Pertemuan Ketiga Langkah KegiatanSkenario Pembelajaran

90 dengan baik 2. Guru menyampaikan kepada peserta didik untuk bekerjasama dalam kelompok untuk pertemuan selanjutnya 3. Guru menyampaikan kepada peserta didik mempelajari materi untuk pertemuan selanjutnya yaitu energi kinetik 4. Guru mengajak peserta didik untuk berdoa 5. Guru mengucapkan salam Jumlah Jam 135 menit

3. Pertemuan Ketiga

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu Pendahuluan 1. Guru memberi salam 2. Peserta didik berdoa dipimpin oleh ketua kelas 3. Guru memeriksa kehadiran peserta didik 4. Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran Motivasi dan apersepsi 5. Guru menagih tugas membaca 6. Peserta didik menerima klarifikasi dari guru 7. Guru mengingatkan kembali materi yang telah dipelajari sebelumnya dengan mengajukan pertanyaan Apa yang dimaksud 15 menit 91 dengan usaha dalam fisika? Dapatkah usaha bernilai negatif? Inti Guru membagi peserta didik dalam kelompok masing-masing 4 orang yang sudah ditentukan terlebih dahulu dan memberi nomor untuk masing-masing kelompok sesuai jumlah peserta didik dalam kelompok Mengamati 1. Peserta didik mengamati video mengenai fenomena yang berkaitan dengan energi kinetik Menanya 2. Guru membagikan LDPD yang berisi berbagai masalahpertanyaan, untuk masing- masing kelompok sejumlah peserta didik dalam kelompok 3. Peserta didik melakukan tanya jawab dengan guru apabila ada bagian yang belum dipahami Mengeksplorasi 4. Peserta didik melakukan diskusi dalam kelompok, menjawab satu-persatu masalah yang ada. Masing-masing peserta didik harus melengkapi dan paham pada semua masalah yang telah dikerjakan. Masing-masing peserta didik bertanggungjawab atas nomor soal sesuai dengan nomor kepalanya 110 menit 92 Mengasosiasi 5. Tiap-tiap kelompok diminta untuk berdiskusi tentang: a. Energi kinetik b. Hubungan usaha dengan energi kinetik 6. Guru mendampingi peserta didik dalam berdiskusi Mengkomunikasikan 7. Setelah waktu diskusi habis, guru memanggil suatu nomor tertentu, kemudian peserta didik yang nomornya sesuai mengacungkan tangannya mencoba untuk menjawab pertanyaan. Kemudian guru bertanya kepada peserta didik yang bernomor sama pada kelompok lain untuk menanggapi jawaban tersebut. 8. Apabila masih ada kekurangan atau ketidakjelasan atas jawaban peserta didik guru memberikan pebegasan yang tepat sehinga semua peserta didik memahaminya. 9. Langkah di atas dilakukan untuk masing- masing nomor hingga permasalahan terselesaikan semua. Penutup 1. Guru bersama-sama dengan peserta didik menyimpulkan materi yang telah dipelajari serta memberikan penghargaan kepada 10 menit 93 kelompok yang telah melakukan diskusi dengan baik 2. Guru menyampaikan kepada peserta didik untuk bekerjasama dalam kelompok untuk pertemuan selanjutnya 3. Guru menyampaikan kepada peserta didik mempelajari materi untuk pertemuan selanjutnya yaitu energi potensial dan hukum kekekalan energi mekanik 4. Guru mengajak peserta didik untuk berdoa 5. Guru mengucapkan salam Jumlah Jam 135 menit

4. Pertemuan Keempat

Dokumen yang terkait

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA PESERTA DIDIK KELAS X SMA NEGERI 1 NGAMBUR KABUPATEN PESISIR BARAT

0 2 212

Pengaruh Model Pembelajaran Konstruktivis-Metakognitif terhadap Hasil Belajar Kognitif dan Retensi Peserta Didik IMG 20151207 0018

0 0 1

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS PESERTA DIDIK KELAS XI SMA N 3 BANTUL.

2 4 313

PERBEDAAN PENGARUH PENERAPAN MODEL BERBASIS PROYEK DAN MODEL DIRECT INSTRUCTION TERHADAP PENINGKATAN MINAT DAN HASIL BELAJAR FISIKA ASPEK KOGNITIF PESERTA DIDIK KELAS X SMA NEGERI 2 SLEMAN.

0 0 253

Pengembangan Instrumen Penilaian Peserta Didik Aspek Afektif dan Psikomotorik pada Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw dalam Mata Pelajaran Fisika SMA.

0 5 93

PERBEDAAN MINAT DAN HASIL BELAJAR ASPEK KOGNITIF ANTARA PEMBELAJARAN FISIKA MENGGUNAKAN MEDIA VIDEO DENGAN PEMBELAJARAN FISIKA TANPA MEDIA PADA PESERTA DIDIK KELAS X SMA NEGERI 2 YOGYAKARTA.

0 0 1

PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF MODEL STAD DAN GAYA KOGNITIF TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA SISWA SMA

0 0 7

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN CONCEPT ATTAINMENT BERBANTU KARTU BERGAMBAR TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN AFEKTIF PESERTA DIDIK KELAS X PADA MATERI KEANEKARAGAMAN HAYATI DI SMA PERINTIS 1 BANDAR LAMPUNG (Studi Quasi Eksperimen Peserta Didik Kelas X SMA

0 1 107

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN CONCEPT ATTAINMENT TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF PESERTA DIDIK KELAS X - Raden Intan Repository

0 1 88

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DISKOVERI TERBIMBING DAN JURNAL BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 LEMBAR - PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DISKOVERI TERBIMBING DAN JURNAL BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF SISWA KELAS X SMA N

0 0 9