Profil Sekolah Visi dan Misi

57

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi Tempat Penelitian

1. Profil Sekolah

SMA N 2 Klaten berlokasi di Kecamatan Klaten Selatan Kabupaten Klaten. SMA N 2 Klaten yang beralamat di Jalan Angsana Desa Trunuh. SMA N 2 Klaten pada 1 November 1957 memperoleh predikat SMA Negeri ABC. Namun sejak tahun 1956, SMA N egeri ABC dipecah menjadi 2 sekolah yaitu SMA N 1 Klaten dan SMA N 2 Klaten. SMA N 2 Klaten sangat dikenal di wilayah Klaten dikarenakan SMA N 2 Klaten banyak mencetak siswa dengan prestasi yang baik dan juga sekolah yang dipandang memiliki prestasi dan proses pembelajaran yang baik. Sehingga tidak heran banyak yang berminat untuk bersekolah di SMA N 2 Klaten SMA N 2 Klaten memiliki luas tanah sebesar 10.265 m 2 dan luas bangunan sebesar 6.099 m 2 . Luas bangunan yang terdapat di SMA N 2 Klaten meliputi: Tabel 3. Luas Bangunan SMA N 2 Klaten Jenis ruangan Luas Ruang Kepala Sekolah 28 m 2 Ruang TU 122 m 2 Ruang Guru 280 m 2 Ruang Kelas 2.578 m 2 Ruang Lab. IPA 386 m 2 Ruang Lab. Bahasa 140 m 2 Ruang Perpustakaan 221 m 2 Ruang Serba Guna 325 m 2 Musholla 143 m 2 Ruang Osis 24 m 2 58 Ruang Olahraga - Sumber: Dokumen dari sekolah

2. Visi dan Misi

a. Visi Menghasilkan lulusan yang beriman, luhur dalam berbudi pekerti, berwawaskan lingkungan – mitigasi bencana, sains dan teknologi, unggul dalam kompetisi. b. Misi : 1 Membentuk karakter siswa yang beriman, bertaqwa, berbudi pekerti luhur sesuai dengan agama dan nilai budaya. 2 Menyelenggarakan pelayanan pendidikan berbasis teknologi informasi dan komunikasi. 3 Meningkatkan prestasi akademik dan non akademik sesuai bakat, minat dan potensi siswa sejalan dengan tuntutan era globalisasi. 4 Menjaga dan melestarikan lingkungan hidup 5 Menumbuhkan semangat keunggulan kepada seluruh warga sekolah 6 Menciptakan sekolah sebagai pusat pendidikan yang berbudaya lingkungan hidup dan mitigasi bencana yang didukung oleh sarana prasarana yang memadai 7 Memberdayakan seluruh civitas akademik sekolah untuk berperan aktip dalam melakukan pengelolaan lingkungan hidup dan mitigasi bencana disekolah dan dilingkungan tempat tinggalnya masing masing 59 8 Memunculkan masyarakat yang peduli terhadap lingkungan hidup dan mitigasi bencana melalui pendidikan disekolah dengan memaksimal kan perilaku kehidupan dilingkungan masyarakat 3. Tenaga pendidik dan kependidikan di SMA N 2 Klaten Tenaga pendidik di SMA Negeri 2 Klaten berjumlah 69 orang, yang terdiri dari 58 orang PNS dan 11 orang Guru Tidak Tetap Honorer. Tabel 4. Tenaga Pendidik Di SMA N 2 Klaten No Guru Mata Pelajaran PNS Non PNS Jumlah 1. Agama 3 2 5 2. PKn 3 - 3 3. Bahasa Indonesia 4 - 4 4. Sejarah 4 - 4 5. Bahasa Inggris 4 1 4 6. Olah Raga 2 1 3 7. Matematika 8 - 7 8. Fisika 4 - 4 9. Kimia 6 - 5 10. Biologi 3 1 4 11. Ekonomi 4 1 4 12. Geografi 2 - 2 13. Sosiologi 2 - 2 14. Seni tari 1 - 1 15. Bahasa perancis 1 - 1 16. Bahasa jerman 1 - 1 17. Bahasa jawa 1 2 3 18. BK 4 - 4 19. TIK - 3 3 Jumlah 57 11 68 Sumber: Dokumen dari sekolah Sedangkan tenaga kependidikan di SMA N 2 Klaten sebanyak 20 orang, terdiri dari 3 orang PNS, 12 karyawan dan 5 tenaga pembantu Tabel 5. Tenaga Kependidikan Di SMA N 2 Klaten 60 No Jabatan PNS NON PNS Jumlah 1. Kepala TU 1 - 1 2. Staf 2 12 14 3. Jaga Malam - 3 3 4. Satpam - 1 1 5. Petugas Taman - 1 1 Jumlah 3 17 20 Sumber: Dokumen dari sekolah

4. Peserta Didik