Putusnya Perkawinan Karena Perceraian Bukti tertulis Bukti saksi

B. Putusnya Perkawinan Karena Perceraian

1. Bahwa Penggugat sebagai Pegawai Negeri Sipil yang terikat dengan ketentuan dalam Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun 1983 jo. Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun1990 Tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun 1983 Tentang Izin Perkawinan dan Perceraian bagi PNS, maka Penggugat harus melampirkan izin dari atasan yang bersangkutan untuk melakukan perceraian di Pengadilan Agama Tebing Tinggi. 2. Bahwa Penggugat telah mendapatkan izin dari atasan Penggugat untuk melakukan perceraian yang ditandatangani oleh atasan Penggugat yaitu Keputusan Walikota Tebing Tinggi dengan Nomor Surat 474.21196 Tahun 2013 tertanggal 23 September 2013 3. Bahwa Majelis Hakim telah berusaha menasehati Penggugat agar berdamai dengan Tergugat, akan tetapi tidak berhasil. 4. Bahwa oleh karena Tergugat tidak hadir dipersidangan, maka mediasi tidak dapat dilaksanakan dan pemeriksaan terhadap perkara ini dilanjutkan dengan membacakan gugatan Penggugat yang dalil-dalilnya tetap dipertahankan Penggugat. 5. Bahwa untuk mempertahankan dalil-dalil gugatan Penggugat, Penggugat telah mengajukan alat bukti sebagai berikut :

A. Bukti tertulis

- Fotokopi BukuDuplikat Kutipan Akta Nikah Nomor K291153VIII98 tanggal 14 Agustus 1998, Seri OE, yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan Agama Kecamatan Sipispis, Kabupaten Deli Serdang, yang Universitas Sumatera Utara telah disesuaikan dengan aslinya oleh Ketua Majelis dan ternyata sesuai, kemudian oleh Ketua Majelis diberi tanda bukti P.

B. Bukti saksi

1. Nurhidayah Saragih binti M. Syael, umur 32 tahun, agama islam, pekerjaan PNS Dinas Kesehatan, tempat tinggal Jalan Gunung Merapi, Blok O, Kelurahan Tanjung Marulak, Kecamatan Rambutan, Kota Tebing Tinggi, Saksi mengaku sebagai adik kandung Penggugat, di bawah sumpahnya memberikan keterangan sebagai berikut : - Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami istri, menikah tanggal 13 November 1995. - Bahwa setelah menikah, pada awalnya Penggugat dan Tergugat mengontrak rumah di Sipispis, kemudian pindah ke Bagelen, Kota Tebing Tinggi. - Bahwa Penggugat dan Tergugat sudah dikaruniai tiga orang anak, saat ini anak tersebut diasuh oleh Penggugat. - Bahwa penyebab pertengkaran yang lain adalah karena Tergugat selingkuh dengan wanita lain. - Bahwa Saksi sering melihat dan mendengar langsung pertengkaran Penggugat dan Tergugat. - Bahwa Penggugat dan Tergugat pisah rumah sejak bulan Maret 2012, Penggugat pulang kerumah orang tuanya Penggugat karena tidak tahan dengan sikap Tergugat. - Bahwa Penggugat dan Tergugat sudah pernah didamaikan dan Saksi ikut mendamaikan, namun perdamaian tersebut tidak berhasil Universitas Sumatera Utara - Bahwa Saksi sudah tidak sanggup lagi untuk mendamaikan Penggugat dan Tergugat. 2. Nurhamidah Purba binti Dimin, 29 Tahun, agama Islam, pekerjaan tidak ada, tempat tinggal Dusun II, Desa Marjanji, Kecamatan Sipispis, Kabupaten Serdang Bedagai, Saksi mengaku sebagai adik sepupu Penggugat, di bawah sumpahnya memberikan keterangan sebagai berikut : - Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami istri, menikah tanggal 13 November 1995 - Bahwa setelah menikah, pada awalnya Penggugat dan Tergugat mengontrak rumah di Sipispis, kemudian pindah ke Bagelen, Kota Tebing Tinggi. - Bahwa pertengkaran disebabkan Tergugat selingkuh dengan wanita lain yang diketahui Penggugat dari SMS yang diterima Tergugat di Hp miliknya. - Bahwa Saksi sering melihat dan mendengar langsung pertengkaran Penggugat dan Tergugat, karena Saksi tinggal bersama dengan Penggugat dan Tergugat. - Bahwa bentuk pertengkaran Penggugat dan Tergugat adalah pertengkaran mulut dan kadang-kadang Tergugat menampar wajah Penggugat. - Bahwa Penggugat dan Tergugat pisah rumah sejak bulan Maret 2012, Penggugat pulang kerumah orang tua Penggugat karena sudah tidak tahan dengan sikap Tergugat. Universitas Sumatera Utara - Bahwa Penggugat dan Tergugat sudah pernah didamaikan dan saksi ikut mendamaikan, namun perdamaian tersebut tidak berhasil. 6. Bahwa atas keterangan saksi Penggugat tersebut, Penggugat tidak mengajukan pertanyaan kepada saksi 7. Bahwa Penggugat telah menyampaikan kesimpulannya secara lisan dipersidangan, yang pada pokoknya menyatakan tetap dengan gugatan Penggugat dan mohon kepada Majelis Hakim mengabulkan gugatan Penggugat, sedangkan Tergugat tidak dapat dikonfirmasi mengenai kesimpulan karena tidak hadir dalam persidangan.

C. Tentang Pertimbangan Hukumnya

Dokumen yang terkait

Aspek Hukum Perkawinan Antar Agama Menurut Perspektif Undang- Undang No 1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan Dan Kompilasi Hukum Islam

0 85 104

Analisa Perbandingan Antara Perma Nomor 1 Tahun 2008 Dengan Undang‐Undang Nomor 30 Tahun 1999

3 55 132

Peranan Badan Amil Zakat Berdasarkan Undang - Undang Nomor 38 Tahun 1999 Tentang Pengelolaan Zakat Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Sosial Masyarakat Sumatera Utara (Studi Pada Badan Amil Zakat Daerah Sumatera Utara)

0 37 186

Kadar Estradiol Serum Pada Pemakaian KB DMPA 1 Tahun Dan 3 Tahun

0 61 49

Kedudukan Kreditor Separatis Ditinjau dari Undang Undang Kepailitan Dikaitkan dengan Objek Hak...

0 13 3

Implementasi Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 1 Tahun 2013 Tentang Pemberdayaan Masyarakat Melalui Gerakan Pemberdayaan Dan Kesejahteraan Keluarga Ditinjau Dari Prespektif Hukum Administrasi Negara (Studi Di Kabupaten Kutai Timur)

2 168 113

HAK ASUH ANAK AKIBAT PERCERAIAN PADA PERKAWINAN CAMPURAN MENURUT UNDANG-UNDANG NOMOR 1 TAHUN 1974 TENTANG PERKAWINAN

0 5 16

PRAKTIK POLIGAMI PEGAWAI NEGERI SIPIL DITINJAU DARI UNDANG UNDANG NOMOR 1 TAHUN 1974 DAN PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 45 TAHUN 1990

0 12 108

ALASAN ALASAN YANG MENYEBABKAN TERJADINYA PERCERAIAN BESERTA AKIBATNYA BAGI SEORANG MUSLIM DITINJAU DARI UNDANG UNDANG NOMOR 1 TAHUN 1974

0 3 75

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Perceraian Dan Akibatnya Yang Dilakukan Pegawai Negeri Sipil Dilingkungan Kota Tebing Tinggi Menurut Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974

0 0 14