evaluasi kebersihan a. Masalah yang ditimbulkan oleh sampah rumah tangga. b. Menjaga kebersihan Pemerintah daerah Kelurahan dan Masyarakat Kelurahan Kayumanis Kecamatan Tanah sareal Kota Bogor. 6 Ibid,h.66. lingkungan sekitar dengan bukti kenyamanan dan kesehatan pada masyarakatnya. 2. Wawancara adalah teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan tanya jawab secara langsung kepada pihak-pihak yang terkait. Wawancara sendiri merupakan tekhnik yang dapat membentu melengkapi pengumpulan data yang tidak diungkapkan melalui teknik observasi. 7 Teknik ini dilakukan dengan mewawancarai Kepala Kelurahan Kayumanis, Semua Ketua RW di Kelurahan Kayumanis, Masyarakat Kelurahan Kayumanis dan Pengelola TPA RW 04. Kisi-kis instrumen wawancara seperti pada tabel.3.3 berikut: Tabel. 3.3. Kisi-kisi Instrumen Wawancara NO. Aspek Indikator 1. Faktor komposisi sampah yang mempengaruhi penggolongan sampah. Komposisi sampah dipengaruhi oleh faktor- faktor, antara lain : a. Sumber dari mana sampah tersebut. b. Aktivitas pendudukdi daerah dimana sebagian besar aktivitas penduduknya adalah bertani akan mengahsilkan sampah dengan komposisi sampah pertanian. c. Adanya sampah-sampah yang dibuang sendiri atau dibakar. d. Geografi e. Waktu f. Sosial ekonomi Keadaan sosial ekonomi masyarakat akan 7 Ibid,h.69