Jenis dan Sumber Data Metode Pengumpulan Data Uji Validitas dan Reliabilitas

Tabel 3.3 Karyawan Bagian Operasional PT DUTA AGUNG GROUP Medan No Bagian Operasional Karyawan Pria Orang Karyawan Wanita Orang Jumlah Orang 1 2 Bagian Lapangan Bagian Teknik 36 12 10 3 46 15 Jumlah keseluruhan 48 13 61 Sumber : Bag. Personalia PT Duta Agung Group Dimana populasi yang akan saya teliti yaitu pada karyawan operasional karena kesehatan dan keselamatan kerja sangat diutamakan dalam proses pelaksanaan pekerjaan. Terjadinya kecelakaan kerja biasanya dialami oleh karyawan operasional karena pekerjaan yang dilakukan sangat berat dan membutuhkan keterampilan, ketelitian, dan waspada dalam bekerja untuk menghindari kecelakaan dalam bekerja.

3.7 Jenis dan Sumber Data

Sumber - sumber data dalam penelitian ini yaitu : a. Data Primer yaitu data yang diperoleh dari responden terpilih pada lokasi penelitian melalui kuisioner dan wawancara kepada responden. b. Data Sekunder yaitu data dari perusahaan maupun dari studi kepustakaan.

3.8 Metode Pengumpulan Data

Pada penelitian ini metode pengumpulan data adalah sebagai berikut : a. Observasi Universitas Sumatera Utara Observasi merupakan suatu jenis pengumpulan data melalui pengamatan secara langsung kelokasi penelitian. b. Kuesioner Kuesioner pada penelitian ini dilakukan penyebaran kuesioner kepada sampel yang terdiri dari Karyawan Operasional PT DUTA AGUNG GROUP. c. Studi Pustaka Studi pustaka merupakan pengumpulan data yang menggunakan buku-buku literatur yang berhubungan dengan masalah yang diteliti.

3.9 Uji Validitas dan Reliabilitas

3.9.1 Uji Validitas

Uji validitas adalah syarat untuk menguji kesahihan alat ukur yang digunakan dalam penelitian. Penelitian ini di uji pada Karyawan Operasional PT DUTA AGUNG GROUP. Uji validitas dilakukan pada 30 orang diluar dari responden penelitian yaitu pada karyawan PT TISA LESTARI yang beralamat di Jln. Abdul Hamid No. 43 Medan. Pengujian validitas instrument dilakukan dengan menggunakan program SPSS versi 20. Kriteria pengujian dilakukan kuisioner sebagai berikut : a. Jika r hitung r tabel, maka pertanyaannya dikatakan valid. b. Jika r hitung r tabel, maka pertanyaannya dikatakan tidak valid. Universitas Sumatera Utara Tabel 3.4 Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item- Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted a1 41.9667 19.826 .627 .827 a2 41.8000 19.338 .507 .832 a3 41.9667 19.551 .527 .830 a4 41.9667 19.551 .472 .834 a5 41.9333 19.582 .569 .828 b1 42.0333 19.137 .588 .826 b2 41.9333 18.409 .566 .827 b3 41.9333 19.099 .540 .829 c1 41.9333 19.099 .540 .829 c2 42.1000 17.817 .610 .823 c3 42.1000 18.783 .377 .850 Sumber: Hasil Penelitian, 2013 data diolah Interpretasi item total statistic yaitu: 1. Scale mean if item deleted menerangkan nilai rata-rata jika variabel tersebut dihapus, misalnya jika butir item satu dihapus maka rata-rata variabel sebesar 41,9667. 2. Scale variance if item deleted menerangkan besarnya variance total jika butir item satu dihapus maka besarnya variance adalah sebesar 19,826. 3. Corrected item total correlation merupakan korelasi antar skor item dengan skor total item yang dapat digunakan untuk menguji validitas instrumen. Nilai pada kolom corrected item total correlation merupakan nilai r hitung yang akan dibandingkan dengan r tabel untuk mengetahui validitas pada setiap butir instrument. Nilai r tabel pada α 0,05 dengan derajat bebas df=n-2 = 28 pada uji dua arah adalah 0,361. Universitas Sumatera Utara Tabel 3.5 Hasil Uji Validitas No Butir Instrumen Nilai r Tabel Corrected Item- Total Correlation Keterangan 1 a1 0,361 0.627 Valid 2 a2 0,361 0.507 Valid 3 a3 0,361 0.527 Valid 4 a4 0,361 0.472 Valid 5 a5 0,361 0.569 Valid 6 b1 0,361 0.588 Valid 7 b2 0,361 0.566 Valid 8 b3 0,361 0.540 Valid 9 c1 0,361 0.540 Valid 10 c2 0,361 0.610 Valid 11 c3 0,361 0.377 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2013 data diolah Berdasarkan data pada Tabel 3.5 diketahui bahwa semua butir pernyataan valid karena nilai corrected item total correlation semua butir pernyataan diatas 0,361.

3.9.2 Uji Reliabilitas

Uji reliabilitas dilakukan untuk melihat apakah alat ukur yang digunakan menunjukkan akurasi dan konsistensi yang telah dinyatakan valid dalam uji validitas, akan ditentukan reliabilitasnya dengan kriteria sebagai berikut: a. Jika r alpha positif atau r tabel maka pertanyaannya reliable. b. Jika r alpha negatif atau r tabel maka pertanyannya tidak reliabel. Universitas Sumatera Utara Tabel 3.6 Hasil Uji Reliabilitas No Butir Instrumen Nilai Cronbach’s Alpha Cronbach’s Alpha if Item Deleted Keterangan 1 a1 0,8 0.827 Reliabel 2 a2 0,8 0.832 Reliabel 3 a3 0,8 0.830 Reliabel 4 a4 0,8 0.834 Reliabel 5 a5 0,8 0.828 Reliabel 6 b1 0,8 0.826 Reliabel 7 b2 0,8 0.827 Reliabel 8 b3 0,8 0.829 Reliabel 9 c1 0,8 0.829 Reliabel 10 c2 0,8 0.823 Reliabel 11 c3 0,8 0.850 Reliabel Sumber: Hasil Penelitian, 2013 data diolah Berdasarkan data pada Tabel 3.6 diketahui bahwa semua butir pernyataan reliabel karena nilai Cronbach’s Alpha if Item Deleted semua butir pernyataan adalah 0,8.

3.10 Teknik Analisis Data