Analisis Deskriptif Persentase Tentang Kondisi Udara dan

72 Berdasarkan tabel 4.14 menunjukan analisis tentang pengetahuan hafalan, terlihat bahwa 10 siswa 11,11 menyatakan bahwa pengetahuan hafalan sangat baik, 20 siswa 22,22 menyatakan bahwa pengetahuan hafalan baik, 55 siswa 61,11 menyatakan bahwa pengetahuan hafalan kurang baik, dan 5 siswa 5,56 yang menyatakan bahwa pengetahuan hafalan tidak baik. Secara umum pengetahuan hafalan dinyatakan dalam kondisi baik, yaitu sebesar 64,44 lampiran 17, halaman 176. Lebih jelasnya dapat dilihat pada diagram berikut: Diagram 4.10 Pengetahuan hafalan Sumber: Data penelitian yang diolah tahun 2012

4. Analisis Deskriptif Persentase Tentang Kondisi Udara dan

Penglihatan Kondisi udara merupakan keadaan udara di dalam kelas, sedangkan penglihatan adalah kemampuan melihat yang baik yang dimiliki siswa. Butir pernyataan pada variabel kondisi udara dan penglihatan berjumlah 3 pernyataan. Kedua hal tersebut dapat dilihat pada tabel sebagai berikut: 0,00 10,00 20,00 30,00 40,00 50,00 60,00 70,00 Sangat Baik Baik Kurang Baik Tidak Baik 11,11 22,22 61,11 5,56 Pengetahuan hafalan knowledge 73 Tabel 4.15 Hasil Analisis Deskriptif Kondisi Udara dan Penglihatan Interval Skor Kriteria Frekuensi Persentase 9,76 – 12 Sangat Baik 12 13,33 7,6 – 9,75 Baik 28 31,11 5,26 – 7,5 Kurang baik 39 43,33 3 – 5,25 Tidak Baik 10 11,11 Jumlah 90 100,00 Sumber: Data penelitian yang diolah tahun 2012 Berdasarkan tabel 4.15 menunjukan analisis tentang kondisi udara dan penglihatan, terlihat bahwa 12 siswa 13,33 menyatakan bahwa kondisi udara dan penglihatan sangat baik, 28 siswa 31,11 menyatakan bahwa kondisi udara dan penglihatan baik, 39 siswa 43,33 menyatakan bahwa kondisi udara dan penglihatan kurang baik, dan 10 siswa 11,11 yang menyatakan bahwa kondisi udara dan penglihatan tidak baik. Secara umum kondisi udara dan penglihatan dinyatakan dalam kondisi kurang baik, yaitu sebesar 62,22 lampiran 16, halaman 172. Lebih jelasnya dapat dilihat pada diagram berikut: Diagram 4.11 Kondisi Udara dan Penglihatan Sumber: Data penelitian yang diolah tahun 2012 0,00 10,00 20,00 30,00 40,00 50,00 Sangat Baik Baik Kurang Baik Tidak Baik 13,33 31,11 43,33 11,11 Kondisi Udara dan Penglihatan 74 a. Kondisi Udara Kondisi udara yang baik akan membuat suasana belajar yang menyenangkan. Butir pernyataan pada indikator kondisi udara berjumlah 1 pernyataan. Analisis kondisi udara dapat dilihat pada tabel sebagai berikut: Tabel 4.16 Hasil Analisis Deskriptif Kondisi Udara Interval Skor Kriteria Frekuensi Persentase 4 Sangat Baik 16 17,78 3 Baik 25 27,78 2 Kurang baik 35 38,89 1 Tidak Baik 14 15,56 Jumlah 90 100,00 Sumber: Data penelitian yang diolah tahun 2012 Berdasarkan tabel 4.16 menunjukan analisis tentang kondisi udara, terlihat bahwa 16 siswa 17,78 menyatakan bahwa kondisi udara sangat baik, 25 siswa 27,78 menyatakan bahwa kondisi udara baik, 35 siswa 38,89 menyatakan bahwa kondisi udara kurang baik, dan 14 siswa 15,56 yang menyatakan bahwa kondisi udara tidak baik. Secara umum kondisi udara dinyatakan dalam kondisi kurang baik, yaitu sebesar 61,94 lampiran 17, halaman 178. Lebih jelasnya dapat dilihat pada diagram berikut: 75 Diagram 4.12 Kondisi Udara Sumber: Data penelitian yang diolah tahun 2012 b. Penglihatan Penglihatan merupakan salah satu fungsi panca indera yang digunakan dalam belajar. Butir pernyataan pada indikator penglihatan berjumlah 2 pernyataan. Analisis penglihatan dapat dilihat pada tabel sebagai berikut: Tabel 4.17 Hasil Analisis Deskriptif Penglihatan Interval Skor Kriteria Frekuensi Persentase 6,6 – 8 Sangat Baik 7 7,78 5,1 – 6,5 Baik 20 22,22 3,6 – 5 Kurang baik 56 62,22 2 – 3,5 Tidak Baik 7 7,78 Jumlah 90 100,00 Sumber: Data penelitian yang diolah tahun 2012 Berdasarkan tabel 4.17 menunjukan analisis tentang penglihatan, terlihat bahwa 7 siswa 7,78 menyatakan bahwa penglihatan sangat baik, 20 siswa 22,22 menyatakan bahwa penglihatan baik, 56 siswa 62,22 menyatakan bahwa penglihatan kurang baik, dan 7 siswa 7,78 yang 0,00 5,00 10,00 15,00 20,00 25,00 30,00 35,00 40,00 Sangat Baik Baik Kurang Baik Tidak Baik 17,78 27,78 38,89 15,56 Kondisi Udara 76 menyatakan bahwa penglihatan tidak baik. Secara umum penglihatan dinyatakan dalam kondisi kurang baik, yaitu sebesar 62,36 lampiran 17, halaman 178. Lebih jelasnya dapat dilihat pada diagram berikut: Diagram 4.13 Penglihatan Sumber: Data penelitian yang diolah tahun 2012

5. Analisis Deskriptif Persentase Tentang Motivasi dan Pola makan