Analisis Deskriptif Persentase Tentang Lingkungan Sekolah

60 Perkantoran SMK NU 01 Kendal terbagi dalam 5 sub variabel yaitu 1 Lingkungan Sekolah, 2 Pembelajaran, 3 Komunikasi 4 Kondisi Udara dan Penglihatan, 5 Motivasi dan pola makan.

4.1.3. Analisis Deskriptif Persentase

Sebanyak 57 soal yang disebarkan kepada 90 responden terbagi ke dalam setiap variabel dan indikator. Pembagian interval disesuaikan dengan jumlah soal tiap variabel maupun tiap indikator.

1. Analisis Deskriptif Persentase Tentang Lingkungan Sekolah

Subvariabel Lingkungan sekolah terdiri dari tiga faktor yaitu teman bergaul, kesadaran, dan administrasi sekolah. Butir pernyataan pada variabel lingkungan sekolah berjumlah 7 pernyataan. Secara keseluruhan deskripsi dari lingkungan sekolah dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.5 Hasil Analisis Deskriptif Lingkungan Sekolah Interval Skor Kriteria Frekuensi Persentase 22,76 – 28 Sangat Baik 19 21,11 17,6 – 22,75 Baik 56 62,22 12,26 – 17,5 Kurang baik 14 15,56 7 – 12,25 Tidak Baik 1 1,11 Jumlah 90 100,00 Sumber : Data penelitian yang diolah tahun 2012 Berdasarkan tabel 4.5 menunjukkan analisis tentang lingkungan sekolah, terlihat bahwa 19 siswa 21,11 menyatakan bahwa lingkungan sekolah sangat baik, 56 siswa 62,22 menyatakan bahwa lingkungan sekolah baik, 14 siswa 15,56 menyatakan bahwa lingkungan sekolah kurang baik, dan 1 siswa 1,11 menyatakan bahwa lingkungan sekolah 61 tidak baik. Secara umum lingkungan sekolah dinyatakan dalam kondisi baik, yaitu sebesar 71,63 lampiran 16, halaman 170. Lebih jelasnya dapat dilihat pada diagram berikut: Diagram 4.1 Lingkungan Sekolah Sumber: Data penelitian yang diolah tahun 2012 Masing-masing indikator apabila disajikan dari variabel lingkungan sekolah maka setiap indikator akan terlihat sebagai berikut: a. Teman bergaul Teman bergaul menentukan arah perkembangan belajar dari siswa, jika siswa memiliki teman bergaul yang memiliki disiplin belajar yang baik, maka siswa tersebut akan cenderung berdisiplin baik pula. Butir pernyataan pada indikator teman bergaul berjumlah 2 pernyataan. Analisis teman bergaul tersebut dapat dilihat pada tabel sebagai berikut: Tabel 4.6 Hasil Analisis Deskriptif Teman Bergaul Interval Skor Kriteria Frekuensi Persentase 6,6 – 8 Sangat Baik 34 37,78 5,1 – 6,5 Baik 36 40,00 3,6 – 5 Kurang baik 19 21,11 2 – 3,5 Tidak Baik 1 1,11 Jumlah 90 100,00 Sumber: Data penelitian yang diolah tahun 2012 0,00 20,00 40,00 60,00 80,00 Sangat Baik Baik Kurang Baik Tidak Baik 21,11 62,22 15,56 1,11 Lingkungan Sekolah 62 Berdasarkan tabel 4.6 menunjukkan analisis tentang teman bergaul, terlihat bahwa 34 siswa 37,78 menyatakan bahwa teman bergaul sangat baik, 36 siswa 40,00 menyatakan bahwa teman bergaul baik, 19 siswa 21,11 menyatakan bahwa teman bergaul kurang baik, dan 1 siswa 1,11 menyatakan bahwa teman bergaul tidak baik. Secara umum teman bergaul dinyatakan