Pandangan Habib tentang retorika? Bagaimanana Habib mengemas retorika dalam berdakwah? Selama ini hampir tidak ada follow up dari seorang dai kepada Bagaimana pandangan Habib tentang dunia dakwah sekarang? Pesan-pesan buat calon-calon dai di mas

dijangkau dalam pelaksanaan dakwah yaitu berkaitan dalam hal transfortasi, komunikasi bahasa, dan lain sebagainya itu merupakan hambat dakwah. 11. Pandangan Habib tentang retorika? Retorika itu adalah suatu keterampilan berbahasa atau seni berbicara dihadapan orang lain dengan sistematis, logis, untuk memberikan pemahaman dan meyakinkan orang lain, dan salah satu perangkat ilmu yang mendukung proses pelaksanaan dakwah dan mempunyai peranan yang penting dan sangat menentukan dalam berdakwah. 12. Bagaimanana Habib mengemas retorika dalam berdakwah? Tidaklah pantas dalam suasana bersedih itu kita berceramah dengan nuansa retorika gembira, dalam suasana gembira tidak bisalah kita berceramah dengan nuansa sedih. Waktunya tertawa, kita jangan menangis sebaliknyapun seperti itu, yang jelas dengan retorika yang baik itu akan mempenengaruhi pendengar masyarakat untuk bisa berbuat, bisa terpengaruh bisa terenyuh dengan apa yang kita sampaikan.

13. Selama ini hampir tidak ada follow up dari seorang dai kepada

Jamaahnya. Bagaimana Habib menyikapi fenomena tersebut dan bagaimana follow up yang di terapkan Habib? Menyikapi fenomena terebut Habib sangat menyayangkan para dai yang hanya menyampaikan dakwah dengan lisan tanpa disertai dakwah bil hal sehingga tidak ada tindak lanjut mengatasi masalah umat yang kian beragam namun hal tersebut dapat terlaksana dengan sistem yang terpadu dan dukungan finansial yang cukup itu akan membuat gerakan dakwah itu lebih mudah dan lebih baik. 14. Bagaimana pandangan Habib tentang dunia dakwah sekarang? Dunia dakwah sekarang ini lebih terlihat berjalan sendiri-sendiri tidak tersistem yang satu bicara di wilayah disini yang satu lagi bicara disana tetapi tidak tersistem dalam satu lembaga dakwah yang besar. 15. Pesan-pesan buat calon-calon dai di masa depan? Keikhlasan dalam berdakwah, banyak baca, banyak dengar luas dalam berdakwah dan bijak dalam menyikapi problema madu. Hasil Wawancara Dengan jamaah KH. Habib Ali Alwi bin Thohir Interviewee : Drs. Syaripudin Kamad MA Nur As-Sholihat Interviewer : Syarifah Sadiyah Tempat : Kp. Perigi, Ds. Lengkong Karya, RT. 0605, Serpong, Tangerang Hari Tanggal : Selasa 20 Juli 2007 1. Bagaimana pendapat jamaah tentang figur Habib Ali Alwi bin Thohir ?