dalam kondisi baik, yaitu sebesar 77,36 lampiran 17, halaman 174. Lebih jelasnya dapat dilihat pada diagram berikut: Diagram 4.2 Teman Bergaul Sumber: Data penelitian yang diolah tahun 2012 b. Kesadaran Kesadaran dalam hal ini berkaitan dengan keinginan yang besar yang terdapat dalam diri siswa untuk belajar. Keinginan tersebut timbul secara sadar dari dalam diri siswa itu sendiri. Butir pernyataan pada indikator kesadaran berjumlah 2 pernyataan. Analisis tentang kesadaran dapat dilihat pada tabel sebagai berikut: 0,00 10,00 20,00 30,00 40,00 Sangat Baik Baik Kurang Baik Tidak Baik 37,78 40,00 21,11 1,11 Teman Bergaul 63 Tabel 4.7 Hasil Analisis Deskriptif Kesadaran Interval Skor Kriteria Frekuensi Persentase 6,6 – 8 Sangat Baik 21 23,33 5,1 – 6,5 Baik 28 31,11 3,6 – 5 Kurang baik 37 41,11 2 – 3,5 Tidak Baik 4 4,44 Jumlah 90 100,00 Sumber: Data penelitian yang diolah tahun 2012 Berdasarkan tabel 4.7 menunjukan analisis tentang kesadaran, terlihat bahwa 21 siswa 23,33 menyatakan bahwa kesadaran belajarnya sangat baik, 28 siswa 31,11 menyatakan bahwa kesadaran belajarnya baik, 37 siswa 41,11 menyatakan bahwa kesadaran belajarnya kurang baik, dan 4 siswa 4,44 menyatakan bahwa kesadaran belajarnya tidak baik. Secara umum kesadaran belajar siswa dinyatakan dalam kondisi baik, yaitu sebesar 69,86 lampiran 17, halaman 174. Lebih jelasnya dapat dilihat pada diagram berikut: Diagram 4.3 Kesadaran Sumber: Data penelitian yang diolah tahun 2012 0,00 10,00 20,00 30,00 40,00 50,00 Sangat Baik Baik Kurang Baik Tidak Baik 23,33 31,11 41,11 4,44 Kesadaran 64 c. Administrasi Sekolah Administrasi Sekolah dalam hal ini berkaitan dengan perilaku siswa di dalam memenuhi kewajiban-kewajibannya sebagai warga sekolah, yaitu berkaitan dengan presensi harian dan pembayaran iuran sekolah SPPuang pembangunan. Butir pernyataan pada indikator administrasi sekolah berjumlah 3 pernyataan. Analisis administrasi sekolah dapat dilihat pada tabel sebagai berikut: Tabel 4.8 Hasil Analisis Deskriptif Administrasi Sekolah Interval Skor Kriteria Frekuensi Persentase 9,76 – 12 Sangat Baik 18 20,00 7,6 – 9,75 Baik 44 48,89 5,26 – 7,5 Kurang baik 25 27,78 3 – 5,25 Tidak Baik 3 3,33 Jumlah 90 100,00 Sumber: Data penelitian yang diolah tahun 2012 Berdasarkan tabel 4.8 menunjukan analisis tentang administrasi sekolah, terlihat bahwa 18 siswa 20,00 menyatakan bahwa administrsi sekolahnya sangat baik, 44 siswa 48,49 menyatakan bahwa administrasi sekolahnya baik, 25 siswa 27,78 menyatakan bahwa administrasi sekolahnya kurang baik, dan 3 siswa 3,33 menyatakan bahwa administrasi sekolahnya tidak baik. Secara umum administrasi sekolah dinyatakan dalam kondisi baik, yaitu sebesar 68,98 lampiran 17, halaman 174. Lebih jelasnya dapat dilihat pada diagram berikut: 65 Diagram 4.4 Administrasi Sekolah Sumber: Data penelitian yang diolah tahun 2012

2. Analisis Deskriptif Persentase Tentang Pembelajaran